Analisis Sistem Usulan Kelemahan Sistem Yang Berjalan

Pada tahapan ini, peneliti menggunakan metode RAD Rapid Application Development dan Unified Modelling Language UML sebagai tools untuk menvisualisasikan sistem yang sedang berjalan. Server Bagian_Produksi 10.  Laporan_Pipa_masuk  Laporan_Stok_pipa  Laporan_Reproduksi_pipa 1. Menyerahkan_Laporan _pipa_jadi 6. Menyerahkan_data_ Rerproduksi_pipa Foreman_Lapagan Adm_OS 2. Memberikan_dokumen _pipa_jadi Tallyman Manager 3.Input_data_ pipa_masuk 4. memasukkan data work order 7. Input_data_reproduksi_pipa 9. Laporan_data_ketersediaan_pipa 8. Cek_ketersediaan_pipa Marketing Gambar 4.5 Rich Picture Sistem Inventory Open Store yang diusulkan Tabel 4.1 Analisa Perbandingan Sistem yang berjalan Sistem yang di usulkan Kekurangan  Belum memiliki proses pengolahan data yang terkomputerisasi.  Karyawan mengalami kesulitan dalam proses sortir pipa yang disesuaikan dengan adanya work order atau surat perintah produksi dari manager sehingga karyawan akan menunggu surat tersebut dari manager, kemudian pipa yang masuk ke dalam Open Store baru bisa di sortir atau di pisahkan, mana yang menjadi stok ataupun pipa yang sudah di pesan.  informasi data stok pipa yang sering tidak relevan dan membutuhkan proses lama bila ingin mengetahui stock.  Penyajian laporan pada aplikasi yang memakan waktu lama dan dalam memproses rekapitulasi laporan periode bulan tertentu Kelebihan  Aplikasi pengolahan data disesuaikan dengan kebutuhan pengolahan data.  Dengan dibuatnya aplikasi baru, terdapat menu untuk work order yang bisa di lihat langsung oleh admin OS untuk dapat langsung sortir pipa yang akan di jadikan stok dan yang sudah menjadi pesanan oleh konsumen sehingga tidak perlu menunggu surat perintah berdasarkan work order yang akan di keluarkan oleh manager.  informasi data stok pipa dengan proses yang cepat dan tepat.  Menyajikan laporan-laporan yang dapat diakses tepat waktu dan sesuai yang diinginkan oleh manager. 97

4.4 Design

Dari analisa sistem berjalan di atas, maka peneliti memberikan beberapa usulan yang dapat menjadi solusi masalah sesuai dengan perumusan masalah yang telah disebutkan pada bab 1. Solusi yang peneliti tawarkan memiliki tujuan yang dapat diuraikan sebagai berikut: 1. Mengembangkan aplikasi Sistem Inventory Management Open Store yang berbasiskan Web base, sehingga memudahkan pengguna dalam mendapatkan hal- hal yang bernghubungan dengan proses bisnis perusahaan khususnya pada bagian Inventory Open Store. 2. Aplikasi terdiri dari 4 akses utama yakni, akses yang hanya diperuntukkan untuk manager, Tallyman, admin OS dan marketing. 3. Mengurangi kompleksitas komunikasi keempat user sehingga dapat fokus dalam satu tugas area. 4. Menyediakan fitur-fitur admin OS dalam proses pelaporan. 5. Menyediakan fitur-fitur yang membantu manager dalam memperoleh data dan informasi yang dibutuhkan dalam pengambilan keputusan. Setelah solusi penawaran di atas, peneliti akan memaparkan analisa sistem yang diusulkan dengan metodologi RAD dengan menggunakan tools UML, sebagai berikut:

4.4.1 Use Case Diagram

Use case adalah sebuah alat bantu guna menstimulasi pengguna untuk mengatakan tentang suatu sistem dari sudut pandangnya. Berikut ini adalah use case diagram sistem inventory: Tabel 4.2 Identifikasi Actor No Actor Description 1 Admin_OS Aktor yang mengatur data-data pipa yang akan diproduksi dari inventory open store 2 Manager Aktor yang dapat melihat laporan dari sistem, laporan tersebut berupa laporan pipa masuk, laporan pipa keluar, stok pipa dan laporan lainnya. 3 Tallyman Aktor yang memiliki hak akses untuk melihat data stok pipa yang tersedia dan reeproduksi pipa di dalam open store 4 Marketing Aktor yang memiliki akses untuk memasukkan data work order dan memasukkan data pembeli.

4.4.1.1 Identifikasi Use Case Tabel 4.3 Identifikasi Use Case

No Use Case Name Description Actor 1 Login Use case menggambarkan kegiatan memasukkan username dan password untuk mengakses sistem. Admin_OS, Manager, Tallyman, Marketing 2 Manage User Use case menggambarkan kegiatan add, delete, edit data user pada sistem Admin_OS