Gambaran Umum Sampel Gambaran Garam Beriodium di Desa Juma Teguh Kecamatan Siempat

Tabel 4.4 dapat diketahui bahwa mata pencaharian penduduk Desa Juma Teguh adalah sebagai petani yaitu 915 orang 65,83 dan yang paling sedikit adalah sebagai pensiunan PNSABRI sebanyak 20 orang 1,44. Tabel 4.5. Distribusi Penduduk Berdasarkan Agama di Desa Juma Teguh Kecamatan Siempat Nempu Tahun 2008 No Agama Jumlah orang 1 Islam 107 4,69 2 Kristen Protestan 2.118 92,89 3 Katolik 55 2,41 Jumlah 2.280 100,00 Sumber : Data Dasar Profil Desa Juma Teguh Tahun 2008 Tabel 4.5 dapat dilihat bahwa penduduk Desa Juma Teguh yang paling banyak agama Kristen Protestan sebanyak 2.118 orang 92,89.

4.2 Gambaran Umum Sampel

4.2.1 Karakteristik Ibu Rumah Tangga Sampel

Tabel 4.6. Distribusi Responden Berdasarkan Umur Ibu di Desa Juma Teguh Kecamatan Siempat Nempu Tahun 2008 No Umur Ibu tahun Jumlah orang 1 21 – 30 17 20,00 2 31 – 40 35 41,18 3 41 – 50 24 28,24 4 51 – 60 9 10,59 Jumlah 85 100,00 Dedi Julhadi Hasibuan : Gambaran Perilaku Ibu Rumah Tangga Dalam Penggunaan Garam Beriodium Di Desa Juma Teguh Kecamatan Siempat Nempu Kabupaten Dairi Tahun 2008, 2009 USU Repository © 2008 Tabel 4.6 dapat diketahui bahwa kelompok umur ibu 31 – 40 tahun merupakan jumlah terbanyak yaitu 35 orang 41,18, dan kelompok umur 51 – 60 tahun merupakan jumlah yang paling terkecil yaitu 9 orang responden 10,59. Tabel 4.7. Distribusi Ibu Berdasarkan Pendidikan di Desa Juma Teguh Kecamatan Siempat Nempu Tahun 2008 No Pendidikan Jumlah orang 1 SD 40 47,06 2 SLTP 29 34,12 3 SLTA 16 18,82 Jumlah 85 100,00 Tabel 4.7 dapat dilihat bahwa tingkat pendidikan ibu yang paling banyak adalah SD sebanyak 40 orang 47,06, dan yang paling sedikit adalah SLTA sebanyak 16 orang responden 18,82. Tabel 4.8. Distribusi Ibu Berdasarkan Pekerjaan di Desa Juma Teguh Kecamatan Siempat Nempu Tahun 2008 No Pekerjaan Ibu Jumlah orang 1 Petani 57 67,06 2 Pedagang 6 7,06 3 Buruh Tani 22 25,88 Jumlah 85 100,00 Dedi Julhadi Hasibuan : Gambaran Perilaku Ibu Rumah Tangga Dalam Penggunaan Garam Beriodium Di Desa Juma Teguh Kecamatan Siempat Nempu Kabupaten Dairi Tahun 2008, 2009 USU Repository © 2008 Tabel 4.8 dapat dilihat bahwa pekerjaan ibu yang paling banyak adalah petani sebanyak 57 orang 67,06, dan yang paling sedikit adalah pedagang sebanyak 6 orang 7,06.

4.3 Gambaran Garam Beriodium di Desa Juma Teguh Kecamatan Siempat

Nempu Garam beriodium yang dipakai oleh semua rumah tangga yang terambil sebagai sampel semuanya mengandung iodium. Tidak diketahui kandungan iodium yang pasti dalam garam karena garam diteliti hanya dengan kualitatif yaitu dengan menguji menggunakan iodine test. Hasil pengujian didapati semua garam yang dipakai ibu untuk memasak berwarna ungu, artinya garam mengandung iodium. Garam yang beredar dan digunakan penduduk di Desa Juma Teguh Kecamatan Siempat Nempu hanya ada 2 merek yaitu merek supra dan jangkar. Tekstur garam kasar dan garam dikemas dalam plastik putih dan mempunyai label merek dagang dalam kemasannya. Kandungan garam yang tertera dalam label kemasan adalah antara 30-80 ppm.

4.4 Perilaku Ibu tentang Garam Beriodium

Dokumen yang terkait

Gambaran Ketahanan Pangan Rumah Tangga Petani Padi di Desa Maligas Tongah Kecamatan Tanah Jawa Kabupaten Simalungun

4 95 101

Gambaran Perilaku Ibu Rumah Tangga Dalam Penggunaan Garam Beriodium di Desa Bangun I Kecamatan Parbuluan Kabupaten Dairi Tahun 2014.

4 67 98

Analisis Pendapatan Peternak Sapi Potong di Kecamatan Siempat Nempu Hulu Kabupaten Dairi

7 89 59

Hubungan Perilaku Dan Higiene Siswa SD Negeri 030375 Dengan Infeksi Kecacingan Di Desa Juma Teguh Kabupaten Dairi Tahun 2008

0 49 87

Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Ibu-Ibu Rumah Tangga Terhadap Pemeliharaan Kesehatan Gigi Dan Mulut Anak Balitanya, Di Kecamatan Balige, Kabupaten Toba Samosir, Sumatera Utara Tahun 2009

3 76 66

Analisis Perkembangan Koperasi Di Kabupaten Dairi ,Studi Kasus Koperasi Unit Desa dan Koperasi Pertanian Kecamatan Sidikalang, Kecamatan Siempat Nempu dan Kecamatan Siempat Nempu Hulu, Kabupaten Dairi, Provinsi Sumatera Utara

4 27 144

INVENTARISASI SITUS SEJARAH MARGA MAHA DI KECAMATAN SIEMPAT NEMPU KABUPATEN DAIRI.

1 8 28

KUESIONER PENELITIAN GAMBARAN PERILAKU IBU RUMAH TANGGA DALAM PENGGUNAAN GARAM BERIODIUM DI DESA BANGUN I KECAMATAN PARBULUAN KABUPATEN DAIRI TAHUN 2014

0 1 29

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Perilaku - Gambaran Perilaku Ibu Rumah Tangga Dalam Penggunaan Garam Beriodium di Desa Bangun I Kecamatan Parbuluan Kabupaten Dairi Tahun 2014.

0 0 19

GAMBARAN PERILAKU IBU RUMAH TANGGA DALAM PENGGUNAAN GARAM BERIODIUM DI DESA BANGUN I KECAMATAN PARBULUAN KABUPATEN DAIRI TAHUN 2014 SKRIPSI

0 0 11