Sikap Responden berdasarkan Umur Sikap Responden berdasarkan Pendidikan Sikap Responden berdasarkan Pekerjaan Sikap Responden berdasarkan Pengetahuan

5.6 Sikap Responden tentang garam beriodium

Tabel 4.13, menunjukkan bahwa sikap responden yang menggunakan garam beriodium kategori baik banyak ditemukan dibandingkan pada responden yang mempunyai sikap kurang. Hal ini sudah menggambarkan bahwa sikap responden tentang manfaat dan kegunaan garam beriodium sudah baik.

5.7. Sikap Responden berdasarkan Umur

Tabel 4.14, menunjukkan bahwa sikap responden dalam menggunakan garam beriodium baik lebih banyak ditemukan pada responden yang mempunyai kelompok usia yang lebih tua. Semakin tua umur seseorang semakin banyak pengalamannya yang didapat.

5.8 Sikap Responden berdasarkan Pendidikan

Tabel 4.15, menunjukkan bahwa responden yang mempunyai pendidikan SD lebih banyak yang mempunyai sikap baik menggunakan garam beriodium di rumah tangga, bila dibandingkan dengan yang mempunyai pendidikan yang lebih tinggi. Sikap sebagai suatu tingkatan afeksi baik yang bersifat positif maupun negatif dalam hubungannya dengan objek-objek psikologis, afeksi positif yaitu afeksi senang terhadap suatu objek Walgito, 2003. Dedi Julhadi Hasibuan : Gambaran Perilaku Ibu Rumah Tangga Dalam Penggunaan Garam Beriodium Di Desa Juma Teguh Kecamatan Siempat Nempu Kabupaten Dairi Tahun 2008, 2009 USU Repository © 2008

5.9 Sikap Responden berdasarkan Pekerjaan

Tabel 4.16 menunjukkan bahwa sikap responden dalam menggunakan garam beriodium baik banyak ditemukan pada responden yang mempunyai pekerjaan sebagai petani. Daya beli responden terhadap garam beriodium tidak dipengaruhi oleh pekerjaannya walaupun hanya seorang petani. Yang dimana responden mengetahui manfaat dan kegunaan garam beriodium sangat baik dikonsumsi setiap hari untuk keluarganya.

5.10 Sikap Responden berdasarkan Pengetahuan

Tabel 4.17 menunjukkan bahwa sikap responden dalam menggunakan garam beriodium kategori baik lebih banyak ditemukan pada responden yang memiliki pengetahuan kategori cukup dan kurang, akan tetapi sikap kategori kurang juga ditemukan pada responden yang memiliki pengetahuan kategori baik dan kurang. Sesuai dengan pendapat Ahmadi, 1991, bahwa sikap seseorang sangat ditentukan oleh pribadi yang mendukung dengan kata lain sikap seseorang sebagai pernyataan pribadi, artinya tidak selamanya tingkat pengetahuan yang baik selalu diikuti oleh sikap yang baik. Dedi Julhadi Hasibuan : Gambaran Perilaku Ibu Rumah Tangga Dalam Penggunaan Garam Beriodium Di Desa Juma Teguh Kecamatan Siempat Nempu Kabupaten Dairi Tahun 2008, 2009 USU Repository © 2008

5.11 Tindakan tentang Garam Beriodium

Dokumen yang terkait

Gambaran Ketahanan Pangan Rumah Tangga Petani Padi di Desa Maligas Tongah Kecamatan Tanah Jawa Kabupaten Simalungun

4 95 101

Gambaran Perilaku Ibu Rumah Tangga Dalam Penggunaan Garam Beriodium di Desa Bangun I Kecamatan Parbuluan Kabupaten Dairi Tahun 2014.

4 67 98

Analisis Pendapatan Peternak Sapi Potong di Kecamatan Siempat Nempu Hulu Kabupaten Dairi

7 89 59

Hubungan Perilaku Dan Higiene Siswa SD Negeri 030375 Dengan Infeksi Kecacingan Di Desa Juma Teguh Kabupaten Dairi Tahun 2008

0 49 87

Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Ibu-Ibu Rumah Tangga Terhadap Pemeliharaan Kesehatan Gigi Dan Mulut Anak Balitanya, Di Kecamatan Balige, Kabupaten Toba Samosir, Sumatera Utara Tahun 2009

3 76 66

Analisis Perkembangan Koperasi Di Kabupaten Dairi ,Studi Kasus Koperasi Unit Desa dan Koperasi Pertanian Kecamatan Sidikalang, Kecamatan Siempat Nempu dan Kecamatan Siempat Nempu Hulu, Kabupaten Dairi, Provinsi Sumatera Utara

4 27 144

INVENTARISASI SITUS SEJARAH MARGA MAHA DI KECAMATAN SIEMPAT NEMPU KABUPATEN DAIRI.

1 8 28

KUESIONER PENELITIAN GAMBARAN PERILAKU IBU RUMAH TANGGA DALAM PENGGUNAAN GARAM BERIODIUM DI DESA BANGUN I KECAMATAN PARBULUAN KABUPATEN DAIRI TAHUN 2014

0 1 29

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Perilaku - Gambaran Perilaku Ibu Rumah Tangga Dalam Penggunaan Garam Beriodium di Desa Bangun I Kecamatan Parbuluan Kabupaten Dairi Tahun 2014.

0 0 19

GAMBARAN PERILAKU IBU RUMAH TANGGA DALAM PENGGUNAAN GARAM BERIODIUM DI DESA BANGUN I KECAMATAN PARBULUAN KABUPATEN DAIRI TAHUN 2014 SKRIPSI

0 0 11