Metode Pengambilan Data Metode Analisis Data

3.3 Metode Pengambilan Data

Data yang dikumpulkan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Data Primer yang diperoleh dengan cara wawancara langsung kepada responden petani sampel di daerah penelitian dengan menggunakan kuisioner yang telah disiapkan terlebih dahulu.

3.4 Metode Analisis Data

Data primer yang telah diperoleh diolah dan dianalisis dengan metode kuantitatif. Analisis kuantitatif digunakan untuk mengindentifikasi faktor-faktor yang berpengaruh terhadap jumlah produksi dan efisiensi produksi bawang merah di Kecamatan Simanindo. Data yang dikumpulkan diolah dengan menggunakan SPSS 17 dan Frontier 4.1.

3.4.1 Uji Linearitas

Uji linearitas bertujuan untuk mengetahui apakah dua variabel mempunyai hubungan yang linear atau tidak secara signifian. Uji linearitas untuk mendeteksi apakah hubungan yang terjadi berbentuk garis lurus atau tidak. Garis lurus yang dimaksud adalah garis lurus yang menyatakan bentuk hubungan antara faktor X dan faktor Y, dengan beranggapan bahwa faktor-faktor lainnya konstan Sudarmanto, 2013. Ada atau tidaknya hubungan linear antara variabel independen dan variabel dependen dapat diuji dengan menggunakan uji Ramsey RESET Test. Uji ini berkaitan dengan masalah spesifikasi kesalahan. Langkah-langkah yang harus dilakukan yaitu: Universitas Sumatera Utara 1. Meregresi fungsi empirik yang sedang diamati, dan diperoleh nilai residual R 2 old dan Y prediksi , selanjutnya dikuadratkan Yprediksi 2 . Y = b0 + b 1 X 1 + b 2 X 2 + e 2. Meregresi fungsi empirik tersebut, dan diperoleh nilai R 2 new Y = b0 + b 1 X 1 + b 2 X 2 + b3Yprediksi 2 + e 3. Mencari nilai Fhitung dengan rumus: Fhitung = �����−������ �−������−� Keterangan: m = Jumlah variabel bebas yang baru masuk n = Jumlah data observasi k = Banyaknya parameter dalam persamaan baru 4. Mencari nilai Ftabel α = 5 5. Kesimpulan: FhitungFtabel maka fungsi empiris linier

3.4.2 Uji Asumsi Klasik

Menurut Gujarati 2003 dalam Widyananto 2010, menyatakan persamaan yang diperoleh dari sebuah estimasi dapat dioperasikan secara statistik jika memenuhi asumsi klasik, yaitu memenuhi asumsi bebas multikolinearitas, heteroskedastisitas, dan normalitas. Pengujian asumsi klasik ini dilakukan dengan bantuan software SPSS 17.0 for Windows.

a. Multikolinearitas