Lingkaran 2 : Kompleks Bangunan di Baluwarti

2. Panti Wardaya, adalah kantor perbendaharaan. 3. Reksa Handana, adalah kantor kas keraton 4. Bale Kretarta, adalah kantor perlengkapan. e. Panggung Sanggabuwana, adalah bangunan yang berbentuk menara persegi delapan, bertingkat empat dan tingginya 30 meter. Menurut kepercayaan, tempat tersebut digunakan sebagai tempat bertemunya raja dengan Ratu Selatan, permaisurinya yang beristana di Pantai Parangtritis. Nama Sanggabuwana sebenarnya merupakan sengkalan angka tahun saat didirikannya bangunan itu.

2. Lingkaran 2 : Kompleks Bangunan di Baluwarti

Wilayah yang disebut baluwarti benteng ini terletak di luar tembok kedhaton di kawasan bersisi empat yang luas. Dikelilingi tembok berukuran tebal 2 meter dan tinggi 3-6 meter. Ruang bertembok tersebut melingkari wilayah seluas 180 hektar berada di antara dua alun-alun yang luas. Wilayah ini mempunyai dua buah pintu masuk yaitu kori brajanala utara dan kori brajanala selatan. Kompleks bangunan di Baluwarti merupakan kediaman para pangeran, kerabat raja, dan para abdi dalem. Rumah-rumah kediaman yang berada di kompleks Baluwarti ini dapat diketahui status penghuninya antara lain dengan memperhatikan bentuk atau tipe rumah beserta alat perlengkapannya. Perumahan para abdi dalem biasanya terkumpul dalam satu kompleks sehingga membentuk sebuah perkampungan yang ada dalam baluwarti. Antara lain seperti berikut : 1. Wirengan, terletak di sebelah barat daya keraton. Tempat tinggal para abdi dalem yang mengurusi masalah tarian, wayang orang, dan hiburan yang lainnya. 2. Lumbung, terletak di sebelah timur keraton sebagai tempat menyimpan bahan makanan milik keraton. 3. Carangan, terletak di sebelah utara lumbung. Merupakan tempat tinggal para abdi dalem prajurit carangan yang terdiri dari beberapa pasukan. 4. Tamtaman, terletak di sebelah utara carangan. Merupakan tempat tinggal para abdi dalem tamtama, yaitu prajurit pengawal raja. 5. Ksatriyan, terletak di sebelah barat laut tamtaman. Merupakan tempat sentana dalem yang menjadi abdi dalem prajurit. Sekaligus tempat berkumpulnya para putera sentana dalem dan abdi dalem untuk melakukan kegiatan tertentu. 6. Sasanamulya, terletak di sebelah barat pintu gerbang utara. Merupakan tempat berkumpulnya para putera raja beserta bawahannya untuk mengadakan upacara bersama raja. 7. Gambuhan, terletak di sebelah barat laut keraton. Tempat tinggal abdi dalem niyaga keraton dan ahli gendhing.

3. Lingkaran 3 : Paseban

Dokumen yang terkait

PER Peran Public Relations Dalam Mempertahankan Citra Perusahaan (Studi Deskriptif Kualitatif Peran Public relations Hotel Lor In Solo dalam Mempertahankan Citra Positif Perusahaan).

0 2 16

PERAN PUBLIC RELATIONS DALAM MEMPERTAHANKAN CITRA PERUSAHAAN Peran Public Relations Dalam Mempertahankan Citra Perusahaan (Studi Deskriptif Kualitatif Peran Public relations Hotel Lor In Solo dalam Mempertahankan Citra Positif Perusahaan).

0 4 13

PENDAHULUAN Peran Public Relations Dalam Mempertahankan Citra Perusahaan (Studi Deskriptif Kualitatif Peran Public relations Hotel Lor In Solo dalam Mempertahankan Citra Positif Perusahaan).

0 2 31

PER PERAN PUBLIC RELATIONS DALAM MEMPERTAHANKAN CITRA PERUSAHAAN (Studi Deskriptif Kualitatif Peran Public relations Hotel Lor In Solo dalam Mempertahankan Citra Positif Perusahaan).

0 2 16

MEMPERTAHANKAN CITRA POSITIF PEMERINTAH (Deskriptif Kualitatif Aktivitas Media Relations Humas Pemerintahan Kota Surakarta Media Relations Humas Pemerintahan Kota Surakarta Dalam Mempertahankan Citra Positif Pemerintah (Deskriptif Kualitatif Aktivitas Me

0 3 13

PERAN PUBLIC RELATIONS DALAM MEMPERTAHANKAN CITRALEMBAGA PERAN PUBLIC RELATIONS DALAM MEMPERTAHANKAN CITRA LEMBAGA.

0 3 16

PENDAHULUAN PERAN PUBLIC RELATIONS DALAM MEMPERTAHANKAN CITRA LEMBAGA.

0 1 5

PERAN PUBLIC RELATIONS DALAM MEMPERTAHANKAN REPUTASI ORGANISASI Peran Public Relations dalam Mempertahankan Reputasi Organisasi (Studi Kasus Terhadap Pelayanan Pasien Rawat Inap Rumah Sakit dr. Moewardi Surakarta).

0 0 13

“PERAN DEVISI PUBLIC RELATIONS DALAM MEMPERKUAT CITRA POSITIF SYARIAH HOTEL SOLO”.

0 0 13

Peran Public Relations dalam mempertahankan

0 1 9