Setting Penelitian Model Penelitian

48

G. Instrumen Pengumpulan Data

Instrumen penelitian menurut Wina Sanjaya 2011: 84 adalah alat yang dapat digunakan untuk mengumpulkan data penelitian sehingga data lebih mudah diolah. Variasi instrumen yang digunakan dalam penelitian peningkatan kedisiplinan anak melalui teknik kontrak perilaku behavior contract adalah lembar observasi. Lembar observasi merupakan catatan tentang perkembangan anak yang dilakukan dalam proses pembelajaran. Pencatatan dan pengambilan data dilakukan pada saat proses pembelajaran berupa observasi dengan menggunakan checklist dengan deskripsi kemampuan yang diharapkan dicapai anak. Untuk mendukung hasil pengamatan, digunakan alat bantu observasi berupa foto. Tabel 1. Kisi-kisi Pedoman Observasi Kedisiplinan Anak Variabel Indikator Deskriptor Kedisiplinan Anak Datang tepat waktu Datang ke sekolah sebelum pukul 07.30 Dapat menyelesaikan tugas sampai tuntas Menyelesaikan tugas yang diberikan guru sesuai perintah Mengerjakan semua tugas yang diberikan guru sampai selesai Menyelesaikan tugas yang diberikan guru dengan tepat waktu Menggunakan benda sesuai fungsinya Menggunakan alat permainan dengan baik Menggunakan alat pendukung pembelajaran seperti gunting, lem, crayon, sesuai dengan fungsinya Mengambil dan mengembalikan benda pada tempatnya Mengembalikan alat permainan dengan rapi Mengembalikan alat tulis atau alat pendukung pembelajaran yang telah digunakan dengan rapi Berusaha menaati aturan yang telah disepakati Membuang sampah pada tempatnya Tidak keluar kelas saat pembelajaran Memperhatikan guru saat pembelajaran Melakukan presensi di pagi hari setelah 49 datang pada papan presensi yang telah disediakan di depan kelas Tertib menunggu giliran Sabar menunggu giliran masuk kelas dengan tertib Sabar menungu giliran pulang sekolah dengan tertib Antri saat mencuci tangan Mengikuti baris setiap pagi sebelum masuk kelas

H. Validitas Instrumen

Dalam penelitian ini, peneliti melakukan validasi ahli validasi expert judgment terhadap instrumen penelitian kepada dosen pembimbing skripsi. Dosen tersebut bernama Dr. Suwarjo, M. Si dan Muthmainnah, M. Pd.

I. Teknik Analisis Data

Data-data yang telah ditemukan dan dikumpulkan selama penelitian harus dianalisis sehingga menjadi data yang bermakna. Analisis data ini merupakan proses mengolah dan mengintrepretasi data dengan tujuan untuk menempatkan informasi yang diperoleh hingga memiliki makna yang jelas sesuai dengan tujuan penelitian. Analisis data dalam penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif dan deskriptif kuantitatif. Analisis data deskriptif kualitatif yaitu analisis data yang menggambarkan kenyataan yang ada dan dijabarkan dalam bentuk narasi dari lembar pengamatan yang diperoleh. Dalam penelitian ini analisis data deskriptif kualitatif digunakan untuk menganalisis tentang proses peningkatan kedisiplinan anak melalui teknik kontrak perilaku behavior contract . Data juga dijelaskan dalam bentuk analisis data kuantitatif untuk mengetahui peningkatan hasil belajar anak sebagai akibat dari perlakuan yang 50 diberikan guru. Tujuannya adalah untuk mengetahui peningkatan kedisiplinan anak setelah menggunakan teknik kontrak perilaku behavior contract . Rumus yang digunakan dalam analisis data deskriptif kuantitatif secara sederhana untuk mencari persentase adalah sebagai berikut: Keterangan: P: Angka persentase f: Frekuensi yang sedang dicari persentasenya N: Jumlah frekuensibanyaknya individuindikator Anas Sudijono, 2006: 43. Menurut Acep Yoni 2010: 175, kemudian data tersebut diinterpretasikan dalam 4 tingkatan yaitu: 1. Kriteria sangat baik, yaitu antara 76 - 100. 2. Kriteria baik, yaitu antara 51 - 75. 3. Kriteria sedang, yaitu antara 26 - 50. 4. Kriteria kurang, yaitu antara 0 - 25. Dari data yang ada, lalu diintepretasikan ke dalam bentuk kriteria yang sesuai dengan penilaian untuk anak usia dini sebagai berikut: Skor persentase Kriteria 76-100 Berkembang sangat baik BSB 51-75 Berkembang sesuai harapan BSH 26-50 Mulai berkembang MB 0-25 Belum berkembang BB

I. Indikator Keberhasilan

Peneliti perlu menentukan indikator ukuran ketercapaian tujuan penelitian sebagai rambu-rambu kapan penelitian tindakan kelas itu dapat diakhiri. Patokan keberhasilan penelitian ditandai oleh peningkatan kedisiplinan lebih dari P =

Dokumen yang terkait

MENGEMBANGKAN PENGENDALIAN EMOSI MELALUI BERCERITA PADA ANAK KELOMPOK B DI TK ABA Mengembangkan Pengendalian Emosi Melalui Bercerita Pada Anak Kelompok B Di TK ABA Tawangmangu, Karanganyar Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 12

PENINGKATAN KREATIVITAS ANAK MELALUI PERMAINAN KEPINGAN GEOMETRI PADA ANAK KELOMPOK B Peningkatan Kreativitas Anak Melalui Permainan Kepingan Geometri Pada Anak Kelompok B di TK ABA Jemawan IV Jatinom Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 0 15

PENINGKATAN KREATIVITAS ANAK MELALUI PERMAINAN KEPINGAN GEOMETRI PADA ANAK KELOMPOK B Peningkatan Kreativitas Anak Melalui Permainan Kepingan Geometri Pada Anak Kelompok B di TK ABA Jemawan IV Jatinom Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 0 17

PENINGKATAN KECERDASAN VISUAL SPASIAL ANAK MELALUI MENGGAMBAR BEBAS PADA ANAK KELOMPOK B TK ABA Peningkatan Kecerdasan Visual Spasial Anak Melalui Menggambar Bebas Pada Anak Kelompok B Tk Aba Sawahan Bonyokan Jatinom Tahun 2012/2013.

0 1 16

PENINGKATAN KREATIVITAS ANAK MELALUI PERMAINAN BALOK PADA ANAK KELOMPOK B DI TK ABA GADING IV Peningkatan Kreativitas Anak Melalui Permainan Balok Pada Anak Kelompok B Di Tk ABA Gading IV Belangwetan Klaten Utara Klaten Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 15

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOGNITIF MELALUI METODE BERCERITA DI TK ABA KELOMPOK B Peningkatan Kemampuan Kognitif Melalui Metode Bercerita Di Tk Aba Kelompok B Nglinggi Klaten Selatan Klaten Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 2 16

PENINGKATAN PERILAKU ALTRUISTIK MELALUI BERCERITA PADA ANAK KELOMPOK B DI TK DHARMA BAKTI I SLEMAN.

0 2 147

PENINGKATAN KEDISIPLINAN DI SEKOLAH MELALUI TOKEN ECONOMIC PADA ANAK KELOMPOK A TK TAMAN INDRIA DLINGO.

0 1 126

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR ANAK MELALUI TOKEN EKONOMI DI KELOMPOK B TK ABA DUKUH GEDONGKIWO YOGYAKARTA.

0 3 167

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN DI TK ABA PAKIS DLINGO BANTUL TAHUN AJARAN 2015/2016.

0 0 46