Status Gizi Anak Balita BBU Berdasarkan Tingkat Konsumsi Protein Keluarga Status Gizi Anak Balita TBU Berdasarkan Tingkat Konsumsi Protein Keluarga

4.4.8. Status Gizi Anak Balita BBU Berdasarkan Tingkat Konsumsi Protein Keluarga

Pada Tabel 4.19, tingkat konsumsi protein keluarga sebagian besar pada kategori defisit dan kurang, namun masih ditemukan status gizi anak balita yang normal . Tabel 4.20. Distribusi Status Gizi Anak Balita BBU Berdasarkan Tingkat Konsumsi Protein Keluarga di Desa Tertinggal Kecamatan Kabupaten Toba Samosir Tahun 2010 Tingkat Konsumsi Protein Keluarga Status gizi BBU n Sgt Kurang Kurang Normal n n n Defisit 4 19,1 8 30,1 9 42,8 21 100,0 Kurang 0,0 7 28,0 18 72,0 25 100,0 Sedang 0,0 0,0 5 100,0 5 100,0 Total 4 7,8 15 29,4 32 62,8 51 100,0 Terdapat 25 keluarga dengan tingkat konsumsi protein kurang tidak ditemukan adanya status gizi yang sangat kurang, sebagian besar status gizi anak balitanya normal 72,0, dan status gizi kurang ada sebanyak 28,0. 5 keluarga dengan tingkat konsumsi sedang status gizi anak balita dalam keluarga dalam kategori normal.

4.4.9. Status Gizi Anak Balita TBU Berdasarkan Tingkat Konsumsi Protein Keluarga

Hasil penelitian antara tingkat konsumsi protein dengan status gizi anak balita TBU didapatkan hasil sebagai berikut. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.21. Distribusi Status Gizi Anak Balita TBU Tingkat Konsumsi Protein Keluarga Berdasarkan di Desa Tertinggal Kecamatan Kabupaten Toba Samosir Tahun 2010 Tingkat Konsumsi Protein Keluarga Status gizi TBU n Sgt pendek Pendek Normal n N n Defisit 3 14,3 10 47,6 8 30,1 21 100,0 Kurang 5 20,0 6 24,0 14 56,0 25 100,0 Sedang 0,0 0,0 5 100,0 5 100,0 Total 8 15,7 16 37,4 27 52,9 51 100,0 Dari hasil tabulasi silang antara tingkat kecukupan konsumsi protein dengan status gizi dapat dilihat bahwa, dari 25 keluarga dengan tingkat konsumsi protein yang kurang akan tetapi sebagian besar status gizi anak anak balitanya normal 56,0, 24,0 status gizinya pendek, dan sangat pendek 20,0. Dari 5 keluarga dengan tingkat konsumsi sedang status gizi anak balitanya dalam kategori normal.

4.4.10. Status Gizi Anak Balita BBTB Berdasarkan Tingkat Konsumsi Protein Keluarga