Jenis Data Metode Pengumpulan Data Identifikasi dan Pengukuran Variabel Penelitian

4 PT. Bank Central Asia, Tbk 5 PT. Bank Century, Tbk 6 PT. Bank Eksekutif Internasional, Tbk 7 PT. Bank Internasional Indonesia, Tbk 8 PT. Bank Kesawan, Tbk 9 PT. Bank Lippo, Tbk 10 PT. Bank Mandiri, Tbk 11 PT. Bank Mayapada International, Tbk 12 PT. Bank Mega, Tbk 13 PT. Bank Negara Indonesia, Tbk 14 PT. Bank Niaga, Tbk 15 PT. Bank NISP, Tbk 16 PT. Bank Nusantara Parahyangan, Tbk 17 PT. Bank Pan Indonesia, Tbk 18 PT. Bank Permata, Tbk 19 PT. Bank Rakyat Indonesia, Tbk 20 PT. Bank Swadesi, Tbk 21 PT. Bank Bukopin, Tbk 22 PT. Bank Victoria International, Tbk Sumber : Diolah dari berbagai sumber, 2009

C. Jenis Data

Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Menurut Umar 2003: 60 “Data sekunder merupakan data primer yang telah Jaka Hermawan : Pengaruh Rentabilitas Dan Solvabilitas Terhadap Likuiditas Pada Perusahaan Perbankan Yang Go Public, 2010. diolah lebih lanjut, misalnya dalam bentuk tabel, grafik, diagram, gambar dan sebagainya, sehingga lebih informatif jika digunakan oleh pihak lain.” Data yang digunakan untuk penelitian ini adalah data time series dan cross section. Data time series atau disebut juga data deret waktu merupakan sekumpulan data dari suatu fenomena tertentu yang didapat dalam beberapa interval waktu tertentu, misalnya dalam waktu mingguan, bulanan, atau tahunan. Sedangkan data cross section atau sering disebut data satu waktu merupakan sekumpulan data suatu fenomena tertentu dalam satu kurun waktu saja. Umar, 2003 61.

D. Metode Pengumpulan Data

Data yang digunakan adalah data eksternal. Data eksternal adalah data yang dicari secara manual dengan cara mendapatkannya dari luar perusahaan Umar,2001 : 70. Pada penelitian ini, pengumpulan data dilakukan dengan dua tahap, tahap pertama dilakukan melalui studi pustaka, yakni jurnal akuntansi dan buku- buku yang berkaitan dengan masalah yang diteliti. Pada tahap kedua, pengumpulan data sekunder. Untuk mendapatkan data sekunder, teknik pengumpulan data yang dapat digunakan adalah teknik pengumpulan data dari basis data Jogiyanto, 2004 82 yang diperoleh dari media internet dengan cara mendownload melalui situs www.bei.co.id untuk memperoleh data mengenai laporan keuangan yang telah dipublikasikan. Jaka Hermawan : Pengaruh Rentabilitas Dan Solvabilitas Terhadap Likuiditas Pada Perusahaan Perbankan Yang Go Public, 2010.

E. Identifikasi dan Pengukuran Variabel Penelitian

Variabel penelitian pada dasarnya adalah sesuatu hal yang berbentuk apa saja yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari sehingga diperoleh informasi tentang hal tersebut, kemudian ditarik kesimpulannya. Jogiyanto, 2004 : 31 Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 1. Variabel Independen bebas Menurut Sugiyono 2006 : 3 “Variabel bebas adalah variabel yang menjadi sebab timbulnya atau berubahnya variabel dependen variabel terikat.” Variabel independen dalam penelitian ini adalah a. Rentabilitas Yaitu kemampuan bank dalam menghasilkan profit melalui operasi bank Abdullah, 2005 : 124. Variabel Rentabilitas diwakili oleh sub variable: • Return on Assets Rasio ini digunakan untuk mengukur kemampuan manajemen bank dalam memperoleh keuntungan laba secara keseluruhan Dendawijaya, 2000 : 120. Rasio ini dihitung dengan Net Income Return on Assets = Total Assets Jaka Hermawan : Pengaruh Rentabilitas Dan Solvabilitas Terhadap Likuiditas Pada Perusahaan Perbankan Yang Go Public, 2010. • Return on Equity Rasio ini digunakan untuk mengukur kemampuan bank dalam mengelola modal yang tersedia untuk mendapatkan laba bersih. Menurut Abdullah, 2005 : 127, Rasio ini dihitung dengan • • Operating Income to Operating Expense Menurut Siamat 2005 : 231, rasio ini dihitung dengan cara: b. Solvabilitas Yaitu kemampuan perusahaan untuk membayar kewajibannya dalam jangka panjang ataupun ketika suatu entitas perbankan dilikuidasi. Variabel solvabilitas diwakili oleh sub variabel sebagai berikut: • Capital Adequacy Ratio Rasio ini menunjukkan kemampuan permodalan yang dimiliki oleh suatu bank untuk menciptakan bisnis baru dengan earning assets yang dimilikinya Mulyono,1999:375. Rasio ini berguna menutupi kemungkinan kegagalan dalam pemberian kredit. Hal ini diperkirakan bagian terbesar Aktiva Tertimbang Menurut Resiko ATMR berupa kredit Abdullah, 2005:125. Rose 2002:492 menjabarkan Capital Adequacy Ratio sebagai berikut: Net Income Return on Equity = Total Equity Operating Expense OEOI BOPO= Operating Income Jaka Hermawan : Pengaruh Rentabilitas Dan Solvabilitas Terhadap Likuiditas Pada Perusahaan Perbankan Yang Go Public, 2010. Total capital or tier 1 + tier 2 Capital Adequacy Ratio = Total risk-weighted bank assets 2. Variabel Dependen terikat Variabel terikat merupakan variabel yang dipengaruhi atau yang menjadi akibat, karena adanya variabel bebas Sugiyono, 2006: 3. Variabel dependen pada penelitian ini adalah Likuiditas Yaitu kemampuan bank untuk memenuhi semua penarikan dana oleh nasabah deposan, kewajiban yang telah jatuh tempo, dan memenuhi permintaan kredit tanpa ada penundaan Siamat, 2005: 336. Variabel likuiditas diwakili oleh sub variabel sebagai berikut • Loan to Deposit Ratio Rasio ini menunjukkan tingkat kemampuan bank dalam menyalurkan dana pihak ketiga yang dihimpun oleh bank yang bersangkutan Riyadi, 2004 146. Rasio ini dijabarkan sebagai berikut:

F. Metode Analisis Data

Dokumen yang terkait

Valuasi Harga Wajar Saham Sektor Perbankan Yang Go Public Di BEI

15 120 128

Pengaruh Tingkat Solvabilitas, Rentabilitas dan Likuiditas Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 37 90

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS DAN SOLVABILITAS TERHADAP KINERJA PERBANKAN UMUM YANG GO PUBLIC DI BEI Analisis Rasio Likuiditas dan Solvabilitas terhadap Kinerja Perbankan Umum yang Go Public di BEI (Studi Kasus pada Perbankan Umum Go Publik yang terdaftar di

0 3 16

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS DAN SOLVABILITAS TERHADAP KINERJA PERBANKAN UMUM YANG GO PUBLIC DI BEI Analisis Rasio Likuiditas dan Solvabilitas terhadap Kinerja Perbankan Umum yang Go Public di BEI (Studi Kasus pada Perbankan Umum Go Publik yang terdaftar di

0 2 17

PENDAHULUAN Analisis Rasio Likuiditas dan Solvabilitas terhadap Kinerja Perbankan Umum yang Go Public di BEI (Studi Kasus pada Perbankan Umum Go Publik yang terdaftar di BEI Periode 2013-2015).

0 2 8

ANALISIS PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, RENTABILITAS DAN AKTIVITAS TERHADAP HARGA SAHAM. ANALISIS PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, RENTABILITAS DAN AKTIVITAS TERHADAP HARGA SAHAM. (Study empiris pada perusahaan Tobacco yang terdaftar di

0 0 14

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, AKTIVITAS, SOLVABILITAS TERHADAP KESEMPATAN INVESTASI PERUSAHAAN OTOMOTIVE YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 84

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, AKTIVITAS, SOLVABILITAS TERHADAP KESEMPATAN INVESTASI PERUSAHAAN OTOMOTIVE YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 2 76

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, DAN RENTABILITAS TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 18

SKRIPSI PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, AKTIVITAS, SOLVABILITAS TERHADAP KESEMPATAN INVESTASI PERUSAHAAN OTOMOTIVE YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 20