Letak dan Luas Wilayah Topografi dan Iklim

IV. KONDISI UMUM WILAYAH PENELITIAN IV.1. Keadaan Biofisik

IV.1.1. Letak dan Luas Wilayah

Lokasi penelitian terletak di Sub DAS Tirto bagian DAS Serang Ds, mempunyai luas 15.937,44 Ha 4,35 dari luas DAS Serang Ds. Sub DAS Tirto terletak 111 o 02’03“–111 o 10’39“BT dan 6 o 57’53“–7 o 05’58“LS. Menurut wilayah administrasi meliputi Kabupaten Grobogan 15.662,8 Ha 98,28, Blora 140,36 Ha 0.88 dan Pati 134,29 Ha 0,84, secara rinci disampaikan pada Tabel 5. Tabel . 5 Sub DAS Tirto Menurut Wilayah Administrasi No Kabupaten Kecamatan Desa Luas Total Prosestase Ha Luas Ha 1 2 3 4 5 6 7 1 BLORA Todanan Pelemsengir 17,04 140,36 0,88 2 Prigi 64,51 3 Sambeng 58,81 4 GROBOGAN Kradenan Tanjungsari 17,17 15.662,81 98,28 5 Ngaringan Bandungsari 1.348,46 6 Kalanglundo 23,98 7 Pendem 402,94 8 Sendangrejo 6,54 9 Sumberagung 1.161,00 10 Tanjungharjo 27,90 11 Truwolu 418,42 12 Tawangharjo Godan 39,28 13 Kemaduhbatur 929,64 14 Wirosari Dapurno 542,52 15 Dokoro 2.144,31 16 Gedangan 1.379,51 17 Kalirejo 11,83 18 Karangasem 2.096,54 19 Kunden 358,92 20 Mojorebo 1.788,94 21 Tambahrejo 35,25 22 Tambakselo 1.522,86 23 Tanjungrejo 519,44 24 Tegalrejo 560,08 25 Wirosari 327,30 26 PATI Kayen Purwokerto 7,81 134,29 0,84 27 Tambakromo Maitan 66,36 28 Pakis 60,12 Jumlah 15.937,44 100.00 Sumber : Data Base BPDAS Pemali Jratun 2009

IV.1.2. Topografi dan Iklim

Berdasarkan kondisi topografinya wilayah penelitian bervariasi dari datar sampai perbukitan dengan ketinggian 5 – 232 m di atas permukaan laut. Tingkat kelerengan lahan sebagian besar 13.266,17 Ha atau 83,24 merupakan daerah datar 0-8. Luas wilayah Sub DAS Tirto berdasarkan kelas kelerengannya selengkapnya disajikan pada Tabel 6 berikut ini. Tabel 6. Kelas Kelerengan Sub DAS Tirto No Kelas lereng Luas Ha Prosentase 1 Datar 0-8 13.266,17 83,24 2 Landai 8-15 2.055,33 12,90 3 Agak Curam 15-25 533,06 3,34 4 Curam 25-40 82,90 0,52 Jumlah 15.937,44 100 Sumber : Data Base BPDAS Pemali Jratun 2009 Menurut klasifikasi Smidth dan Ferguson wilayah Sub DAs Tirto termasuk type iklim B dengan curah hujan tahunan 1.900 mmth. mmth. Bulan basah Oktober sd Maret, sedangkan bulan kering April sd September.

IV.1.3. Jenis Tanah