Pengaruh ukuran perusahaan terhadap initial return Pengaruh umur perusahaan terhadap initial return

commit to user 62

e. Pengaruh ukuran perusahaan terhadap initial return

Hipotesis ke-6 bertujuan untuk menguji pengaruh ukuran perusahaan LNSIZE terhadap initial return. Pada tabel IV.G menunjukkan bahwa arah koefisien regresi ukuran perusahaan LNSIZE positif dan secara statistik tidak signifikan terhadap initial return IR perusahaan,yaitu nilai koefisien regresi 0,011 dengan nilai p-value 0,690 0,05 sehingga H 6 ditolak. Hasil ini konsisten dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh Daljono 2000 dan Ardiansyah 2004 yang menyatakan tidak ada hubungan antara ukuran perusahaan dengan initial return. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa perilaku investor di BEI masih belum menggunakan besaran perusahaan yang diukur dengan total aset sebagai dasar atas pengambilan keputusan investasi. Hal ini bisa terjadi karena investor menganggap ukuran perusahaan tidak mencerminkan kondisi perusahaan yang sesungguhnya.

f. Pengaruh umur perusahaan terhadap initial return

Hipotesis ke-7 bertujuan untuk menguji pengaruh umur perusahaan AGE terhadap initial return. Pada tabel IV.G menunjukkan bahwa arah koefisien regresi variabel umur AGE negatif dan secara statistik tidak signifikan terhadap initial return IR perusahaan, yaitu nilai koefisien regresi -0,004 dengan nilai p-value 0,298 0,05 sehingga H 7 ditolak. Hasil penelitian ini sesuai dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh Gerianta 2002, Vichakorn 2005, Murdiyani 2009 dan Michelle commit to user 63 2010 yang mengemukakan bahwa variabel umur perusahaan tidak mempengaruhi initial return. Namun hasil ini tidak mendukung penelitian yang dilakukan oleh Daljono 2000 yang menyatakan umur perusahaan mempunyai pengaruh signifikan terhadap initial return. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa investor tidak terlalu memperhatikan faktor umur perusahaan pada saat akan membeli saham di pasar perdana. Hal ini mungkin saja karena bagi investor baik perusahaan yang sudah lama berdiri maupun yang belum lama berdiri mempunyai tingkat kesulitan yang sama dalam mendapatkan informasi sehingga faktor umur perusahaan tidak mempengaruhi keputusan investor.

g. Pengaruh reputasi auditor terhadap initial return

Dokumen yang terkait

PENGARUH VARIABEL-VARIABEL KEUANGAN DAN NON KEUANGAN TERHADAP INITIAL RETURN PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 3 19

ANALISIS PENGARUH VARIABEL KEUANGAN DAN NON KEUANGAN TERHADAP INITIAL RETURN DAN RETURN SETELAH INITIAL PUBLIC OFFERINGS (IPO)

0 5 131

Pengaruh variabel keuangan dan non keuangan Terhadap underpricing pada perusahaan yang melakukan initial public offering (ipo) Di bursa efek indonesia

0 5 120

Pengaruh Variabel Keuangan Dan Non Keuangan Terhadap Underpricing Pada Saham Perusahaan Yang Melakukan Initial Public OfferingDi Bursa Efek Indonesia Periode 2009 - 2014

8 87 143

PENGARUH VARIABEL KEUANGAN DAN NON KEUANGAN TERHADAP UNDERPRICING PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN INITIAL PUBLIC OFFERING (IPO) DI BURSA EFEK INDONESIA (PERIODE 2004 2008)

0 4 92

PENGARUH VARIABEL-VARIABEL KEUANGAN DAN NON KEUANGAN TERHADAP INITIAL RETURN (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN IPO DI BEI PERIODE 2011-2014).

0 4 33

PENGARUH VARIABEL KEUANGAN DAN NON KEUANGAN TERHADAP UNDERPRICING PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN IPO (Studi pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009 - 2013).

0 0 15

PENGARUH INFORMASI KEUANGAN DAN NON KEUANGAN TERHADAP INITIAL RETURN PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN IPO DI BURSA EFEK INDONESIA (Studi Empiris pada Perusahaan Non Keuangan yang Listing di BEI).

0 0 124

Pengaruh Variabel Keuangan Dan Non Keuangan Terhadap Underpricing Pada Saham Perusahaan Yang Melakukan Initial Public OfferingDi Bursa Efek Indonesia Periode 2009 - 2014

0 0 10

Pengaruh Variabel Keuangan Dan Non Keuangan Terhadap Underpricing Pada Saham Perusahaan Yang Melakukan Initial Public OfferingDi Bursa Efek Indonesia Periode 2009 - 2014

0 0 2