Umur Petani Tingkat Pendidikan Petani Status Kepemilikan Lahan Tanaman Padi Organik

5.2 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pendapatan Petani Padi Organik di Desa Lubuk Bayas

a. Deskriptif Karakteristik Petani dan Usahatani

Petani padi organik yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 58 orang. Gambaran umum petani sampel meliputi umur petani, tingkat pendidikan petani, status kepemilikan lahan tanaman padi organik, luas lahan tanaman padi organik, lama bertani padi organik, jumlah anggota keluarga dan tanggungan petani, penyerapan tenaga kerja usahatani padi organik, produktivitas padi organik, biaya produksi padi organik, serta pendapatan petani padi organik diuraikan sebagai berikut ini.

5.2.1 Umur Petani

Hasil penelitian menunjukkan bahwa umur petani sampel berada antara 24 tahun sampai dengan 60 tahun dengan rata-rata 43 tahun. Jumlah petani sampel yang berumur di bawah 43 tahun adalah sebesar 59, yaitu sebanyak 34 orang dan yang berumur diatas 43 tahun adalah sebesar 41 yaitu sebanyak 24 orang. Komposisi petani sampel berdasarkan umur petani disajikan pada tabel 11. Tabel 11. Komposisi Petani Sampel Berdasarkan Umur Petani No. Umur tahun Jumlah Sampel orang Persentase 1. 2. 3. 4. 5. 24-32 33-41 42-50 51-59 60 7 26 13 10 2 12 45 22 17 4 Jumlah Min Maks 58 24 60 100 Universitas Sumatera Utara Rata-rata 43 Sumber : Analisis Data Primer, 2012 Tabel 11 menunjukkan bahwa sebesar 12 petani sampel berumur 24-32 tahun, yaitu sejumlah 7 orang, sebesar 45 berumur 33-41 tahun, yaitu sejumlah 26 orang, sebesar 22 berumur 42-50 tahun, yaitu sejumlah 13 orang, dan sebesar 17 berumur 51-59, yaitu sejumlah 10 orang. Hal ini menunjukkan bahwa petani sampel terdiri dari masyarakat yang berada pada usia produktif serta telah memiliki kematangan dan pengalaman dalam bertani serta mengelola usahatani padi organik.

5.2.2 Tingkat Pendidikan Petani

Komposisi petani sampel berdasarkan tingkat pendidikan petani disajikan pada tabel 12. Tabel 12 menunjukkan bahwa sebesar 45 petani sampel berpendidikan SMP atau sederajat, yaitu sejumlah 26 orang, sebesar 33 berpendidikan SD atau sederajat, yaitu sejumlah 19 orang, dan sebesar 15 berpendidikan SMA atau sederajat, yaitu sejumlah 9 orang. Hal ini menunjukkan kesadaran terhadap pentingnya pendidikan yang cukup tinggi. Tabel 12. Komposisi Petani Sampel Berdasarkan Tingkat Pendidikan Petani No. Tingkat Pendidikan Jumlah Sampel orang Persentase 1. 2. 3. 4. Tidak Tamat SD SDsederajat SMPsederajat SMAsederajat 4 19 26 9 7 33 45 15 Jumlah 58 100 Sumber : Analisis Data Primer, 2012 Universitas Sumatera Utara

5.2.3 Status Kepemilikan Lahan Tanaman Padi Organik

Komposisi petani sampel berdasarkan status kepemilikan lahan tanaman padi organik disajikan pada tabel 13. Tabel 13 menunjukkan bahwa sebesar 95 petani sampel mengusahakan padi organik dilahan milik sendiri, yaitu sejumlah 55 orang. Sementara itu, petani yang mengusahkan padi organik dilahan sewa relatif kecil yaitu sebesar 5 dengan sejumlah 3 orang. Hal ini menunjukkan bahwa petani sampel didaerah penelitian sudah berkembang, sehingga tidak mengeluarkan biaya sewa lahan untuk usahatani padi organik. Tabel 13. Komposisi Petani Sampel Berdasarkan Status Kepemilikan Lahan Tanaman Padi Organik No. Status Kepemilikan Jumlah Sampel orang Persentase 1. 2. Milik sendiri Sewa 55 3 95 5 Jumlah 58 100 Sumber : Analisis Data Primer, 2012

5.2.4 Luas Lahan Tanaman Padi Organik

Dokumen yang terkait

Faktor-Faktor yang berhubungan dengan Tingkat Adopsi Petani Terhadap Usaha Tani Padi Organik (Studi Kasus : Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai)

6 82 136

Partisipasi Petani Dalam Penerapanpertanian Padi Organik (Studi Kasus: Desa Lubuk Bayas,Kecamatan Perbaungan,Kabupaten Serdang Bedagai)

1 68 72

Analisis Perkembangan Pendapatan Petani Usahatani Padi Organik (Studi Kasus: Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai)

0 4 104

Strategi Peningkatan Pendapatan Petani Padi Organik (Studi Kasus : Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai )

0 3 78

Analisis Perkembangan Pendapatan Petani Usahatani Padi Organik (Studi Kasus: Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai)

0 0 16

Analisis Perkembangan Pendapatan Petani Usahatani Padi Organik (Studi Kasus: Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai)

0 0 1

Analisis Perkembangan Pendapatan Petani Usahatani Padi Organik (Studi Kasus: Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai)

0 0 4

Analisis Perkembangan Pendapatan Petani Usahatani Padi Organik (Studi Kasus: Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai)

0 0 11

Strategi Peningkatan Pendapatan Petani Padi Organik (Studi Kasus : Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai )

0 0 20

Strategi Peningkatan Pendapatan Petani Padi Organik (Studi Kasus : Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai )

0 2 13