Komunikatif Akuntabilitas Kualitas Laporan Hasil Operasional

103 Pendapat responden mengenai ide-ide baru terkait dengan kemajuan perusahaan. Dalam hal ini dapat dilihat dari sejumlah 19 responden atau sebesar 47,5 mengatakan sangat setuju dan sejumlah 21 responden atau sebesar 52,5 mengatakan setuju dengan cara pemberian ide-ide terhadap kemajuan Perusahaan Daerah Pasar Petisah tabel 21.

B. Kualitas Laporan Hasil Operasional

1. Komunikatif

Berdasarkan data yang diperoleh mengenai atasan yang melakukan pemeriksaan terhadap laporan operasional secara langsung terlihat sebanyak 13 responden atau sebesar 32,5 menyatakan sangat setuju, 17 responden atau sebesar 42,5 menyatakan setuju, 10 responden 25 menyatakan kurang setuju tabel 26. Berdasarkan data yang diperoleh mengenai kesetujuan atasan yang memberikan saran atau masukan atas hasil laporan operasional terlihat sebanyak 11 responden atau sebesar 27,5 menyatakan sangat setuju, 26 responden atau sebesar 65 menyatakan setuju. Dari data tersebut terlihat 3 responden 7,5 menyatakan kurang setuju dan 1 responden 2,5 menyatakan tidak setuju terhadap atasan yang memberikan saran atau masukan tabel 27. Hal ini dapat dibuktikan dari hasil penelitian bahwa sebanyak 9 responden atau sebesar 22,5 menyatakan sangat setuju dan 28 responden atau sebesar 70 menyatakan setuju, dan 3 responden 7,5 menyatakan kurang setuju atas perhatian yang diberikan diskusi kebutuhan pelanggan dimasa yang akan datang tabel 15. Universitas Sumatera Utara 104 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa adanya rasa nyaman di lingkungan kerja perusahaan daerah pasar petisah jika saling meminta bantuan manakala dibutuhkan. Hal ini terbukti dari sebanyak 4 responden atau sebesar 10 menyatakan sangat setuju dan 36 responden atau sebesar 90 menyatakan setuju tabel 29.

2. Akuntabilitas

Untuk mencapai tujuan perusahaan, pimpinan harus memperhatikan kinerja perusahaan dengan harapan karyawan. Terbukti dari sebanyak 9 responden atau sebesar 22,5 menyatakan sangat setuju dan 28 responden atau sebesar 70 menyatakan setuju, dan 3 responden 7,5 manyatakan kurang setuju atas pertanggungjawaban laporan operasional yang disampaikan tabel 30. Dari data tersebut diatas dapat ditarik kesimpulan bahwa sebagian besar responden menyatakan setuju atas validasi atas hasil laporan operasional sebelum disampaikan kepada atasan. Tabel Hal ini dapat diketahui dari sebanyak 7 responden atau sebesar 17,5 menyatakan sangat setuju, 33 responden atau sebesar 82,5 menyatakan setuju tabel 33. Berdasarkan data yang diperoleh mengenai kesetujuan terhadap standar laporan pada umumnya terlihat sebanyak 12 responden atau sebesar 30 menyatakan sangat setuju, 25 responden atau sebesar 62,5 menyatakan setuju, dan 3 responden atau sebesar 7,5 menyatakan kurang setuju tabel 24.

3. Transparansi