Deskripsi Objek Penelitian HASIL DAN PEMBAHASAN

70

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Objek Penelitian

1. Gambaran Umum Perusahaan PT Bank Tabungan Negara Persero Tbk. atau Bank BTN merupakan salah satu Badan Usaha Milik Negara yang dimiliki Indonesia pada sektor perbankan. Bank BTN didirikan pada 1897 dengan nama Postspaarbank. Pada tahun 1950, namanya berubah menjadi Bank Tabungan Pos, dan kemudian berganti nama lagi menjadi Bank Tabungan Negara pada tahun 1963. Bank BTN mencatatkan saham perdana pada 17 Desember 2009 di bursa Efek Indonesia. Bank BTN memiliki 65 kantor cabang yang tersebar di seluruh Indonesia, salah satunya adalah Bank BTN Kantor Cabang Utama Tangerang yang menjalani empat unit bisnis ditambah satu unit supporting : a. MCLU Mortgage Consumer Loan Unit. MCLU merupakan Unit bisnis dari Bank BTN yang melayani kredit konsumsi perseorangan seperti kredit KPR, ataupun Kredit pengembangan atau renovasi bangunan. MCLU merupakan unit bisnis Bank Tanbungan Negara Persero Tbk. Kantor Cabang Utama Tangerang yang utama dan memimliki tingkat intensitas dan porsi kerja yang tinggi dibandingkan dengan unit bisnis lainnya. 71 b. HCLU Housing Commercial Loan Unit Ini merupakan unit yang memfasilitasi nasabah pinjaman dalam produktif hal kredit modal kerja ataupun kredit usaha rakyat c. CNFU Costumer Funding Unit Unit CNFU merupakan unit bisnis yang berkegiatan dalam upaya menghimpun dana perorangan guna disimpan di Bank Tanbungan Negara Persero Tbk. Kantor Cabang Utama Tangerang yang dapat berupa bentuk tabungan dan deposito. d. CMFU Commercial Funding Unit Commercial Funding Unit merupakan unit bisnis yang berkegiatan dalam menghimpun dana dari lembaga, perusahaan atau organisasi untuk disimpan di bisnis Bank Tanbungan Negara Persero Tbk. Kantor Cabang Utama Tangerang. e. Supporting Unit Supporting unit merupakan unit yang mendukung kerja dari masing masing unit yang ada seperti tugas tugas administratif serta juga tugas promosi. 2. Gambaran Umum Responden Penelitian ini mengakngkat permasalahan mengenai pengaruh pelatihan dan kompensasi terhadap kinerja karyawan dengan kepuasan kerja sebagai variabel intervening variabel penyelia. Responden yang 72 dijadikan sampel sebanyak 60 karyawan PT. BTN Persero Tbk. Kantor Cabang Utama Tangerang. Responden yang telah melakukan pengisian kuesioner kemudian akan diidentifikasikan berdasarkan jenis kelamin, usia, lama bekerja, dan pendidikan. Identifikasi ini dilakukan untuk mengetahui karakteristik secara umum para responden penelitian. a. Identifikasi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Berdasarkan identifikasi menurut jenis kelamin, akan dilihat jumlah distribusi responden karyawan laki-laki atau perempuan, yang hasilnya sebagai berikut : Tabel 4.1 Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin No Kategori Jumlah Persentase 1 Laki-laki 30 50 2 Perempuan 30 50 Jumlah 50 100 Sumber : Data primer yang diolah, 2013 Berdasarkan gambaran tebel diatas, terlihat bahwa distribusi antara responden laki-laki dengan responden perempuan berimbang yaitu masing masing menyumbang 30 sampel. b. Identifikasi Responden Berdasarkan Usia 73 Berdasarkan identifikasi menurut usia akan dilihat data yang menunjukan table dibawah ini berdasarkan pengaktegorian usia. : Tabel 4.2 Distribusi Responden Berdasarkan Usia No Kategori Usia Jumlah Persentase 1 21 – 25 20 33,33 2 26 – 30 14 23,33 3 31 – 35 6 10 4 36 – 40 5 8,33 5 ≥ 40 15 25 60 100 Sumber : Data primer yang diolah, 2013 Berdasarkan data Tabel Distribusi responden berdasarkan usia diatas, diketahui bahwa kategori usia 21 – 25 tahun memperoleh persentase tertinggi sebanyak 33,33 , hal tersebut menunjukan bahwa PT. Bank BTN Persero Tbk. kantor cabang utama Tangerang didominasi oleh genresi muda. Sementara itu sebanyak 25 responden berusia lebih dari 40 tahun yang menunjukan bahwa PT. Bank BTN Persero Tbk. kantor cabang utama Tangerang juga di dominasi oleh karyawan yang sudah berpengalaman dalam bidang perbankan. 74 c. Identifikasi Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir Berdasarkan identifikasi menurut pendidikan terakhir akan dilihat data yang ditunjukan oleh table dibawah ini : Tabel 4.3 Distribusi Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir No Kategori Usia Jumlah Persentase 1 SMA 1 1,67 2 D3 17 28,33 3 S1 41 68,33 4 S2 1 1,67 60 100 Sumber : Data primer yang diolah, 2013 Berdasarkan data table 4.3 diketahui bahwa sebanyak 68,33 responden didominasi oleh karyawan dengan latar belakang pendidikan Strata 1 S1, sementara itu sebanyak 28,33 diisi oleh karyawan dengan latar belakang Diploma 3 D3, hal tersebut menunjukan bahwa PT. Bank BTN Persero Tbk. kantor cabang utama Tangerang mengedepankan latar belakang pendidikan formal dalam merekrut karyawannya. d. Identifikasi Responden Berdasarkan Lama Bekerja 75 Berdasarkan identifikasi menurut lama bekerja akan dilihat data yang ditunjukan oleh table dibawah ini : Tabel 4.4 Distribusi Responden Berdasarkan Lama Bekerja No Kategori Usia Jumlah Persentase 1 1 - 2 tahun 15 25 2 2 – 3 tahun 11 18,33 3 3 tahun 34 56,67 60 100 Sumber : Data primer yang diolah, 2013 Berdasarkan data table 4.4 diketahui bahwa sebanyak lebih dari 50 yaitu sebesar 56,67 responden sudah bekerja lebih dari 3 tahun, sebanyak 25 responden baru bekerja selama 1-2 tahun, sedangkan sisanya sebanyak 18,33 sudah bekerja selama 2-3 tahun. 76

B. Analisi Statistik Deskriptif Variabel

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penerapan Balanced Scorecard Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Bank BNI (Persero) Tbk. Kantor Cabang Jalan Sutomo Medan Dengan Iklim Kerja Sebagai Variabel Intervening

1 103 115

PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT.MPM FINANCE KEPANJEN

3 20 32

PENGARUH KOMPENSASI, IKLIM KERJA, SEMANGAT KERJA DAN KARAKTERISTIK KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN MELALUI KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Pada PT Bank Bukopin TBK Cabang Sultan Agung).

0 2 17

ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI Analisis Pengaruh KOmpensasi TErhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada PT. Kusuma Mulia Plasindo Infitex Klaten.

0 3 14

ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA Analisis Pengaruh KOmpensasi TErhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada PT. Kusuma Mulia Plasindo Infitex Klaten.

0 2 16

PENGARUH MOTIVASI DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA Pengaruh motivasi dan kompensasi terhadap Kinerja karyawan dengan kepuasan kerja Sebagai variabel intervening (Studi Empiris pada Kantor DPPKAD Kabupaten Karanganyar).

0 5 19

PENGARUH MOTIVASI DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA Pengaruh motivasi dan kompensasi terhadap Kinerja karyawan dengan kepuasan kerja Sebagai variabel intervening (Studi Empiris pada Kantor DPPKAD Kabupaten Karanganyar).

0 4 16

PENGARUH KOMPENSASI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING.

8 16 39

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN JASA TERHADAP KEPUASAN NASABAH PADA PT BANK NEGARA INDONESIA (Persero) Tbk KANTOR CABANG UTAMA PALEMBANG ipi165500

0 0 14

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, KOMPENSASI DAN PROMOSI JABATAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Kasus pada PT. BTN (Persero) Tbk. Kantor Cabang Syariah Semarang) - Test Repository

0 0 199