Batasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Sistematika Penulisan

3 Berdasarkan pentingnya mengetahui apakah ada pengaruh antara kepuasan terhadap loyalitas konsumen penulis tertarik untuk mengangkat masalah ini sebagai topik dalam proposal dengan judul “Analisis Pengaruh Kepuasan Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Rumah Makan Tantene”

B. Batasan Masalah

Agar pembahasan permasalahan tidak terlalu luas, maka penulis membatasi permasalahan pada : 1. Subyek Penelitian Subyek penelitian adalah orang yang menjadi responden yang akan ditanyai untuk memperoleh informasi bagi penulis. Dalam penelitian ini yang menjadi subyek penelitian adalah orang yang sedang makan di Rumah Makan Tantene. 2. Obyek Penelitian Obyek penelitian adalah variabel-variabel yang diteliti oleh penulis. Dalam penelitian ini yang menjadi obyek penelitian adalah pengaruh kepuasan terhadap loyalitas konsumen pada Rumah Makan Tantene.

C. Rumusan Masalah

Bertitik tolak dari gambaran umum yang telah diungkapkan pada latar belakang masalah maka timbul keinginan untuk meneliti: 1. Bagaimana pengaruh kepuasan terhadap loyalitas konsumen pada Rumah Makan Tantene ? PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 4

D. Tujuan Penelitian

1. Untuk mengetahui bagaimana pengaruh kepuasan terhadap loyalitas konsumen pada Rumah Makan Tantene. E. Hipotesis Dalam penelitian ini penulis akan mengemukakan hipotesa bahwa kepuasan berpengaruh positif terhadap loyalitas konsumen pada Rumah Makan Tantene.

F. Sistematika Penulisan

BAB I: PENDAHULUAN Bab ini membahas tentang latar belakang yang menjadi alasan penulis memilih topik penelitian, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, serta sistematika penulisan. BAB II: LANDASAN TEORI Bab ini membahas tentang teori-teori terpilih yang berkaitan dengan topik penelitian. BAB III: METODE PENELITIAN Bab ini membahas tentang jenis penelitian, lokasi dan waktu penelitian, subyek penelitian, sumber dan pengumpulan data, serta teknik yang digunakan dalam analisis data. 5 BAB IV: GAMBARAN UMUM RUMAH MAKAN Tentang gambaran umum subyek dan obyek penelitian. BAB V: ANALISA DATA Bab ini membahas tentang proses pengolahan data dan pembahasannya. BAB VI: PENUTUP Bab ini menguraikan tentang kesimpulan, saran, dan keterbatasan dari penelitian ini. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 6

BAB II LANDASAN TEORI

Dokumen yang terkait

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA RUMAH MAKAN Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Rumah Makan Mang Engking Di Surakarta.

0 6 15

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA RUMAH MAKAN Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Rumah Makan Sari Rahayu Di Banjarnegara.

0 2 14

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA RUMAH MAKAN Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Rumah Makan Sari Rahayu Di Banjarnegara.

0 3 12

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA RUMAH Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Rumah Makan Spesial Sambal Di Surakarta.

0 3 16

PENDAHULUAN Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Rumah Makan Spesial Sambal Di Surakarta.

0 3 7

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA RUMAH Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Rumah Makan Spesial Sambal Di Surakarta.

0 2 13

PENDAHULUAN Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Rumah Makan Spesial Sambal Di Pabelan.

0 1 6

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA RUMAH Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Rumah Makan Spesial Sambal Di Pabelan.

0 1 14

ANALISIS PENGARUH KEPUASAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA RUMAH MAKAN TANTENE

0 1 106

ANALISIS PENGARUH KEPUASAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA RUMAH MAKAN TANTENE

0 1 106