Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

Tahun Input Total Output Total Produktivitas Total Rp Indeks Produktivitas Jumlah Rp Jumlah Rp 2009 3.208.082.620 4.007.472.500 1,249 1,000 2010 3.478.595.478 4.151.274.900 1,193 0,955 2011 3.486.274.302 4.589.275.800 1,316 1,053 2012 3.315.472.824 4.142.325.650 1,249 1,000 2013 3.276.613.161 4.139.751.150 1,263 1,011 Sumber :Pengolahan Data PT Mutiara Mukti Farma 2013 Sumber :Pengolahan DataPT Mutiara Mukti Farma 2013 Gambar 1.1.Grafik Produktivitas Obat Tablet Antalgin Berdasarkan Gambar 1.1 terlihat bahwa sejak tahun 2010 terjadi penurunan produksi obat. Penurunan drastis yang signifikan terjadi dari tahun 2011menuju 2012, selanjutnya naik perlahan-lahan sampai tahun 2013; dalam hal ini perlu dilakukan evaluasi menyeluruh terhadap kinerja perusahaan.

1.2. Perumusan Masalah

2009 2010 2011 2012 2013 Productivity 1.249 1.193 1.316 1.249 1.263 1.249 1.193 1.316 1.249 1.263 1.10 1.15 1.20 1.25 1.30 1.35 Inde ks P ro d u k tiv it as Periode Total Productivity Diagram Universitas Sumatera Utara Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan terlihat bahwa capaian produktivitas perusahaan mengalami penurunan, yang dapat dilihat dari data Tabel 1.1. dan Gambar 1.1. Produktivitasperusahaan rendah ditandai dengan penurunan volume produksi dari tahun 2012 hingga 2013 jangka waktu 5 tahun berturut-turut. Pemborosan sumber daya tinggi menunjukkan indikasi bahwa produktivitas perusahaan rendah.

1.3. Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian dilaksanakan untuk merancang perbaikan sistem produktivitas yang memungkinkan PT Mutiara Mukti Farma MUTIFA dapat mengimplementasikan sesuai kondisi internal perusahaan. Adapun sasaran untuk mencapai tujuan tersebut adalah: 1. Mengindentifikasi faktor-faktor penyebab rendahnya produktivitas. 2. Menyusun suatu rancangan perbaikan sistem dengan implementasi pengukuran produktivitas sebagai dasar perencanaan.

1.4. Manfaat Penelitian

Hasil penelitian diharapkan dapat memberikan manfaat antara lain sebagai berikut. Universitas Sumatera Utara 1. Manfaat Teoritis a. Hasil penelitian dapat dijadikan bahan referensi dan refleksi produktivitas. b. Memberikan kontribusi untuk memperluas kajian ilmu Teknik Industri berkaitan dengan analisa dan evaluasi produktivitas. 2.Manfaat Praktis a. Menambah pengetahuan, wawasan dan pengalaman dengan membandingkan antara teori selama masa perkuliahan dengan praktik yang dilaksanakan perusahaan. b. Bagi program Pascasarjana Teknik Industri Universitas Sumatera Utara USU Medan, penelitian ini merupakan dasar pengembangan kerjasama dengan PT Mutiara Mukti Farma MUTIFA serta penambahan literatur ilmiah. c. Secara khusus bagi penulis sebagai kesempatan untuk mengembangkan keterampilan di bidang ilmu Teknik Industri dan syarat kelengkapan tugas tesis.

1.5. Ruang Lingkup Penelitian dan Batasan