Pengujian Hipotesis a. Uji t Parsial Pendekatan Grafik

50 yang tinggi. Nilai cut off yang dipakai oleh nilai tolerance 0,10 atau sama dengan nilai VIF diatas 10. Apabila terdapat variabel bebas yang memiliki nilai tolerance lebih dari 0,10 nilai VIF kurang dari 10, maka dapat disimpulkan bahwa tidak ada multikolinearitas antar variabel bebas dalam model regresi.

3. Uji Heteroskedastisitas

Uji heteroskedastisitas bertujuan menguji apakah dalam model regresi terjadi ketidaksamaan variance dari residual satu pengamatan ke pengamatan yang lain. Jika variance dari residual satu pengamatan ke pengamatan yang lain tetap, maka disebut homoskedastisitas dan jika berbeda disebut heteroskedastisitas. Model regresi yang baik adalah homoskedastisitas atau tidak terjadi heteroskedastisitas. Dasar analisis : 1. Jika ada pola tertentu , serta titik-titik yang ada membentuk pola tertentu yang teratur bergelombang, melebar kemudian menyempit maka mengindikasikan telah terjadi heteroskedastisitas 2. Jika tidak ada pola yang jelas, serta titik-titk menyebar diatas dan dibawah angka 0 nol pada sumbu Y, maka tidak terjadi heteroskedastisitas.

3.12 Pengujian Hipotesis a.

Uji F Uji F dilakukan untuk melihat secara bersama – sama apakah ada pengaruh positif dan signifikan dari variabel bebas X1 dan X2 berupa komunikasi dan Universitas Sumatera Utara 51 kerjasama kelompok terhadap kinerja karyawan Y. Model hipotesis yang digunakan dalam uji F ini adalah : Ho : b1 = b2 = 0, Artinya secara serentak simultan tidak dapat berpengaruh yang positif dan tidak signifikan dari variabel bebas X1 dan X2 yaitu berupa variabel komunikasi dan kerjasama kelompok terhadap kinerja karyawan sebagai variabel terikat Y Ha : b1 ≠ b2 ≠ 0, Artinya secara serentak simultan terdapat pengaruh yang positif dari variabel bebas X1 dan X2 yaitu berupa variabel komunikasi dan kerjasama kelompok terhadap kinerja karyawan sebagai variabel terikat Y. Kriteria pengambilan keputusannya adalah: Ho tidak ditolak jika Fhitung Ftabel pada � = 5 Ha ditolak jika Fhitung Ftabel pada � = 5

b. Uji t Parsial

Uji t bertujuan untuk mengetahui besarnya pengaruh masing – masing variable komunikasi X1 dan kerjasama kelompok X2 secara individual parsial berpengaruh terhadap variabel kinerja karyawan Y. Kriteria pengujiannya sebagai berikut : Ho : b1 = 0 Universitas Sumatera Utara 52 Artinya secara parsial tidak ada pengaruh positif dan signifikan dari variabel bebas X1 dan X2 yaitu berupa variabel komunikasi dan kerjasama kelompok terhadap kinerja karyawan sebagai variabel terikat Y. Ha : b1 ≠ 0, Artinya secara parsial ada pengaruh yang positif dan signifikan dari variabel bebas X1 dan X2 yaitu berupa variabel komunikasi dan kerjasama kelompok terhadap kinerja karyawan sebagai variabel terikat Y. Kriteria pengambilan keputusannya adalah: Ho diterima jika Thitung Ttabel pada � = 5 Ha diterima jika Thitung Ttabel pada � = 5

c. Koefisien Determinasi R

2 Koefisien Determinasi �2 pada intinya digunakan untuk mengukur seberapa besar kontribusi variabel bebas terhadap variabel terikat.Jika koefisien determinasi �2 semakin besar nilainya atau mendekati satu maka kontribusi variabel bebas X1 dan X2 adalah besar terhadap variabel terikat Y. Hal ini berarti model yang digunakan semakin kuat untuk menerangkan pengaruh variabel bebas yang diteliti terhadap variabel terikat.Sebaiknya koefisien determinasi �2 semakin kecil nilainya atau mendekati nol maka dapat dikatakan pengaruh variabel bebas X1 dan X2 terhadap variabel terikat Y semakin kecil.Hal ini berarti model yang digunakan tidak kuat menerangkan pengaruh variabel bebas yang diteliti terhadap variabel terikat. Universitas Sumatera Utara 53 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Sejarah Singkat Perusahaan PTPN III PKS Sisumut merupakan salah satu Badan Usaha Milik Negara BUMN yang bergerak dalam bidang usaha pengolahan kelapa sawit. PT. Perkebunan Nusantara III disingkat PTPN III Persero, merupakan salah satu dari 14 Badan Usaha Milik Negara BUMN Perkebunan yang bergerak dalam bidang usaha perkebunan, pengolahan, dan pemasaran hasil perkebunan. Kegiatan usaha perseroan mencakup usaha budidaya dan pengolahan tanaman kelapa sawit dan dan karet. Produk utama perseroan adalah minyak sawit CPO dan inti sawit kernel dan produk hilir karet. Sejarah perseroan diawali dengan proses pengambilalihan perusahaan- perusahaan pekebunan milik Belanda oleh Pemerintah Republik Indonesia pada tahun 1958 yang dikenal dengan proses Nasionalisasi Perusahaan Perkebunan Asing menjadi Perseroan Perkebunan Negara PPN. Pada tahun 1968 PPN direstrukturisasi menjadi beberapa kesatuan Perusahaan Negara Perkebunan PNP yang selanjutnya pada tahun 1974 bentuk badan hukumnya diubah menjadi PT.Perkebunan Persero. Guna meningkatkan efisiensi dan efektifitas kegiatan usaha perusahaan BUMN, Pemerintah merestrukturisasi BUMN sub sektor perkebunan dengan melakukan penggabungan usaha berdasarkan wilayah eksploitasi dan perampingan struktur organisasi. Diawali dengan langkah penggabungan manajemen pada tahun Universitas Sumatera Utara 54 1994, 3 tiga BUMN Perkebunan yang terdiri dari PT.Perkebunan III Persero, PT.Perkebunan IV Persero, PT.Perkebunan Persero distukan pengelolaannya kedalam manajemen PT.Perkebunan Nusantara III Persero. Selanjutnya melalui Peraturan Pemerintah PP No.8 Tahun 1996 tanggal 14 Februari 1996, ketiga perseroan tersebut digabung dan diberinama PT.Perkebunan Nusantara III Persero yang bekedudukan di Sei Kambing Medan, Sumatera Utara. Sedangkan Pabrik Kelapa Sawit Sisumut dibangun pada tahun 1999 dan merupakan salah satu pabrik dari 11 PKS yang dimiliki oleh PT. Perkebunan Nusantara III yang terletak di Desa Sisumut Kecamatan Kota Pinang, Kabupaten Labuhan Batu, Propinsi Sumatera Utara.

4.1.1 Struktur Organisasi PTPN III PKS SISUMUT

Struktur Organisasi pada PTPN III PKS SISUMUT akan menggambarkan hubungan tugas dan tanggung jawab setiap jabatan yang menunjukkan siapa yang bertanggung jawab dan siapa yang bertugas pada suatu jabatan. Struktur organisasi berguna dalam memberitahu sales tentang pekerjaan mereka dan bagaimana cara meningkatkan pekerjaan itu dengan pekerjaan lainnya di dalam perusahaan. Dalam melaksanakan fungsi-fungsi Chief Executive Officer, pembagian tugas wewenang dan tanggung jawab digambarkan dalam suatu bagian yang terorganisasi secara formal dan sistematis berupa struktur organisasi. Struktur organisasi merupakan struktur pembagian dan struktur tata lembaga kerja antara sekelompok Universitas Sumatera Utara 55 orang yang masing-masing memegang dan menjalankan jabatan, posisi atau fungsi yang harus bekerja untuk mencapai atau menyelesaikan suatu tujuan tertentu. Gambar 4.1 Bagan Struktur Organisasi PTPN III PKS SISUMUT Tugas dan Tanggung Jawab sesuai jabatan dalam struktur organisasi 1. Tugas dan Tanggung jawab Manajer adalah : a. Mengkoordinasikan penyusunan rencana anggaran belanja perusahaan b. Menandatangani dan mengecek dokumen, formulir dan laporan sesuai dengan sistem prosedur yang berlaku. c. Mengarahkan kegiatan-kegiatan kepada Asisten. d. Melaporkan data serta kegiatan yang ada ke Direksi. Manajer Masinis Kepala Maskep Asisten Tata Usaha Personalia Asisten Laboratorium Asisten Pengolahan Asisten Teknik Mandor Mandor Mandor Universitas Sumatera Utara 56 e. Menyusun dan melaksanakan kebijakan umum perkebunan sesuai dengan norma pedoman dan instruksi dari pimpinan umum. f. Menelaah dan mendisposisi surat-surat masuk untuk penyelesaian selanjutnya. g. Membina dan meningkatkan kesejahteraan sosial karyawan. h. Membina suasana kekeluargaan dan kerja sama yang baik antara asisten, karyawan dan warga serta memelihara keamanan. i. Membina dan mengawasi serta mempertanggung jawabkan jalannya koperasi. 2. Tugas dan Tanggung Jawab Masinis Kepala Maskep adalah : a. Menerima perintah dan tanggung jawab Manajer. b. Mengkoordinasi perencanaan dan pelaksanaan kegiatan Asisten. c. Melaporkan data serta kegiatan produksi pada Manajer. d. Mengawasi kegiatan-kegiatan Asisten. e. Mengajukan saran dan usulan untuk meningkatkan efesiensi pabrik. 3. Tugas dan Tanggung Jawab Asisten Pengolahan adalah : a. Menjamin bahwa kebijakan mutu dimengerti, diterapkan dan dipelihara seluruh mandor-mandor dan pekerja diproses pengolahan. b. Membuat rencana pemakaian tenaga kerja, peralatan dan bahan-bahan kimia yang digunakan pada proses pengolahan sesuai dengan RKAP Rencana Kerja Anggaran Pendapatan dan penjabarannya ke RKO Rencana Kerja Operasional. Universitas Sumatera Utara 57 c. Mempersiapkan agenda meeting yang berhubungan dengan proses pengolahan seperti produksi, tenaga kerja, peralatan, bahan-bahan kimia yang digunakan. d. Melakukan adjustment sesuai dengan data-data yang telah diberikan oleh Asisten Laboratorium. e. Melakukan pengawasan terhadap jumlah bahan baku yang diterima serta produksi yang dikirim. f. Mengawasi penanganan dalam proses pengolahan dan final produksi sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan serta penanganan packing dan penyimpanannya. g. Mengawasi dan mengevaluasi stock produksi yang ada di gudang atau storage tank untuk lateks pekat. h. Mengendalikan catatan mutu termasuk identifikasi, pengarsipan, pemeliharaan sesuai dengan spesifikasi yang telah ditentukan. i. Mengorganisasi auditee diproses pengolahan sehingga Instruksi Kerja IK dapat dilaksanakan secara efektif. j. Bertanggung jawab kebersihan terhadapa seluruh lingkungan pabrik. k. Bertanggung jawab terhadap pencapaian target produksi sesuai bahan baku yang diterima. l. Menandatangani dan mengevaluasi check sheet dalam proses pengolahan. m. Membuat laporan manajemen pengolahan. Universitas Sumatera Utara 58 n. Mengidentifikasi kebutuhan pelatihan untuk semua Mandor di proses pengolahan. 4. Tugas dan Tanggung Jawab Asisten Tata Usaha dan Personalia adalah : a. Mengkoordinir pekerjaan bidang personalia, umum, jamsostekdapenbun dan bidang Laporan Peristiwa Masalah Umum LPMUkependudukan. b. Menjamin bahwa semua personil dibagian personalia dan tata usaha mengerti, menerapkan dan memelihara kebijakan mutu yang telah ditetapkan oleh Top Management. c. Menjamin bahwa semua aktifitas-aktifitas pelatihan dengan prosedur mutu dan catatan mutu yang telah didokumentasikan dan diterapkan sampai dengan efektif. d. Mengidentifikasi kebutuhan pelatihan untuk semua personil yang ada di bagian personalia. e. Mempersiapkan daftar program pelatihan untuk semua personil. f. Mengkoordinir pelatihan termasuk fasilitas yang dilatih, pelatih dan mampu mempersiapkan materi pelatihan yang diterima pada bagian terkait. g. Menyusun schedule tanggal pelatihan untuk disampaikan ke bagian terkait. h. Menjamin bahwa daftar hadir pelatihan, identifikasi kebutuhan pelatihan, sertifikat dan catatan-catatan mutu lainnya yang berhubungan dengan akifitas- aktifitas pelatihan dipelihara dan disimpan dengan baik di bagian personalia. i. Membuat laporan bulanan pelatihan. Universitas Sumatera Utara 59 j. Melakukan tindakan perbaikan dan pencegahan bila ada masalah yang berhubungan dengan personalia dan umum dengan persetujuan manajer. k. Mengkoordinir pekerjaan bidang administrasi dan keuangan. l. Mengkoordinir proses pembukuan untuk laporan bulanan. m. Mengkoordinir proses pembuatan RKAPRKO bekerjasama dengan bagian terkait. n. Melaksanakan evaluasi bulanan, semester dan tahunan. o. Melaksanakan dan mengawasi proses permintaan barang, penyimpanan barang dan pengeluaran barang dari gudang. p. Melaksanakan administrasi kas dan bank. q. Melaksanakan dan mengawasi proses financial. r. Bertanggung jawab kepada Manajer. 5. Tugas dan Tanggung Jawab Asisten Teknik adalah : a. Menerapkan kepada personil yang ada di bawah naungan teknik, bahwa kebijakan mutu dimengertidipahami oleh seluruh karyawan bagian Teknik. b. Menjamin bahwa semua aktivitas yang dilakukan di bagian teknik sesuai dengan prosedur mutu dan catatan mutu. c. Mempersiapkan agenda meeting untuk tinjauan manajemen yang berhubungan dengan problem-problem Teknik. d. Mengajukan permintaan bahan-bahan alatmesin untuk kepentingan Teknik sesuai perencanaan yang telah dibuat. Universitas Sumatera Utara 60 e. Memelihara semua dokumen prosedur mutu dan catatan-catatan mutu di bagian Teknik. f. Merencanakan semua peralatanmesin-mesin untuk dipelihara baik secara rutin maupun break down maintenance. g. Bertanggung jawab terhadap pemakaian spare part dan mencatatnya pada kartu onderdil. h. Menandatangani laporan pemeliharaan rutin dan break down maintenance. i. Mengidentifikasi kebutuhan pelatihan terhadap semua personil yang adapada pengawasannya. j. Bertanggung jawab terhadap pelaksanaan kalibrasi alat-alat pemeriksaan pengukuran dan alat-alat uji yang digunakan di kebun. k. Menindaklanjuti tindakan-tindakan perbaikan yang ditemukan pada temuan internal quality audit. 6. Tugas dan Tanggung Jawab Asisten Tanaman adalah : a. Bertanggung jawab atas keberhasilan dan peningkatan hasil kebun. b. Membuat laporan hasil kebun yang dipertanggung jawabkan kepada manager. c. Membuat agenda untuk perawatan dan pemupukan pada kebun. d. Memberikan instruksi dan program kerja pada mandor kebun. 7. Tugas dan Tanggung Jawab Mandor adalah : a. Berusaha agar proses pengolahan dilakukan dipengolahan lateks pekat dan BSR efektif dan efisiensi supaya produktifitas dapat tercapai. Universitas Sumatera Utara 61 b. Mengendalikan proses pengolahan sesuai dengan spesifikasi yang telah ditetapkan. c. Pengawasan barang-barang yang dipasok pelanggan jangan sampai hilang atau rusak. d. Melakukan pengawasan terhadap identifikasi dan mampu telusur yang berhubungan dengan proses pengolahan sampai pada final produk di gudang. e. Melakukan tindakan perbaikan pencegahan yang tidak sesuai yang ditentukan dalam IK. 4.2 Analisis Deskriptif 4.2.1 Karakteristik Responden Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner. Berdasarkan kuesioner yang disebarkan tersebut diperoleh gambaran umum mengenai karakteristik responden. Hasil angket menunjukkan karakteristik responden seperti terlihat pada tabel-tabel berikut: Tabel 4.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Jumlah orang Persentase Laki-Laki 70 83,33 Perempuan 14 16,67 Jumlah 84 100 Universitas Sumatera Utara 62 Dari Tabel 4.1 terlihat bahwa responden berdasarkan jenis kelamin responden dengan jenis kelamin laki-laki berjumlah 70 orang 83,33 sedangkan responden perempuan berjumlah 14 orang 16,67. Hal ini menunjukkan bahwa pada PTPN III PKS Sisumut jumlah karyawan laki-laki lebih dominan dibandingkan dengan karyawan perempuan. Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Usia Tahun Jumlah Orang Persentase 21-30 22 26,2 31-40 21 25 41-50 20 23,8 50 21 25,0 Jumlah 84 100,0 Dari Tabel 4.2 terlihat bahwa responden berdasarkan usia responden yang berusia 21- 30 tahun berjumlah 22 orang 26,2, 31-40 tahun berjumlah 21 orang 25, 41-50 tahun berjulah 20 orang 23,8 dan 50 tahun sebanyak 21 orang 25,0. Hal ini menunjukkan bahwa responden dengan usia 50 tahun merupakan usia yang paling dominan. Ini terjadi karena PTPN III PKS Sisumut merupakan Badan Usaha Milik Negara yang strategis, sehingga sebagai karyawan BUMN, para karyawan umumnya tidak ingin mencari pekerjaan di perusahaan lain sebelum masa pensiun tiba. Dari hal Universitas Sumatera Utara 63 ini juga menunjukkan bahwa tingkat perputaran karyawan di PTPN III PKS Sisumut rendah. Tabel 4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Tingkatan Pendidikan Jumlah orang Persentase S2 10 11,9 S1 52 61,9 Diploma 15 17,9 SLTA 7 8,3 Jumlah 84 100,0 Dari Tabel 4.3 terlihat bahwa karakteristik responden berdasarkan tingkat pendidikan responden dengan tingkat pendidikan S2 berjumlah 10 orang 11,9, S1 berjumlah 52 orang 61,9, Diploma berjumlah 15 orang 17,9, dan responden dengan pendidikan tingkat SLTA berjumlah 7 orang 8,3. Dari data tersebut terlihat bahwa responden dengan tingkat pendidikan yang paling dominan adalah S1. Hal ini terjadi karena secara umum perusahaan mensyaratkan karyawannya harus berpendidikan minimal S1 untuk posisi tertentu.

4.2.2 Deskripsi Jawaban Responden

Deskripsi jawaban responden menggambarkan bagaimana frekuensi jawaban responden atas pernyataan yang diajukan dalam kuesioner. Berikut ini dapat dilihat Universitas Sumatera Utara 64 frekuensi jawaban responden tentang variabel Komunikasi X 1 , variabel Kerjasama Kelompok X 2 , dan variabel Kinerja Karyawan Y. Tabel 4.4 Frekuensi Jawaban Responden Tentang Komunikasi X1 Q SS S KS TS STS TOTAL F F F F F F 1 27 32.2 34 40.48 19 22.62 3 3.57 1 1.19 84 100 2 32 38.2 38 45.24 12 14.29 2 2.38 0.00 84 100 3 33 39.3 38 45.24 10 11.9 2 2.38 1 1.19 84 100 4 33 39.3 36 42.86 10 11.9 5 5.9 0.00 84 100 5 29 34.5 40 47.62 10 11.9 4 4.76 1 1.19 84 100 6 28 33.33 45 53.5 10 11.9 1 1.19 0.00 84 100 7 29 34.5 44 52.4 8 9.52 3 3.57 0.00 84 100 8 27 32.1 46 54.8 7 8.33 3 3.57 1 1.19 84 100 9 32 38.2 45 53.5 5 5.9 2 2.38 0.00 84 100 10 26 30.95 46 54.8 8 9.52 3 3.57 1 1.19 84 100 11 34 40.48 39 46.4 7 8.33 2 2.38 2 2.38 84 100 12 26 30.95 46 54.8 12 14.29 0.00 0.00 84 100 13 25 29.76 45 53.5 14 16.7 0.00 0.00 84 100 14 26 30.95 48 58.3 8 9.52 2 2.38 0.00 84 100 Berdasarkan Tabel 4.4 diatas, terlihat bahwa responden memberikan jawaban yang bervariasi untuk setiap butir pernyataan yaitu: 1. Untuk Q1, Saya memperoleh informasi tentang pekerjaan secara lengkap dapat diketahui bahwa sebanyak 27 responden 32,2 menjawab Sangat Setuju, 34 Universitas Sumatera Utara 65 responden 40,48 menjawab Setuju, 19 responden 22,62 menjawab Kurang Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan sudah memperoleh informasi tentang pekerjaan secara lengkap, tetapi masih ada sebagian kecil karyawan yang belum merasa mendapatkan informasi secara lengkap. 2. Untuk Q2, Setiap prosedur pekerjaan dijelaskan secara detail dapat diketahui bahwa sebanyak 32 responden 38,2 menjawab Sangat Setuju, 38 responden 45,24 menjawab Setuju, 12 responden 14,29 menjawab Kurang Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Tidak Setuju, dan tidak ada responden 0.00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan telah mendapat penjelasan secara detail tentang prosedur pekerjaan, hanya sebagian kecil karyawan yang belum mendapatkan penjelasan secara detail tentang pekerjaan. 3. Untuk Q3, Informasi tentang pekerjaan dapat Saya pahami isinya dapat diketahui bahwa sebanyak 33 responden 39,3 menjawab Sangat Setuju, 38 responden 45,24 menjawab Setuju, 10 responden 11,9 menjawab Kurang Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan telah memahami infomasi tentang pekerjaan, hanya sebagian kecil karyawan yang belum memahami informasi tentang pekerjaan. Universitas Sumatera Utara 66 4. Untuk Q4, Saya menghindari pemakaian kata yang sulit dimengerti oleh rekan kerja dapat diketahui bahwa sebanyak 33 responden 39,3 menjawab Sangat Setuju, 36 responden 42,86 menjawab Setuju, 10 responden 11,9 menjawab Kurang Setuju, 5 responden 5,9 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada respoden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan sebagian besar karyawan menghindari pemakaian kata yang sulit dimengerti dalam berkomunikasi antara sesama karyawan. 5. Untuk Q5, Saya dalam berkomunikasi selalu menggunakan bahasa yang mudah dimengerti oleh semua orang dapat diketahui bahwa sebanyak 29 responden 34,5 menjawab Sangat Setuju, 40 responden 47,62 menjawab Setuju, 10 respoden 11,9 menjawab Kurang Setuju, 4 responden 4,76 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan dalam berkomunikasi selalu menggunakan bahasa yang mudah dimengerti oleh karyawan lain. 6. Untuk Q6, Saya dapat menejelaskan informasi tentang pekerjaan secara jelas dan detail kepada rekan kerja saya dapat diketahui bahwa sebanyak 28 responden 33,33 menjawab Sangat Setuju, 45 responden 53,5 menjawab Setuju, 10 responden 11,9 menjawab Kurang Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan dapat menjelaskan tentang Universitas Sumatera Utara 67 pekerjaan ke sesama rekan kerja, hanya sebagian kecil karyawan yang tidak dapa menjelaskan tentang pekerjaan kepada rekan kerja lain. 7. Untuk Q7, Dalam menyampaikan informasi, Saya menjelaskannya dengan tenang dan tidak terburu – buru agar dapat dipahami oleh orang lain dapat diketahui bahwa sebanyak 29 responden 34,5 menjawab Sangat Setuju, 44 responden 52,4 menjawab Setuju, 8 responden 9,52 menjawab Kurang Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan dapat menyampaikan dan menjelaskan informasi dengan baik. 8. Untuk Q8, Saya mampu berkomunikasi dengan baik dengan rekan kerja dapat diketahui bahwa sebanyak 27 responden 32,1 menjawab Sangat Setuju, 46 responden 54,8 menjawab Setuju, 7 responden 8,33 menjawab Kurang Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan mampu berkomunikasi dengan baik kepada rekan kerja yang lain. 9. Untuk Q9, Saya dapat memahami setiap informasi yang saya terima baik dari pimpinan atau rekan kerja dapat diketahui bahwa sebanyak 32 responden 38,2 menjawab Sangat Setuju, 45 responden 53,5 menjawab Setuju, 5 responden 5,9 menjawab Kurang Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Universitas Sumatera Utara 68 Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan mampu memahami setiap informasi yang diterima baik dari atasan maupun dari sesama karyawan. 10. Untuk Q10, Saya selalu fokus dalam menerima dan mendengarkan suatu informasi mengenai pekerjaan dapat diketahui bahwa sebanyak 26 responden 30,95 menjawab Sangat Setuju, 46 responden 54,8 menjawab Setuju, 8 responden 9,52 menjawab Kurang Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan selalu fokus dalam menerima dan mendengarkan setiap informasi tentang pekerjaan. 11. Untuk Q11, Pimpinan dan karyawan saling berdiskusi tentang masalah dalam pekerjaan dapat diketahui bahwa sebanyak 34 responden 40,48 menjawab Sangat Setuju, 39 responden 46,43 menjawab Setuju, 7 responden 8,33 menjawab Kurang Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan selalu berdiskusi jika ada maslaah dalam pekerjaan kepada sesama rekan kerja. 12. Untuk Q12,Selalu terjadi pertukaran informasi antar karyawan dalam bekerja dapat diketahui bahwa sebanyak 26 responden 30,95 menjawab Sangat Setuju, 46 responden 54,8 menjawab Setuju, 12 responden 14,29 menjawab Kurang Setuju, tidak ada responden 0,00 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini Universitas Sumatera Utara 69 menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan saling bertukar informasi mengenai pekerjaan antara sesama karyawan dalam bekerja. 13. Untuk Q13, Pada perusahaan terjalin komunikasi yang baik antar karyawan dapat diketahui bahwa sebanyak 25 responden 29,76 menjawab Sangat Setuju, 45 responden 53,5 menjawab Setuju, 14 responden 16,7 menjawab Kurang Setuju, tidak ada responden 0,00 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa didalam perusahaan terjalin komunikasi yang baik antar sesama karyawan. 14. Untuk Q14, Diperusahaan terjalin komunikasi yang baik antar bagian yang ada dapat diketahui bahwa sebanyak 26 responden 30,95 menjawab Sangat Setuju, 48 responden 58,3 menjawab Setuju, 8 responden 9,52 menjawab Kurang Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa diperusahaan terjalin komunikasi yang baik antar karyawan dengan karyawan bagian lain dalam perusahaan. Universitas Sumatera Utara 70 Tabel 4.5 Frekuensi Jawaban Responden Tentang Kerjasama Kelompok X2 Q SS S KS TS STS TOTAL F F F F F F 1 28 33.33 47 56 8 9.52 1 1.19 0.00 84 100 2 20 23.81 55 65.5 6 7.1 2 2.38 1 1.19 84 100 3 22 26.19 50 59.5 8 9.52 4 4.76 0.00 84 100 4 26 30.95 54 64.3 4 4.76 0.00 0.00 84 100 5 30 35.7 52 61.9 2 2.38 0.00 0.00 84 100 6 27 32.14 48 57.2 3 3.57 5 5.9 1 1.19 84 100 7 20 23.81 60 71.4 2 2.38 2 2.38 0.00 84 100 8 32 38.10 39 46.4 7 8.33 4 4.76 2 2.38 84 100 9 30 35.7 49 58.3 4 4.76 0.00 1 1.19 84 100 10 30 35.7 48 57.2 5 5.9 0.00 1 1.19 84 100 11 27 32.14 46 54.8 8 9.52 2 2.38 1 1.19 84 100 12 31 36.9 40 47.62 10 11.9 3 3.57 0.00 84 100 13 29 34.5 40 47.62 10 11.9 3 3.57 2 2.38 84 100 14 28 33.33 45 53.5 7 8.33 3 3.57 1 1.19 84 100 15 32 38.10 48 58.3 3 3.57 1 1.19 0.00 84 100 16 28 33.33 50 59.6 5 5.9 1 1.19 0.00 84 100 17 30 35.7 46 54.8 6 7.1 1 1.19 1 1.19 84 100 18 33 39.3 49 58.3 2 2.38 0.00 0.00 84 100 Berdasarkan Tabel 4.5 diatas, terlihat bahwa responden memberikan jawaban yang bervariasi untuk setiap butir pernyataan yaitu: Universitas Sumatera Utara 71 1. Untuk Q1, Kami bekerja bersama - sama saat menjalankan tugas dapat diketahui bahwa sebanyak 28 responden 33,33 menjawab Sangat Setuju, 47 56 menjawab Setuju, 8 responden 9,52 menjawab Kurang Setuju, 1 responden 1,19 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0.00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan selalu bekerjasama bersama dalam bekerja. 2. Untuk Q2, Kami secara bersama – sama bertanggung jawab terhadap kualitas kerja dapat diketahui bahwa sebanyak 20 responden 23,81 menjawab Sangat Setuju, 55 responden 65,5 menjawab Setuju, 6 responden 7,1 menjawab Kurang Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan secara bersama sama bertanggung jawab terhadap kualitas pekerjaan mereka. 3. Untuk Q3, Kami dalam bekerja selalu berkontribusi memberikan yang terbaik bagi pekerjaan dapat diketahui bahwa sebanyak 22 responden 26,19 menjawab Sangat Setuju, 50 responden 59,5 menjawab Setuju, 8 responden 9,52 menjawab Kurang Setuju, 4 responden 4,76 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan saling memberikan kinerja terbaik dalam bekerja. Universitas Sumatera Utara 72 4. Untuk Q4, Saling memberikan masukan dan arahan kepada rekan kerja dapat diketahui bahwa sebanyak 26 responden 30,95 menjawab Sangat Setuju, 54 responden 64,3 menjawab Setuju, 4 responden 4,76 menjawab Kurang Setuju, tidak ada responden 0,00 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan selalu memberikan arahan serta masukan kepada karyawan lain dalam bekerja. 5. Untuk Q5, Seluruh anggota bekerja secara maksimal dalam mencapai tujuan perusahaan dapat diketahui bahwa sebanyak 30 responden 35,7 menjawab Sangat Setuju, 52 responden 61,9 menjawab Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Kurang Setuju, tidak ada responden 0,00 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan mengerahkan seluruh kemampuannya dalam bekerja demi mencapai target kerja perusahaan. 6. Untuk Q6, Seluruh anggota mampu menjalankan tugas masing – masing dengan baik dapat diketahui bahwa sebanyak 27 responden 32,14 menjawab Sangat Setuju, 48 responden 57,2 menjawab Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Kurang Setuju, 5 responden 5,9 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan mampu menjalankan tugas yang telah diberikan dengan baik. Universitas Sumatera Utara 73 7. Untuk Q7, Tidak melakukan kecurangan dalam bekerja dapat diketahui bahwa sebanyak 20 responden 23,81 menjawab Sangat Setuju, 60 responden 71,4 menjawab Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Kurang Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan tidak melakukan kecurangan dalam bekerja, walaupun masih ada sebagian kecil karyawan yang melakukan kecurangan dalam bekerja. 8. Untuk Q8, Setiap anggota memegang teguh prinsip kepercayaan dapat diketahui bahwa sebanyak 32 responden 38,10 menjawab Sangat Setuju, 39 responden 46,4 menjawab Setuju, 7 responden 8,33 menjawab Kurang Setuju, 4 responden 4,76 menjawab Tidak Setuju dan 2 responden 2,38 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan selalu memegang teguh prinsip kepercayaan dalam bekerja antara sesama karyawan. 9. Untuk Q9, Pembagian tugas didasarkan pada kemampuan anggota dapat diketahui bahwa sebanyak 30 responden 35,7 menjawab Sangat Setuju, 49 responden 58,3 menjawab Setuju, 4 responden 4,76 menjawab Kurang Setuju, tidak ada responden 0,00 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa pada perusahaan pembagian tugas diberikan sesuai dengan kemampuan dan tingkat pendidikan karyawan tersebut. Universitas Sumatera Utara 74 10. Untuk Q10, Saya diberikan tugas yang sesuai dengan kemampuan saya dapat diketahui bahwa sebanyak 30 responden 35,7 menjawab Sangat Setuju, 48 responden 57,2 menjawab Setuju, 5 responden 5,9 menjawab Kurang Setuju, tidak ada responden 0,00 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan diberikan tugas sesuai dengan kemampuan karyawan tersebut. 11. Untuk Q11, Kami selalu bekerja secara professional dapat diketahui bahwa sebanyak 27 responden 32,14 menjawab Sangat Setuju, 46 responden 54,8 menjawab Setuju, 8 responden 9,52 menjawab Kurang Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan selalu bersikap dan bertindak secara professional dalam bekerja. 12. Untuk Q12, Kami mampu mencapai tujuan perusahaan dengan semangat kerja yang tinggi dapat diketahui bahwa sebanyak 31 responden 36,9 menjawab Sangat Setuju, 40 responden 47,62 menjawab Setuju, 10 responden 11,9 menjawab Kurang Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan mampu mencapai tujuan yang ditetapkan perusahaan dengan semangat kerja yang tinggi. 13. Untuk Q13, Tugas yang dikerjakan akan maksimal jika urutan tugas sebelumnya telah selesai dikerjakan degan baik dapat diketahui bahwa sebanyak 29 Universitas Sumatera Utara 75 responden 34,5 menjawab Sangat Setuju, 40 responden 47,62 menjawab Setuju, 10 responden 11,9 menjawab Kurang Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Tidak Setuju dan 2 responden 2,38 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa tugas yang sebelumnya sangat berpengaruh terhadap tugas yang akan dikerjakan selanjutnya, setiap tugas saling berpengaruh. 14. Untuk Q14, Hasil kerja bukan merupakan keberhasilan individu, melainkan hasil kerja bersama dapat diketahui bahwa sebanyak 28 responden 33,33 menjawab Sangat Setuju, 45 responden 53,5 menjawab Setuju, 7 responden 8,33 menjawab Kurang Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan sadar bahwa hasil kerja yang dihasilkan merupakan keberhasilan kinerja bersama. 15. Untuk Q15, Hasil kerja kelompok lebih baik daripada hasil kerja individu dapat diketahui bahwa sebanyak 32 responden 38,10 menjawab Sangat Setuju, 48 responden 58,3 menjawab Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Kurang Setuju, 1 responden 1,19 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan percaya bahwa hasil kerja secara kelompok lebih baik daripada hasil kerja secara individu. 16. Untuk Q16, Kerjasama yang dibangun merupakan komitmen bersama dalam mencapai tujuan yang akan dicapai dapat diketahui bahwa sebanyak 28 Universitas Sumatera Utara 76 responden 33,33 menjawab Sangat Setuju, 50 responden 59,6 menjawab Setuju, 5 responden 5,9 menjawab Kurang Setuju, 1 responden 1,19 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan membangn kerjasama dengan komitmen untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan oleh perusahaan. 17. Untuk Q17, Pimpinan dan anggota kelompok berkomitmen menjalankan tugas secara professional dapat diketahui bahwa sebanyak 30 responden 35,7 menjawab Sangat Setuju, 46 responden 54,8 menjawab Setuju, 6 responden 7,1 menjawab Kurang Setuju, 1 responden 1,19 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan dan pimpinan berkomitmen untuk menjalankan tugas secara professional. 18. Untuk Q18, Setiap anggota berkomitmen membangun kerjasama yang kuat dan kompak dapat diketahui bahwa sebanyak 33 responden 39,3 menjawab Sangat Setuju, 49 responden 58,3 menjawab Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Kurang Setuju, tidak ada responden 0,00 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan berkomitmen bersama untuk membangun kerjasama yang kuat dan kompak demi tercapainya tujuan perusahaan. Universitas Sumatera Utara 77 Tabel 4.6 Frekuensi Jawaban Responden Tentang Kinerja Karyawan Y Q SS S KS TS STS TOTAL F F F F F F 1 20 23.81 60 71.4 4 4.76 0.00 0.00 84 100 2 25 29.8 54 64.3 3 3.57 1 1.19 1 1.19 84 100 3 23 27.4 56 66.7 5 5.9 0.00 0.00 84 100 4 23 27.4 50 59.5 8 9.52 2 2.38 1 1.19 84 100 5 20 23.81 52 61.9 7 8.33 3 3.57 2 2.38 84 100 6 18 21.4 55 65.5 6 7.1 4 4.76 1 1.19 84 100 7 22 26.19 49 58.3 11 13.1 2 2.38 0.00 84 100 8 23 27.4 55 65.5 5 5.9 1 1.19 0.00 84 100 9 25 29.8 40 47.62 14 16.6 3 3.57 2 2.38 84 100 10 30 35.7 48 57.2 4 4.76 1 1.19 1 1.19 84 100 11 20 23.81 44 52.4 12 14.29 4 4.76 4 4.76 84 100 12 29 34.5 51 60.7 3 3.57 1 1.19 0.00 84 100 13 26 30.95 47 56 8 9.52 2 2.38 1 1.19 84 100 14 28 33.33 50 59.5 5 5.9 1 1.19 0.00 84 100 15 30 35.7 45 53.5 9 10.8 0.00 0.00 84 100 16 27 32.13 48 57.2 7 8.33 2 2.38 0.00 84 100 Berdasarkan Tabel 4.6 diatas, terlihat bahwa responden memberikan jawaban yang bervariasi untuk setiap butir pernyataan yaitu: 1. Untuk Q1, Saya selalu berhati – hati dalam bekerja diketahui bahwa sebanyak 20 responden 23,81 menjawab Sangat Setuju, 60 responden 71,4 Universitas Sumatera Utara 78 menjawab Setuju, 4 responden 4,76 menjawab Kurang Setuju, 0 responden 0,00 menjawab Tidak Setuju dan 0 responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan sangat berhati – hati dalam bekerja. 2. Untuk Q2, Saya tidak terburu – buru dalam bekerja dapat diketahui bahwa sebanyak 25 responden 29,8 menjawab Sangat Setuju, 54 responden 64,3 menjawab Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Kurang Setuju, 1 responden 1,19 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan tidak terburu – buru dalam bekerja, namu masih ada sebagian kecil karyawan yang terburu – buru dalam bekerja. 3. Untuk Q3, Saya melakukan pekerjaan dengan teliti dapat diketahui bahwa sebanyak 23 responden 27,4 menjawab Sangat Setuju, 56 responden 66,7 menjawab Setuju, 5 responden 5,9 menjawab Kurang Setuju, tidak ada responden 0,00 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan sangat teliti dalam melaksanakan pekerjaan, namun ada sebagian kecil karyawan yang ceroboh dalam melaksanakan pekerjaan. 4. Untuk Q4, Saya mampu menyelesaikan pekerjaan tepat waktu dapat diketahui bahwa sebanyak 23 responden 27,4 menjawab Sangat Setuju, 50 responden 59,5 menjawab Setuju, 8 responden 9,52 menjawab Kurang Setuju, 2 Universitas Sumatera Utara 79 responden 2,38 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan mampu menyelesaikan pekerjaan tepat waktu, namu masih ada sebagian karyawan yang tidak dapat menyelesaikan pekerjaan tepat waktu. 5. Untuk Q5, Saya melakukan pekerjaan dengan cekatan dapat diketahui bahwa sebanyak 20 responden 23,81 menjawab Sangat Setuju, 52 responden 61,9 menjawab Setuju, 7 responden 8,33 menjawab Kurang Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Tidak Setuju dan 2 responden 2,38 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan dapat melakukan pekerjaan dengan cepat. 6. Untuk Q6, Tingkat pencapaian volume kerja yang saya hasilkan telah sesuai dengan standar perusahaaan dapat diketahui bahwa sebanyak 18 responden 21,4 menjawab Sangat Setuju, 55 responden 65,5 menjawab Setuju, 6 responden 7,1 menjawab Kurang Setuju, 4 responden 4,76 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan mampu menghasilkan volume pekerjaan yang sesuai dengan standar yang telah ditetapkan perusahaan, namun ada sebagian kecil karyawan yang tidak dapat memenuhi standar kerja yang ditetapkan perusahaan. 7. Untuk Q7, Saya selalu memenuhi target kerja perusahaan dapat diketahui bahwa sebanyak 22 responden 26,19 menjawab Sangat Setuju, 49 responden 58,3 Universitas Sumatera Utara 80 menjawab Setuju, 11 responden 13,1 menjawab Kurang Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan mampu memenuhi target yang ditetapkan perusahaan, namun sebagian kecil karyawan masih belum mampu memenuhi target yang ditetapkan perusahaan. 8. Untuk Q8, Saya melakukan pekerjaan sesuai dengan prosedur kerja dapat diketahui bahwa sebanyak 23 responden 27,4 menjawab Sangat Setuju, 55 responden 65,5 menjawab Setuju, 5 responden 5,9 menjawab Kurang Setuju, 1 responden 1,19 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan melakukan perkerjaan sesuai dengan prosedur yang ditetapkan perusahaan, namun masih ada karyawan yang tidak melakukan pekerjaan sesuai prosedur yang telah ditetapkan. 9. Untuk Q9, Saya masuk kerja tepat waktu dapat diketahui bahwa sebanyak 25 responden 29,8 menjawab Sangat Setuju, 40 responden 47,62 menjawab Setuju, 14 responden 16,6 menjawab Kurang Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Tidak Setuju dan 2 responden 2,38 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan masuk kerja tepat waktu, namun masih ada sebagian kecil karyawan yang telat datang kerja. 10. Untuk Q10, Saya menyelesaikan pekerjaan tepat waktu dapat diketahui bahwa sebanyak 30 responden 35,7 menjawab Sangat Setuju, 48 responden 57,2 Universitas Sumatera Utara 81 menjawab Setuju, 4 responden 4,76 menjawab Kurang Setuju, 1 responden 1,19 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan mampu menyelesaikan pekerjaan dengan tepat waktu. 11. Untuk Q11, Saya pulang kerja tepat waktu dapat diketahui bahwa sebanyak 20 responden 23,81 menjawab Sangat Setuju, 44 responden 52,4 menjawab Setuju, 12 responden 14,29 menjawab Kurang Setuju, 4 responden 4,76 menjawab Tidak Setuju dan 4 responden 4,76 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan pulang kerja tepat waktu, namun ada sebagian kecil karyawan pulang telat karena belum menyelesaikan pekerjaan. 12. Untuk Q12, Saya tidak pernah menunda pekerjaan dapat diketahui bahwa sebanyak 29 responden 34,5 menjawab Sangat Setuju, 51 responden 60,7 menjawab Setuju, 3 responden 3,57 menjawab Kurang Setuju, 1 responden 1,19 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan tidak pernah menunda pekerjaan, namun masih ada sebgaian kecil karyawan yang suka menunda pekerjaan. 13. Untuk Q13, Saya selalu menggunakan jam kerja dengan sebaik – baiknya untuk bekerja dapat diketahui bahwa sebanyak 26 responden 30,95 menjawab Sangat Setuju, 47 responden 56 menjawab Setuju, 8 responden 9,52 Universitas Sumatera Utara 82 menjawab Kurang Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Tidak Setuju dan 1 responden 1,19 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan menggunakan jam kerja dengan sebaik – baiknya, namun masih ada sebagian kecil karyawan yang bersantai di saat jam kerja. 14. Untuk Q14, Bahan baku selalu habis terpakai sebanyak 28 responden 33,33 menjawab Sangat Setuju, 50 responden 59,5 menjawab Setuju, 5 responden 5,9 menjawab Kurang Setuju, 1 responden 1,19 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar bahan baku selalu habis terpakai, jarang ada bahan baku yang tersisa. 15. Untuk Q15, Saya menggunakan teknologi dalam bekerja untuk mempermudah pekerjaan dapat diketahui bahwa sebanyak 30 responden 35,7 menjawab Sangat Setuju, 45 responden 53,5 menjawab Setuju, 9 responden 10,8 menjawab Kurang Setuju, tidak ada responden 0,00 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan menggunakan teknologi untuk mempermudah karyawan dalam bekerja. 16. Untuk Q16, Menggunakan teknologi untuk memaksimalkan hasil kerja dapat diketahui bahwa sebanyak 27 responden 32,13 menjawab Sangat Setuju, 48 responden 57,2 menjawab Setuju, 7 responden 8,33 menjawab Kurang Setuju, 2 responden 2,38 menjawab Tidak Setuju dan tidak ada responden Universitas Sumatera Utara 83 0,00 menjawab Sangat Tidak Setuju. Hal ini menunjukan bahwa sebagian besar karyawan menggunakan teknologi untuk memaksimalkan hasil kerja demi mencapai target perusahaan.

4.3 Hasil Analisis Regresi Linear Berganda

Dalam penelitian ini Analisis Regresi Linear Berganda digunakan untuk mengetahui hubungan dan pengaruh variabel Komunikasi X 1 , dan variabel Kerjasama Kelompok X 2 terhadap variabel Kinerja Karyawan Y PTPN III PKS Sisumut. Tabel 4.7 Variables EnteredRemoved Model Variables Entered Variables Removed Method 1 komunikasi, kerjasama_kelo mpok a . Enter a. All requested variables entered. Sumber : Pengolahan SPSS 2015 Berdasarakan Tabel 4.7 disimpulkan hasil analisis statistic tiap indikator sebagai berikut : Universitas Sumatera Utara 84 Tabel 4.8 Hasil Analisis Regresi Linear Berganda Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 4.403 2.368 2.127 .042 Komunikasi .233 .104 .496 3.101 .006 Kerjasama_Kelompok .465 .085 .445 5.473 .000 a. Dependent Variable: Kinerja_Karyawan Sumber: Pengolahan SPSS 2015 Berdasarkan Tabel, hasil Analisis Regresi Linear Berganda Tabel 4.8 diperoleh persamaan sebagai berikut: Y= a + b1X1 + b2X2 Y= 4,403 + 0,233X1 + 0,465X2 Dimana: Y = Kinerja Karyawan X1 = Komunikasi X2 = Kerjasama Kelompok Berdasarkan persamaan tersebut dapat diketahui bahwa : 1. Konstanta a = 4,403 menunjukkan nilai konstan, dimana jika nilai variabel Komunikasi dan Kerjasama Kelompok = 0 maka Kinerja Karyawan Y akan tetap ada sebesar 4,403. Universitas Sumatera Utara 85 2. Koefisien regresi b1 X1 = 0,233 menunjukkan bahwa variabel Komunikasi berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan Y. Dengan asumsi, jika variabel Komunikasi ditingkatkan sebesar satu – satuan, maka Kinerja Karyawan akan bertambah sebesar 0,233

3. Koefisien regresi b2 X2 = 0,465 menunjukkan bahwa variabel Kerjasama

Kelompok berpengaruh positif terhadap Kinerja Karyawan Y. Dengan asumsi, jika variabel Kerjasama kelompok ditingkatkan satu –satuan, maka Kinerja Karyawan akan bertambah sebesar 0,465 4.4 Uji Asumsi Klasik Uji asumsi klasik dilakukan untuk memenuhi asumsi-asumsi regresi agar nilai estimasi tidak bias. Uji asumsi klasik yang digunakan meliputi Uji Normalitas Data, Uji Heterokedastisitas, dan Uji Multikolinearitas.

4.4.1 Uji Normalitas Data

Uji normalitas data digunakan untuk mengetahui apakah data berdistribusi normal atau mendekati normal. Data dikatakan normal jika tidak menyalahi atau menyimpang dari asumsi klasik. Uji normalitas data pada penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan histogram, grafik, dan pendekatan statistic komogorov-smirnov Universitas Sumatera Utara 86 Gambar 4.2 Histogram Pengujian Normalitas Sumber: Pengolahan SPSS 2015 Uji Normalitas Data dengan pendekatan histogram diatas menunjukkan bahwa model regresi yang digunakan telah berdistribusi normal, hal ini dapat dilihat dari garis histogram tidak menceng ke kiri atau ke kanan, sehingga penyebaran datanya telah berdistribusi secara normal.

b. Pendekatan Grafik

Pendekatan lainnya yang digunakan dalam untuk menguji normalitas data adalah Pendekatan Grafik. Pendekatan Grafik yang digunakan adalah Normality Probability Plot . Berikut adalah hasil Uji Normalitas Data dengan pendekatan Grafik Normality Probability Plot. Universitas Sumatera Utara 87 Gambar 4.3 Grafik Pengujian Normalitas dengan P-P Plot Sumber: Pengolahan SPSS 2015 Berdasarkan hasil Uji Normalitas dengan pendekatan grafik diatas, dapat diketahui bahwa data memiliki distribusi atau penyebaran yang normal, hal ini dapat dilihat dari penyebaran titik berada disekitar sumbu diagonal dari grafik. Universitas Sumatera Utara 88

c. Pendekatan Statistik Kolmogorov-Smirnov Tabel 4.9