Badan Pengawas Pasar Modal Perusahaan yang Digunakan Sebagai Sampel

37

G. Badan Pengawas Pasar Modal

Bapepam mempunyai tugas membina, mengatur, dan mengawasi sehari-hari kegiatan pasar modal serta merumuskan dan melaksanakan kebijakan dan standardisasi teknis di bidang lembaga keuangan, sesuai dengan kebijakan yang ditetapkan oleh menteri keuangan, dan berdasarkan peraturan perundang- undangan yang berlaku. Dalam melaksanakan tugas tersebut Bapepam dan lembaga keuangan menyelenggarakan fungsi sebagai berikut : 1. Penyusunan peraturan di bidang pasar modal; 2. Penegakan peraturan di bidang pasar modal; 3. Pembinaan dan pengawasan terhadap pihak yang memperoleh izin usaha, persetujuan, pendaftaran dari Badan dan pihak lain yang bergerak di pasar modal; 4. Penetapan prinsip-prinsip keterbukaan perusahaan bagi emiten dan perusahaan publik; 5. Penyelesaian keberatan yang diajukan oleh pihak yang dikenakan sanksi oleh bursa efek, kliring dan penjaminan, dan lembaga penyimpanan dan penyelesaian; 6. Penetapan ketentuan akuntansi di bidang pasar modal; 7. Penyiapan perumusan kebijakan di bidang lembaga keuangan; 8. Pelaksanaan kebijakan di bidang lembaga keuangan, sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku; 9. Perumusan standar, norma, pedoman kriteria dan prosedur di bidang lembaga keuangan; 10. Pemberian bimbingan teknis dan evaluasi di bidang lembaga keuangan; 11. Pelaksanaan tata usaha badan. 38

H. Perusahaan yang Digunakan Sebagai Sampel

Perusahaan yang digunakan sebagai sampel dalam penelitian ini ada 177 perusahaan. Perusahaan-perusahaan itu terbagi kedalam 9 sektor. Kode perusahaan, nama perusahaan, dan jumlah perusahaan yang diambil sebagai sampel menurut sektornya, antara lain: Tabel 4.4 Sampel Perusahaan Bidang Kode Nama Perusahaan Jumlah Pertanian UNSP Bakrie Sumatra Plantations Tbk LSIP PP London Sumatera Tbk CPDW Cipendawa Agroindustri Tbk DSFI Dharma Samudra Fishing In Tbk IIKP Inti Kapuas Arowana Tbk BTEK Bumi Teknokultura Unggul Tbk 6 Perkebunan BUMI Bumi Resources Tbk APEX Apexindo Pratama Duta Tbk ENRG Energi Mega Persada Tbk INCO Internasional Nickel Ind. Tbk TINS Timah Tbk CNKO Central Corporindo Int Tbk 6 Industri dasar dan kimia SMCB Holcim Indonesia Tbk SMGR Semen Gresik Persero Tbk AMFG Asahimas Flat Glass Tbk IKAI Intikeramik Alamasri Tbk MLIA Mulia Industrindo Tbk ALMI Alumindo Light Metal Inds. Tbk BTON Betonjaya Manunggal Tbk JKSW Jakarta Kyoei Steel Works Tbk PICO Pelangi Indah Canindo Tbk TBMS Tembaga Mulia Semanan Tbk CLPI Colorpak Indonesia Tbk DPNS Duta Pertiwi Nusantara Tbk ETWA Eterindo Wahanatama Tbk INCI Intanwijaya Internasional Tbk UNIC Unggul Indah Cahaya Tbk 39 Bidang Kode Nama Perusahaan Jumlah AKKU Aneka Kemasindo Utama Tbk APLI Asiaplast Industries Tbk DYNA Dynaplast Tbk FPNI Fatrapolindo Nusa Industri Tbk SIMA Siwani Makmur Tbk JPFA JAPFA Tbk MAIN Malindo Feedmill Tbk BRPT Barito Pasific Tbk DSUC Daya Sakti Unggul Corp. Tbk TIRT Tirta Mahakam Resources Tbk FASW Fajar Surya Wisesa Tbk TKIM Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk SPMA Suparma Tbk 28 Aneka Industri AUTO Astra Otoparts Tbk GDYR Goodyear Indonesia Tbk BRAM Indo Korsda Tbk LPIN Multi Prima Sejahtera Tbk MASA Multistrada Arah Sarana Tbk PRAS Prima Alloy Steel Tbk SMSM Selamat Sempurna Tbk MYTX Apac Citra Centertex Tbk ARGO Argo Pantes Tbk CNTX Centex Tbk ERTX Ereatex Djaja Tbk MYRX Hanson Internasional Tbk KARW Karwell Indonesia Tbk HDTX Panasia Indosyntec Tbk POLY Polysindo Eka Perkasa Tbk RICY Ricky Putra Globalindo Tbk TFCO Tifico Tbk BATA Sepatu Bata Tbk SIMM Surya Intrindo Makmur Tbk KBLM Kabelindo Murni Tbk IKBI Sumi Indo Kabel Tbk VOKS Voksel Electric Tbk ARTI Arona Bina Sejati Tbk 23 40 Bidang Kode Nama Perusahaan Jumlah Industri Barang Konsumsi ADES Ades Waters Indonesia Tbk AQUA Aqua Golden Mississipi Tbk DLTA Delta Djakarta Tbk MYOR Mayora Indah Tbk PSDN Prasidha Aneka Niaga Tbk SKLT Sekar Laut Tbk STTP Siantar Top Tbk ULTJ Ultra Jaya Milk Tbk RMBA Bentoel International Inv. Tbk HMSP H M Sampoerna Tbk SQBI Bristol-Myers Squibb Indonesia Tbk DVLA Darya-Varia Laboratoris Tbk KLBF Kalbe Farma Tbk KAEF Kimia Farma Tbk PYFA Pyridam Farma Tbk MRAT Mustika Ratu Tbk UNVR Unilever Indonesia Tbk KDSI Kedawung Setia Industrial Tbk LMPI Langgeng Makmur Plastic I Tbk 19 Properti dan Real Estate BIPP Bhuwanatala Indah Permai Tbk CKRA Ciptojaya Kontrindoreksa Tbk CTRS Ciputra Surya Tbk DILD Dharmala Intiland Tbk DUTI Duta Pertiwi Tbk OMRE Indonesia Prima Property Tbk JAKA Jaka Inti Realtindo Tbk KIJA Kawasan Industri Jababeta Tbk LPCK Lippo Cikarang Tbk PWON Pakuwon Jati Tbk PWSI Panca Wiratama Sakti Tbk RODA Roda Panggon Harapan Tbk SIIP Suryainti Permata Tbk SMDM Suryamas Dutamakmur Tbk TOLT Total Bangun Persada Tbk SSIA Surya Semesta Internusa Tbk 16 41 Bidang Kode Nama Perusahaan Jumlah Infrastruktur, Utilitas, dan Transportasi PGAS Perusahaan Gas Negara Tbk CMNP Cipta Marga Nusaphala P. Tbk EXCL Excelcomindo Pratama Tbk ISAT Indosat Tbk TLKM Telekomunikasi Indonesia Tbk APOL Arpeni Pratama Ocean Line Tbk CMPP Centris Multi Persada P. Tbk MIRA Mitra Raharja Tbk RIGS Rig Tenders Tbk SMDR Samudra Indonesia Tbk ZBRA Zebra Nusantara Tbk PTRO Petrosea Tbk 12 Keuangan INPC Bank Artha Graha Internasional Tbk BBCA Bank Central Asia Tbk BEKS Bank Eksekutif International Tbk SDRA Bank Himpunan Saudara 1906 Tbk LPBN Bank Lippo Tbk MAYA Bank Mayapada Tbk MEGA Bank Mega Tbk BBNI Bank Negara Indonesia Tbk NISP Bank NISP Tbk BNLI Bank Permata Tbk BSWD Bank Swadesi Tbk BVID Bank Victoria Int. I Tbk BFIN BFI Finance Indonesia Tbk BBLD Buana Finance Tbk DEFI Danasupra Erapacific Tbk MFIN Mandala Multifinance Tbk WOMF Wahana Ottomitra Multiartha Tbk AKSI Asia Kapitalindo Securities Tbk PANS Panin Sekurities Tbk RELI Relience Securities Tbk YULE Yulie Sekurindo Tbk ABDA Asuransi Bina Dana Arta Tbk ASDM Asuransi Dayin Mitra Tbk AMAG Asuransi Multi Artha Guna Tbk ASRM Asuransi Ramayana Tbk MREI Maskapai Reasuransi Ind. Tbk 42 Bidang Kode Nama Perusahaan Jumlah PNLF Panin Life Tbk ARTA Arthavest Tbk BHIT Bhakti Investama Tbk GSMF Equity Development Investama Tbk LPPS Lippo Securities Tbk SMMA Sinar Mas Multiartha Tbk 32 Perdagangan, Jasa, dan Investasi AIMS Akbar Indo Makmur Stimec Tbk EPMT Enseval Putra Megatrading Tbk HEXA Hexindo Adiperkasa Tbk INTA Intraco Penta Tbk SDPC Millennium Pharmacon Int. Tbk MICE Multi Indocitra Tbk KONI Perdana Bangun Pusaka Tbk SUGI Sugi Samapersada Tbk TIRA Tira Austenite Tbk TURI Tunas Ridean Tbk WICO Wicaksana Overseas Int I Tbk ALFA Alfa Retailindo Tbk HERO Hero Supermarket Tbk MPPA Matahari Putra Prima Tbk RIMO Rimo Catur Lestari Tbk SONA Sona Topas Tourism Inds. Tbk ANTA Anta Express Tour Travel Service Tbk FAST Fast Food Indonesia Tbk SHIT Hotel Sahid Jaya Tbk PANR Paronama Sentrawisata Tbk MAMI Mas Murni Indonesia Tbk PJAA Pembangunan Jaya Ancol Tbk PNSE Pudjiadi Sons Estate Tbk ABBA Abdi Bangsa Tbk JTPF Jasuindo Tiga Perkasa Tbk SCMA Surya Citra Media Tbk CENT Centrin Online Tbk INDX Indoexchange Tbk LMAS Limas Centric Indonesia Tbk MTDL Metrodata Electronics Tbk ALKA Alakasa Industrindo Tbk 43 Bidang Kode Nama Perusahaan Jumlah BNBR Bakrie Brothers Tbk GEMA Gema Grahasarana Tbk LPLI Lippo E-NET Tbk RUIS Radiant Utama Interinsco Tbk 35 Total 177 44

BAB V HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data

Jumlah sampel penelitian ini adalah 177 perusahaan. Rincian jumlah sampel pada setiap sektor adalah sebagai berikut: pertanian = 6 perusahaan; perkebunan = 6 perusahaan; industri dasar dan kimia = 28 perusahaan; aneka industri = 23 perusahaan; industri barang konsumsi = 19 perusahaan; properti dan real estate = 16 perusahaan; infrastruktur, utilitas, dan transportasi = 12 perusahaan; keuangan = 32 perusahaan; perdagangan, jasa, dan investasi = 35 perusahaan. Berikut ini disajikan deskripsi laporan keuangan, economic value added EVA, dan harga saham.

1. Deskripsi Laporan Keuangan

Sumber data penelitian ini adalah laporan neraca dan laporan laba rugi pada masing-masing perusahaan. Ringkasan neraca perusahaan dan laporan laba rugi perusahaan yang menjadi sampel penelitian ini pada tahun 2007 adalah sebagai berikut: Tabel 5.1 Laporan Neraca Perusahaan tahun 2007 dalam jutaan rupiah No Kode Total Aktiva Total Pasiva Hutang Hak Minoritas Ekuitas Total 1 UNSP 4.310.904 1.924.315 1.383 2.385.206 4.310.904 2 LSIP 3.938.140 1.623.113 2.315.027 3.938.140 3 CPDW 33.184 26.394 6.790 33.184 4 DSFI 316.161 128.645 187.516 316.161

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Economic Value Added (EVA) danLikuiditas Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Industri Pertambangan yang Terdaftar di BEI

2 112 89

Pengaruh Profitability Ratio dan Economic Value Added Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2007 – 2012

2 97 96

Pengaruh Economic Value Added dan Rasio Profitabilitas terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Jasa yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2 67 80

Analisis Pengaruh Economic Value Added, Profitabilitas, dan Independensi Dewan Komisaris terhadap Return Saham pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 70 117

Analisis Pengaruh Economic Value Added (Eva), Earnings Per Share (Eps), Dan Debt To Equity Ratio (Der) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 53 92

Pengaruh Economic Value Added, Return On Asset, Return On Equity Dan Earning Per Share Terhadap Perubahan Harga Saham Perusahaan Pada Bursa Efek Indonesia

1 41 84

Analisis Pengaruh Economic Value Added (EVA) Dan Rasio Profitabilitas Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Jasa Yang Terdaftar Di Bersa Efek Indonesia (BEI)

1 32 98

Analisis Pengaruh Economic Value Added (EVA) terhadap Market Value Added (MVA) pada Perusahaan Perbankan di Bursa Efek Indonesia

5 97 94

Hubungan Economic Value Added dan Rasio Profitabilitas Dengan Harga Saham Perusahaan Manakan dan Minuman Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

2 46 73

Analisis pengaruh Economic Value Added (EVA) perusahaan terhadap harga saham : studi kasus pada perusahaan yang terdaftar dalam Bursa Efek Jakarta - USD Repository

0 0 148