Deskripsi Lokasi Penelitian Analisis Pengaruh Struktur Modal Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan(Studi Pada Saham-Saham Lq 45 Di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2014)

52 BAB IV HASIL PENELITIAN

4.1 Deskripsi Lokasi Penelitian

Berdasarkan data LQ 45 yang diperoleh dari Bursa Efek Indonesia Indonesia Stock Exchange, diketahui bahwa terdapat 45 perusahaan dengan likuiditas dan tingkat pengembalian yang tinggi yang sebagian besar mengalami perubahan posisi sesuai dengan kriteria dan syarat yang dipantau setiap enam bulan sekali. Berdasarkan metode purposive sampling yang telah dipilih dan kriteria-kriteria pengambilan sampel yang telah ditetapkan pada 97 perusahaan yang terdaftar sebagai perusahaan yang sahamnya pernah masuk ke dalam Indeks LQ 45 di Bursa Efek Indonesia periode 2008-2014 terpilih 11 perusahaan sampel yang masuk dalam indeks LQ 45 selama enam tahun berturut-turut. Dengan menggunakan metode penggabungan data pooling sehingga diperoleh sebanyak 11x7 periode maka di dapatkan 77 data observasi yang selanjutnya akan digunakan untuk analisis data dan pengujian hipotesis. Data keuangan diperoleh melalui laporan keuangan tahunan dari perusahaan sampel mulai dari periode 2008-2014. Perusahaan yang menjadi sampel penelitian dapat dilihat dalam tabel berikut : Tabel 4.1 Daftar perusahaan yang menjadi sampel penelitian No. Nama Perusahaan Kode Perusahaan Sektor 1. Astra Agro Lestari Tbk. AALI Plantation 2. Astra International Tbk. ASII Automotive and Components 3. Bank Central Asia Tbk. BBCA BankFinance 4. Bank Negara Indonesia Persero Tbk. BBNI BankFinance 5. Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk. BBRI BankFinance 6. Bank Danamon Tbk. BDMN BankFinance 7. Bank Mandiri Persero Tbk. BMRI BankFinance 8. Indofood Sukses Makmur Tbk. INDF Food and Beverages 9. Perusahaan Gas Negara Persero Tbk. PGAS Energy 10. Telekomunikasi Indonesia Persero Tbk. TLKM Telecommunication 11. United Tractors Tbk. UNTR Durable and Non- Durable Goods Sumber : Data idx tahun 2008-2014, 2015 Variabel-variabel yang diteliti dari perusahaan sampel meliputi struktur modal dan kebijakan deviden sebagai variabel independen dan nilai perusahaan sebagai variabel dependen. Untuk menghitung nilai perusahaan digunakan rasio price to book value PBV yang merupakan rasio pasar market ratio yang digunakan untuk mengukur kinerja harga pasar saham terhadap nilai bukunya.

4.2 Penyajian Data

Dokumen yang terkait

Analisis tingkat sertifikat BI, inflasi, dan nilai kurs terhadap return saham LQ 45 dan dampaknya terhadap IHSG

2 35 106

Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Kebijakan Dividen, Cash Holding, Ukuran Perusahaan dan Corporate Social Responsibility Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Perusahaan LQ – 45 Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009 - 2013

2 11 124

Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, dan Kebijakan Dividen terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Lq 45 yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2015).

0 2 27

Pengaruh Laporan Arus Kas terhadap Harga Saham di Bursa Efek Indonesia (Studi Kasus pada Saham LQ-45 Periode 2012-2014).

0 0 22

Pengaruh Struktur Modal dan Profitabilitas terhadap Return Saham pada Indeks LQ-45 di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2010-2014.

0 0 22

Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Harga Saham Terhadap Dividen (Study pada perusahaan LQ 45 di Bursa Efek indonesia).

0 0 1

BAB II KERANGKA TEORI - Analisis Pengaruh Struktur Modal Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan(Studi Pada Saham-Saham Lq 45 Di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2014)

0 0 30

BAB I PENDAHULUAN - Analisis Pengaruh Struktur Modal Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan(Studi Pada Saham-Saham Lq 45 Di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2014)

0 0 9

ANALISIS PENGARUH STRUKTUR MODAL DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Pada Saham-saham LQ 45 di Bursa Efek Indonesia Periode 2008- 2014)

0 0 9

PENGARUH LIKUIDITAS, PROFITABILITAS DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN INDEKS LQ-45 DI BURSA EFEK INDONESIA Skripsi

0 0 30