Uji Normalitas Analisis Data Tahap Awal

4.1.1.1 Uji Normalitas

Uji normalitas digunakan untuk mengetahui apakah nilai ulangan akhir semester peserta didik kelas eksperimen dan kelas kontrol berdistribusi normal atau tidak. Uji yang digunakan adalah uji Chi kuadrat. Hipotesis yang digunakan adalah sebagai berikut. H : data berdistribusi normal dan H 1 : data tidak berdistribusi normal. Kriteria pengujiannya adalah data dapat dikatakan berdistribusi normal atau terima H jika � ℎ� � dengan peluang untuk  = 5 dan dk = . Dari perhitungan data ulangan akhir semester kelas eksperimen didapat nilai tertinggi = 93; nilai terendah = 68; rentang = 25; banyak kelas = 6; panjang kelas = 5; rata-rata = 81; simpangan baku = 6,683945 diperoleh � ℎ� � = , . Dengan banyaknya data 32, dan dk = 6 – 3 = 3 diperoleh � � = , . Hasil analisis uji normalitas data tahap awal kelas kelas eksperimen dapat dilihat pada Tabel 4.2 sebagai berikut. Tabel 4.2 Hasil Uji Normalitas Data Tahap Awal Kelas Eksperimen Data Kriteria Nilai ulangan akhir semester gasal kelas eksperimen , , Normal 2 3 1   k   1   3  k 2 hitung  2 tabel  Berdasarkan hasil analisis uji normalitas diperoleh � ℎ� � � � , maka H diterima. Ini berarti nilai ulangan akhir semester peserta didik kelas eksperimen berdistribusi normal. Perhitungan selengkapnya dapat dilihat pada lampiran. Dari perhitungan data ulangan akhir semester kelas kontrol didapat nilai tertinggi = 90; nilai terendah = 63; rentang = 28; banyak kelas = 6; panjang kelas = 5; rata-rata = 78; simpangan baku = 7,985812 diperoleh � ℎ� � = , . Dengan banyaknya data 32, dan dk = 6 – 3 = 3 diperoleh � � = , . Hasil analisis uji normalitas data tahap awal kelas kelas kontrol dapat dilihat pada Tabel 4.3 sebagai berikut. Tabel 4.3 Hasil Uji Normalitas Data Tahap Awal Kelas Kontrol Data Kriteria Nilai ulangan akhir semester gasal kelas kontrol , , Normal Berdasarkan hasil analisis uji normalitas diperoleh � ℎ� � � � , maka H diterima. Ini berarti nilai ulangan akhir semester peserta didik kelas kontrol berdistribusi normal. Perhitungan selengkapnya dapat dilihat pada lampiran.

4.1.1.2 Uji Homogenitas