Analisis menangani material beton

136 peserta pelatihan merasa puas terhadap fasilitas pelatihan dan masuk dalam kategori tingkat kepuasanreaksi sangat baik.

2. Analisis Tingkat PembelajaranLearning Level

Pada variabel evaluasi tingkat reaksi terdapat 6 indikator yang menentukan tingkat keefektifan pembelajaran. Untuk mengetahui gambaran tingkat keefektifan in House Training Pekerjaan Beton pada tingkat pembelajaran di setiap variabel, terlebih dahulu menghitung harga Mean ideal Mi dan Standar Deviasi ideal Sdi. Nilai Mean digunakan sebagai cut off point dalam menyusun kriteria tingkat keefektifan. Analisis data pada tiap variabel tingkat reaksi dijabarkan sebagi berikut:

a. Analisis menangani material beton

Berdasarkan deskripsi data yang telah dipaparkan pada sub bab sebelumnya, data yang diperoleh pada indikator kompetensi menangani meterial beton dianalisis dengan menggunakan nilai mean sebagai cut off point. Analisis data pada indikator menangan material beton adalah sebagai berikut: 1 Skor tertinggi ideal = 18 2 Skor terendah ideal = 0 3 Mean Ideal Mi = 12x Skor tertinggi + Skor terendah = 9 4 Standar Deviasi ideal = 12x13xSkor tertinggi-Skor Terendah = 3 5 Kriteria a ≥ Mi + 1,5.SDi = ≥ 13,5 Sangat Efektif 137 66,67 33,33 0,00 0,00 Sangat Efektif Efektif Cukup Efektif Kurang Efektif b Mi sd Mi + 1,5.SDi = 9 – 13,5 Efektif c Mi -1,5.SDi sd Mi = 4,5 – 9 Tidak Efektif d ≤ Mi - 1,5.SDi = ≤ 4,5 Sangat Tidak Efektif Setelah didapatkan kriteria kategori pada masing-masing tingkat keefektifan. Data dianalsis seberapa efektif pembelajaran menangani material beton. Hasil analisis disajikan pada Tabel 40 sebagai berikut: Tabel 40. Tingkat Keefektifan Pembelajaran Menangani Material Beton No Skor Frekuensi Relatif Mean Kategori 1 ≥ 13,5 12 66,67 14,28 Sangat Efektif 2 9 – 13,5 6 33,33 3 4,5 – 9 0,00 4 ≤ 4,5 0,00 Jumlah 18 100,00 Setelah data hasil analisis ditabelkan, kemudian data digambarkan dalam bentuk diagram Pie. Hasil penggambaran besarnya prosentase tingkat keefektifan pembelajaran menangani material beton dapat dilihat pada Gambar 25 sebagai berikut: Gambar 25. Distribusi Frekuensi Tingkat Keefektifan Pembelajaran Menangani Material Beton Berdasarkan Tabel 39. serta diagram Pie diatas, dapat disimpulkan bahwa penilaian variabel evaluasi pada tingkat pembelajaran yaitu tingkat 138 keefektifan pada pembelajaran menangani material beton. Menurut hasil penilaian didapatkan hasil yang positif dengan kategori tingkat keefektifan sangat efektif, sebesar 66,67. Dengan demikian, dapat dikatakan bahwa keefektifan pelatihan di tingkat pembelajaran menangani material beton masuk dalam kategori sangat efektif.

b. Analisis penggunaan alat dan peralatan