Beberapa Saran Utama Responden terhadap Bank Syariah

4.7 Beberapa Saran Utama Responden terhadap Bank Syariah

Saran responden pada Bank Syariah Medan diperlihatkan pada tabel Tabel 4.15 Saran Responden pada Bank Syariah Sumatera Utara Aspek Keterangan Jumlah 1. Terkait dengan prinsip syariah ] Dapat mempertahankan syariat Islam ] Mambangun pemahaman Islam dengan baik sehingga dapat menjalankan konsep syariah. ] Istiqomah dalam menjalankan bank syariah sebagai bank yang bernuansa Islami ] Tetap pada sistem syariah, dan kembangkan nuansa Islami 5 orang 9 orang 18 orang 25 orang

2. Terkait

dengan kenyaman an pelayanan ] Bank Syariah harus menggunakan teknologi yang baik agar dalam melayani nasabah dapat cepat dan akurat ] Lebih meningkatkan keramahan ] Profesionalisme SDM dan fasilitas yang memadai ] Mempercepat pengurusan ATM ] Permudah proses peminjaman untuk usaha kecil ] Melunakkan syarat kredit kecil ] Lingkungan lokasi bank yang Islami, tempat parkir kendaraan ] Fasilitas no antrian dan transfer uang 42 orang 65 orang 78 orang 50 orang 80 orang 47 orang 34 orang MARDALENA : ANALISIS FAKTOR-FAKTOR KEPUTUSAN MASYARAKAT DALAM MENABUNG PADA BANK SYARIAH DI MEDAN, 2008. ] Penambahan customer service ] Pelayanan dan kepuasan nasabah lebih ditingkatkan 28 orang 94 orang

3. Terkait

dengan harapan kepada bank syariah agar dapat berkemba ng cepat ] Promosinya harus lebih gencar ] Semoga bank syariah maju pesat untuk memancarkan perekonomian Islam ] Ke depan harus lebih unggul dari bank konvensional ] Perbanyak nasabah UKM dan retail peroranganprofesional ] Semoga bank syariah mampu mengatasi kemiskinan bangsa Indonesia ] Utamakan kemashlahatan umat, bukan orientasi bisnis ] Membuka cabang di pusat perbelanjaan bisnis ] Fasilitas ATM ditambah ] Perluas jaringan kantor cabang ] Bekerja untuk kepentingan bersama umat ] Lebih bervariasi media yang digunakan untuk advertising ] Kredit usaha mikro UKM dimasuki agar membantu rakyat kecil ] Supaya cepat maju, bagi hasil harus lebih besar dari bunga di bank konvensional 49 orang 76 orang 36 orang 41 orang 62 orang 70 orang 34 orang 50 orang 82 orang 37 orang 89orang 30 orang Sumber: Hasil Penelitian 2007 data diolah MARDALENA : ANALISIS FAKTOR-FAKTOR KEPUTUSAN MASYARAKAT DALAM MENABUNG PADA BANK SYARIAH DI MEDAN, 2008.

Bab V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan uraian-uarain dan hasil analisis yang telah dikemukan pada bab sebelumnya, maka diperoleh beberapa kesimpulan sebagai berikut: 1. Pengujian hipotesis penelitian membuktikan bahwa variabel pendidikan, variabel pendapatan Pt, variabel usia dan variabel jarak mudah dicapai Jtm secara bersama-sama mempunyai pengaruh positif dan signifikan pada α = 5 dan α = 1 terhadap keputusan nasabah untuk menabung di bank syariah. 2. Dari keempat variabel bebas, terlihat bahwa variabel usia dan jarak, merupakan variabel yang memberikan kontribusi paling besar dalam hubungan keputusan masyarakat dalam menabung pada bank syariah di Medan. 3. Secara simultan ada pengaruh nyata dari variabel bebas terhadap variabel terikat keputusan dalam memilih bank syariah dengan F_hitung F_tabel. 4. R 2 = 0.40 berarti beberapa variabel tersebut pendidikan, pendapatan, usia dan jarak mudah dicapai mampu menjelaskan sebesar 40 terhadap keputusan responden untuk menjadi nasabah pada bank syariah, sedangkan sisanya sebesar 60 adalah jelaskan faktor-faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. MARDALENA : ANALISIS FAKTOR-FAKTOR KEPUTUSAN MASYARAKAT DALAM MENABUNG PADA BANK SYARIAH DI MEDAN, 2008.

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Masyarakat Tionghoa Kota Tebing Tinggi Menabung Di Bank Syariah

0 82 85

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kurangnya Minat Masyarakat Muslim Menabung Di Bank Syariah Di Kota Medan

80 507 99

Analisis Faktor-Faktor Yang Mendorong Keputusan Mahasiswa Menabung Di Bank Sumut

4 52 121

Analisis Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Kurangnya Minat Masyarakat Menabung Di Bank Syariah Di Kabupaten Deli Serdang

1 3 69

ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NASABAH DALAM KEPUTUSAN MENABUNG DI BANK SYARIAH ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NASABAH DALAM KEPUTUSAN MENABUNG DI BANK SYARIAH (Studi Kasus Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta).

0 2 14

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MENABUNG DI PERBANKAN SYARIAH ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MENABUNG DI PERBANKAN SYARIAH (Studi Pada Masyarakat Kota Surakarta).

1 2 13

PENDAHULUAN ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MENABUNG DI PERBANKAN SYARIAH (Studi Pada Masyarakat Kota Surakarta).

0 2 4

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MENABUNG DI BANK SYARIAH Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Menabung Di Bank Syariah (Studi Kasus Bank Mega Mitra Syariah Cabang Sragen).

0 0 12

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MENABUNG DI BANK SYARIAH Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Menabung Di Bank Syariah (Studi Kasus Bank Mega Mitra Syariah Cabang Sragen).

0 2 15

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MAHASISWA MENABUNG DI BANK SYARIAH - Test Repository

1 1 152