Sehingga Sampai Bahkan Supaya Agarsupaya Kecuali Sebelum

28 Elson dan Pickett 1969:82 Ramlan 1996:27 mengatakan bahwa, kalimat adalah satuan gramatikal yang dibatasi oleh adanya jeda panjang yang disertai nada turun atau naik. 54 Kalimat adalah satuan sintaksis yang disusun dari konstituen dasar yang biasanya berupa klausa, dilengkapi dengan konjungsi bila diperlukan, serta disertai dengan intonasi final. 55 Jadi, kalimat adalah satuan sintaksis yang disusun dari konsituen dasar yang biasanya berupa klausa, dilengkapi konjungsi bila diperlukan serta disertai dengan intonasi final karena kalimat merupakan satuan bahasa yang langsung digunakan sebagai satuan ujaran di dalam komunikasi verbal yang hanya dilakukan oleh manusia.

D. Makna Konjungsi dalam Bahasa Indonesia

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia ada beberapa konjungsi, yaitu: 56

1. Sehingga

Sehingga artinya kata penghubung untuk menandai akibat.

2. Sampai

1 Sampai artinya mencapai; datang; tiba. Contoh: Akhirnya perahu kami sampai di pantai dengan selamat Kami sampai di Bandung malam hari 54 Ida Bagus Putrayasa, Analilis Kalimat Fungsi, Kategori dan Peran, h. 2 55 Abdul Chaer, Sintaksis Bahasa Indonesia, h.44 56 Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka, 2001, h. 890 29 2 Sampai artinya mencapai; terlaksana. Contoh: Mudah-mudahan cita-citamu sampai 3 Sampai artinya cukup Contoh: Gaji kami tidak sampai untuk hidup satu bulan 57

3. Bahkan

Bahkan artinya kata penghubung kalimat dengan kalimat untuk menyatakan penguatan. Contoh: Serangannya bukan bekurang bahkan lebih genjar 58

4. Supaya

Supaya artinya kata penghubung untuk menandai tujuan atau harapan. Contoh: Ia minum obat supaya lekas sembuh 59

5. Agarsupaya

Agar Agar artinya kata pnghubung untuk menandai harapan, supaya. Contoh: Kita sebaiknya banyak makan sayuran agar selalu sehat 60 Supaya Supaya artinya kata penghubung untuk menandai tujuan atau harapan , maksudnya, hendaknya. Contoh: Ia minum obat supaya lekas sembuh 61 57 Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, h. 871- 872 58 Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, h. 78 59 Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, h. 977 60 Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, h. 10 30

6. Kecuali

a. Kecuali artinya tidak termasuk di golongan, aturan, dsb yang umum yang selain dari yang lain dari pada tidak ada yang menghiraukannya. Contoh: kecuali keluarganya sendiri b. Kecuali artinya hanya melainkan hanya yang lain tidak perlu di garap sekarang. Contoh: kecuali yang perlu-perlu saja 62

7. Sebelum

Sebelum artinya ketika belum terjadi; lebih dahulu dari suatu pekerjaan, keadaan semasih belum. Contoh: Sebelum tidur periksalah pintu dan jendela 63 61 Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, h. 977 62 Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia. h. 460 63 Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, h. 113 31

BAB III GAMBARAN SINGKAT TENTANG PENERJEMAHAN AL-

QUR’ AN MAHMUD YUNUS DAN H. B. JASSIN

A. Penerjemahan Al-Qur’an Mahmud Yunus