Kesimpulan Saran KESIMPULAN DAN SARAN

56

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

Berdasarkan hasil analisa dan pembahasan dapat diambil kesimpulan dan saran mengenai aktivitas hidup sehari-hari dan gangguan penglihatan pada lansia di Kelurahan Ujung Padang Kota Padangsidimpuan.

6.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian ini dapat diketahui bahwa mayoritas lansia adalah wanita 65,2, mayoritas responden memiliki pendidikan SD 71,1, sebagian besar pekerjaan lansia yaitu pegawai swastawiraswasta 45,7, dan responden yang menggunakan alat bantu 65,2. Gambaran gangguan penglihatan pada lansia dari hasil pemeriksaan visus mata terdapat lebih dari setengah responden low vision 56,5 dan sebagian besar adalah lansia wanita. Gambaran aktivitas hidup sehari-hari lansia tergolong dalam kategori ketergantungan ringan 87. Aktivitas dengan persentase tertinggi adalah aktivitas makan, berpindah posisi dari tempat tidur ke kursi maupun sebaliknya, mobilitas, berpakaian 100, sedangkan aktivitas terendah dari keseluruhan aktivitas mengendalikan kemampuan buang air besar BAB secara teratur terkendali 63. 57

6.1. Saran

6.1.1. Tempat Penelitian Agar tetap memperhatikan status kesehatan lansia di sehingga lansia tetap bisa sehat dan mandiri dalam melakukan aktivitas hidup sehari-hari. 6.1.2. Bidang Pendidikan Untuk dapat meningkatkan asuhan keperawatan dan pendidikan kesehatan kepada para lansia. Sehingga informasi yang diberikan dapat menambah pengetahuan serta wawasan lansia dalam mempertahankan kesehatannya. 6.1.3. Bagi penelitian selanjutnya Disarankan untuk peneliti selanjutnya agar meneliti tentang gambaran IADLs Instrumental Activity Daily living pada lansia yang mengalami gangguan penglihatan. 58 DAFTAR PUSTAKA Agung, I 2006. Uji keandalan dan kesahihan indeks activity of daily living Barthel untuk mengukur status fungsional dasar pada usia lanjut di RSCM . Diambil tanggal 31 Mei 2013 dari http:www.eprints.lib.ui.ac.id Arikunto, S. 2005. Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta Azizah, L. 2011.Keperawatan Lanjut Usia. Yogyakarta: Graha ilmu Darmojo, R. B dan H.H Hartono. 2006. Geriatric Ilmu Kesehatan Usia Lanjut Edisi ke-3 . Jakarta: Balai Penerbit FKUI Depkes RI. 2007. Pedoman Pengukuran dan Pemeriksaan. Diambil tanggal 26 Mei 2013 dari http:www.riskesdas.litbang.depkes.go.id Dinkes Sumut. 2011. Profil Kesehatan Provinsi Sumatera Utara 2010. Diambil tanggal 17 Mei 2013 dari http:www.depkes.go.id Ediwati, E. 2012.Gambaran Tingkat Kemandirian dan Resiko Jatuh pada lansia di Panti Sosial Tresna Werdha PSTW Budi Mulia 01 dan 03 Jakarta Timur. Diambil tanggal 7 Mei 2013 dari http:www.lontar.ui.ac.id Fatimah. 2010. Merawat Manusia Lanjut Usia. Jakarta: Trans Info Media Hidayat, A. A. 2011. Metode Penelitian keperawatan dan Teknik Analisa Data. Jakarta: Salemba Medika Hazaria. 2009. Low vision. Diambil tanggal 7 Mei 2013 dari http:www.repository.usu.ac.id Ilyas, S. 2011. Ilmu Penyakit Mata. Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1473MenkesSkx2005 diambil tanggal 8 Mei 2013 dari http: www.hukor.depkes.go.id 59 Luekenotte, A. G. 1997. Pengkajian Gerontologi. Second.Edisi ke-2. Jakarta: EGC Lusianawaty et al. 2006. Katarak Pada Petani dan Keluarganya di Kecamatan Teluk Jambe Barat . Diambil tanggal 11 Januari 2014 dari http:ejournal.litbang.depkes.go.id Manurung, A. M . 2010. Gambaran Ketajaman Penglihatan Pasien Diabetes Melitus di RSUP H. Adam Malik Medan. Diambil tanggal 25 Mei 2013 dari http:www.repository.usu.ac.id Martika, A. 2012.Hubungan Dukungan Keluarga dengan Kemampuan Aktivitas Dasar Lansia di Puskesmas Kedungjati Kabupaten Grobogan . Diambil tanggal 20 Mei 2013 dari http:www.digilib.unimus.ac.id Maryam, S et al. 2008. Mengenal Usia Lanjut dan Perawatannya. Jakarta: Salemba Medika Mckenzie, James F et al. 2007. Kesehatan Masyarakat. Jakarta: EGC Mubarak. Chayatin. Santoso.2011. Ilmu Keperawatan Komunitas Konsep dan Aplikasi . Jakarta: Salemba Medika Napitulu. Desyi, P. 2010. Tingkat Kemampuan Aktivitas Sehari-hari pada Lansia dengan Penyakit Kronis di Kelurahan Gedung Johor Kecamatan Medan Johor Medan . Diambil tanggal 7 Mei 2013 darihttp:www.repository.usu.ac.id Notoatmodjo, S. 2010. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta Notoatmodjo, S. 2005. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta Nugroho, W. 2008. Keperawatan Gerontik dan Geriatrik. Jakarta: EGC Pieter, H. Z. dan Lumongga N. 2012. Pengantar Psikologi dalam Keperawatan. Jakarta: Kencana Potter dan Perry. 2005. Buku Ajar Fundamental Keperwatan. Jakarta: EGC 60 Smith, Claudi M. dan Frances A. Maurer. 2000. Communitu Health Nursing Theory and Practice Second Edition . United States: Saunders Stanley, M. 2007. Buku Ajar Keperawatan Gerontik Edisi 2. Jakarta: EGC Suhartini, R. 2005. Tingkat Kemandirian Lansia. Diambil tanggal 9 Mei 2013 dari http:www.damandiri.or.id Tamher, S dan Noorkasiani. 2009. Kesehatan Usia Lanjut dengan Pendekatan Asuhan Keperawatan . Jakarta: Salemba Medika. UU RI NO 13. 1998. Kesejahteraan Lanjut Usia. Diambil tanggal 23 Juni 2013 dari http:www.dpr.go.id World Health Organization. 1973. The Prevention of Blindness. Diambil tanggal 25 Mei 2013 dari http:www.whqlibdoc.who.int Yeniar, I. 2009. Kepuasan Hidup Orang Lanjut Usia dalam Hubungannya dengan Jenis aktivitas, Jenis Kelamin, Religiositas, Status Perkawinan, Tingkat Kemandirian, Tingkat Pendidikan dan Daerah Tempat Tinggal . Diambil tanggal 8 Januari 2014 dari http:core.kmi.open.ac.uk 61 LAMPIRAN 1 FORMULIR PERSETUJUAN MENJADI PESERTA PENELITIAN Gambaran ADL Activity Daily Living Lansia dan Gangguan Penglihatan di Kelurahan Ujung Padang Kota Padangsidimpuan Oleh Meli Fitria Saya adalah mahasiswa Ekstensi B Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara Medan. Penelitian ini dilaksanakan sebagai salah satu kegiatan dalam menyelasaikan tugas akhir di Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara Medan. Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi gambaran ADL Activity Daily Living yang mengalami gangguan penglihatan pada lansia. Untuk keperluan tersebut saya mengharap kesediaan bapak ibu menjadi responden dalam penelitian ini. Informasi yang saya dapatkan ini hanya akan digunakan untuk pengembangan ilmu keperawatan dan tidak akan dipergunakan untuk maksud- maksud lain. Partisipasi Bapak Ibu dalam penelitian ini bersifat sukarela, sehingga Bapak Ibu bebas untuk menjadi responden penelitian atau menolak tanpa ada sanksi apapun. Jika Bapak Ibu bersedia menjadi responden dalam penelitian ini, silahkan Bapak Ibu menandatangani formulir persetujuan ini. Terima kasih atas partisipasi Bapak Ibu dalam penelitian ini. Padangsidimpuan, 2013 62 Peneliti Responden Meli Fitria 63 Lampiran 2 Kode : Tanggalwaktu : Petunjuk umum pengisian 1. Responden diharapkan bersedia menjawab semua pertanyaan yang diajukan peneliti berdasarkan uraian yang tertulis dilembar kuesioner ini. 2. Berilah tanda check list √ pada tempat yang tersedia sesuai dengan kondisi anda. 3. Jika pertanyaan kurang jelas atau kurang dimengerti maka silahkan bertanya kepada peneliti :

Bagian 1. Kuesioner Data Demografi KDD