PENCAPAIAN SASARAN STARTEGIS 11 : Tersedianya informasi

LAKIP SEKRETARIAT DJPB TRIWULAN I 2014 61 dipertimbangkan kenaikan jabatan danatau kenaikan pangkat, serta pengangkatan pertama dalam jabatan. Capaian indeks kesenjangan kompetensi pejabat fungsional lingkup Setditjen Perikanan Budidaya pada triwulan I tahun 2014 masih 0 nol karena IKU ini dihitung pada akhir tahun, sebagaimana tabel dibawah. Tabel 44. Indeks Kesenjangan Kompetensi Pejabat Fungsional lingkup Setditjen PB IKU 2010 2011 2012 2013 2014 Keterangan Indeks Kesenjangan Kompetensi Pejabat Fungsional lingkup Setditjen PB Non Kumulatif, dihitung di akhir tahun Capaian pada tahun 2013 adalah 66,7 dari target 60 111,16 - Target Tahunan 60 50 - Target sd TW I - Realisasi sd TW I - Persentase Realisasi terhadap Target sd TW I 100 Ket : : Belum ditetapkan targetnya : Belum dilakukan pengukuran Selama Triwulan I tahun 2014, kegiatan yang telah dilakukan untuk mendukung pencapaian IKU ini adalah i mengusulkan kebutuhan diklat fungsional; ii melakukan pemetaan jabatan fungsional; dan iii melakukan Penilaian Angka Kredit Perekayasa, Pengawas Perikanan Bidang Pembudidayaan Ikan, PHPI dan Teknisi Litkayasa. Kendala yang dihadapi dalam pencapaian IKU ini adalah belum adanya penetapan standar kompentesi jabatan fungsional yang ditetapkan oleh masing-masing instansi pembina, sehingga pengukuran IKU ini dilakukan dengan cara membandingkan jumlah pejabat fungsional tertentu yang mendapat rekomendasi untuk diangkat dalam jabatankenaikan pangkatkenaikan jabatan dengan jumlah pejabat fungsional tertentu yang mengajukan usulan penilaian angka kredit. Saat ini penghitungan dalam manual IKU ini terfokus pada jabatan fungsional tertentu, dan belum mencakup jabatan fungsional umum, sehingga dalam penghitungan yang akan datang perlu dilakukan perbaikan penghitungan manual IKU sehingga dapat diperoleh hasil yang lebih akurat.

3.11. PENCAPAIAN SASARAN STARTEGIS 11 : Tersedianya informasi

yang valid, handal dan mudah diakses di bidang PB “asara strategis Tersedia ya i for asi ya g alid, ha dal da udah diakses di ida g Perika a Budidaya di ujudka elalui IKU yaitu: i “er i e Le el Agree e t di “etditje Perikanan Budidaya dan ii Persepsi user terhadap kemudahan akses informasi dan data terkini LAKIP SEKRETARIAT DJPB TRIWULAN I 2014 62 di Setditjen Perikanan Budidaya. Realisasi IKU masih 0 nol dikarenakan pengukuran dilakukan pada akhir tahun akan tetapi bila dibandingkan dengan target pada triwulan I realisasi sudah sesuai sebagaimana pada tabel berikut. Tabel 45. Target da Realisasi “asara “trategis Tersedia ya “DM “etditje Perika a Budidaya ya g ko pete da proesio al SASARAN STRATEGIS URAIAN INDIKATOR KINERJA TARGET TAHUN 2014 TARGET SD TRIWULAN I TAHUN 2014 REALISASI SD TRIWULAN I TAHUN 2014 CAPAIAN TERHADAP TARGET SD TRIWULAN I TAHUN 2014 CAPAIAN TERHADAP TARGET TAHUN 2014 KETERANGAN 11 Tersedianya informasi yang valid, handal dan mudah diakses di bidang PB 26 Service Level Agreement di Setditjen PB persen 75 100,00 0,00 Non Kumulatif, dihitung di akhir tahun.Capaian pada tahun 2013 adalah 80 dari target 70 114,29 27 Persepsi user terhadap kemudahan akses informasi dan data terkini di Setditjen PB skala likert 1-5 4,25 100,00 0,00 Non Kumulatif, dihitung di akhir tahun.Capaian pada tahun 2013 adalah 4 dari target 4 100

A. Service Level Agreement di Setditjen PB

Target capaian SLA Sekretariat DJPB tahun 2014 adalah 75, nilai ini sama dengan capaian nilai DJPB, dikarenakan belum ada pengukuran SLA tingkat Sekretariat DJPB. Hal ini dikarenakan website Ditjen PB sudah meliputi website Sekretariat sehingga untuk penghitungan SLA pada Sekretariat DJPB sama dengan pada Ditjen PB yaitu 1 tahun = 365. Capaian Service Level Agreement di Setditjen Perikanan Budidaya pada triwulan I tahun 2014 ini masih 0 nol karena IKU ini dihitung pada akhir tahun tabel 46. Tabel 46. Service Level Agreement di Setditjen PB IKU 2010 2011 2012 2013 2014 Keterangan Service Level Agreement di Setditjen PB Non Kumulatif, dihitung di akhir tahun.Capaian pada tahun 2013 adalah 80 dari target 70 114,29 - Target Tahunan 70 75 - Target sd TW I - Realisasi sd TW I - Persentase Realisasi terhadap Target sd TW I 100 Ket : : Belum ditetapkan targetnya : Belum dilakukan pengukuran LAKIP SEKRETARIAT DJPB TRIWULAN I 2014 63 Kegiatan yang dilakukan selama kurun waktu triwulan I untuk pencapaian IKU ini adalah pelaksanaan kegiatan pengembangan website dan pembentukan tim website DJPB. Guna meningkatkan capaian di tahun mendatang, maka inisiatif strategis yang akan dilakukan adalah melakukan penyusunan kuesioner tingkat kepuasan pengguna informasi dan menyebarkannya secara berkala untuk mengetahui secara detil Service Level Agreement yang diperoleh. Pengguna dapat secara langsung mengisi kuesioner yang tersedia di website, sehingga dapat diperoleh hasilnya secara up to date. B. Persepsi user terhadap kemudahan akses informasi dan data terkini di Setditjen PB DJPB melalui websitenya www.djpb.kkp.go.id , mencoba menyimpulkan presepsi user terhadap kemudahan akses informasi dan data melalui survei kemanfaatan penggunaan user dengan satu kepercayaan bahwa data dan informasi tersebut memberikan kontribusi positif bagi penggunanya melalui questionare yang meliputi : i kepuasan terhadap ketersediaan informasi yang ada; ii kegunaan informasi; dan iii kemudahan akses website. Dari hasil survei tersebut akan diupayakan peningkatan akses informasi yang lebih cepat dan terintegrasi yang dapat dinikmati oleh seluruh masyarakat, khususnya masyarakat pembudidaya ikan, sehingga capaian 4 yang didapat pada tahun 2013 dapat ditingkatkan pada tahun 2014 yaitu dengan target 4,25. Persepsi User terhadap Kemudahan Akses Informasi dan Data Terkini lingkup Sekretariat hasilnya adalah sama dengan hasil yang diperoleh Ditjen Perikanan Budidaya mengingat informasi pada Sekretariat menjadi satu dengan Ditjen Perikanan Budidaya dalam website yang sama. Capaian Service Level Agreement di Setditjen Perikanan Budidaya pada triwulan I tahun 2014 ini masih 0 nol karena IKU ini dihitung pada akhir tahun tabel 47. Tabel 47. Persepsi User terhadap Kemudahan Akses Informasi dan Data Terkini IKU 2010 2011 2012 2013 2014 Keterangan Persepsi User terhadap Kemudahan Akses Informasi dan Data Terkini Non Kumulatif, dihitung di akhir tahun.Capaian pada tahun 2013 adalah 4 dari target 4 100 - Target Tahunan 4 4,25 - Target sd TW I - Realisasi sd TW I - Persentase Realisasi terhadap Target sd TW I 100 Ket : : Belum ditetapkan targetnya : Belum dilakukan pengukuran Dasar perhitungan persepsi user terhadap kemudahan akses informasi dan data terkini di Ditjen Perikanan Budidaya berdasarkan skor adalah seperti pada tabel 48. LAKIP SEKRETARIAT DJPB TRIWULAN I 2014 64 Tabel 48. Dasar Perhitungan Persepsi User Terhadap Kemudahan Akses Informasi dan Data Terkini di Ditjen Perikanan Budidaya KomponenSurvei Skor 1 2 3 4 5 1. kepuasan terhadap ketersediaan informasi yang ada Tidak Puas Kurang Puas Cukup Puas Puas Sangat Puas 2. kegunaan informasi Tidak Berguna Kurang Berguna Cukup Berguna Berguna Sangat Berguna 3. kemudahan akses website Sulit Agak Sulit Cukup Mudah Mudah Sangat Mudah

3.12. PENCAPAIAN SASARAN STRATEGIS 12 : Terwujudnya good