Kelembagaan PAUD Terpadu dengan Pendekatan Holistik

Kerangka Besar Pengembangan PAUD Terpadu Dengan Pendekatan Holistik Integratif, Periode 2013 – 2018 , Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah - UNICEF 23

4. Kelembagaan PAUD Terpadu dengan Pendekatan Holistik

Integratif di Jawa Tengah Kondisi Jumlah Satuan Lembaga PAUD di Provinsi Jawa Tengah dari tahun ke tahun jumlahnya terus berkembang. Berdasarkan hasil pendataan dan laporan yang bersumber dari Dinas Pendidikan KabupatenKota sampai akhir Desember 2012, maka dapat diketahui jumlah Satuan PAUD pada Tabel dibawah ini terdiri dari : Tabel 4 Data jumlah SatuanLembaga PAUD TPA, KB, TK dan SPS di Provinsi Jawa Tengah NO SATUAN PAUD JUMLAH LEMBAGA PROSENTASE 1 2 3 4 1 TAMAN KANAK-KANAK TK 14,268 52.92 2 KELOMPOK BERMAIN KB 8,816 32.70 3 SATUAN PAUD SEJENIS SPS 3,325 12.33 4 TAMAN PENITIPAN ANAK TPA 554 2.05 JUMLAH 26,963 100 Sumber : Dinas Pendidikan KabupatenKota 2012 Berdasarkan data tersebut diatas menunjukkan bahwa jumlah lembaga PAUD di Provinsi Jawa Tengah sebanyak 26.962 lembaga. Kondisi terbanyat adalah pada satuan PAUD Taman Kanak-kanak yaitu 14.268 lembaga 52,92 , selanjutnya Kelompok Bermain 8.816 lembaga 32,70 , Satuan PAUD Sejenis SPS 3.325 lembaga 12,33 dan yang perkembangannya lambat adalah satuan PAUD Taman Penitipan Anak TPA yakni baru mencapai 554 lembaga 2,05 . Sementara itu data jumlah kelembagaan PAUD yang telah menyelenggarakan layanan PAUD Terpadu menurut KabupatenKota se Jawa Tengah tertera pada Tabel 5 dibawah ini : Kerangka Besar Pengembangan PAUD Terpadu Dengan Pendekatan Holistik Integratif, Periode 2013 – 2018 , Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah - UNICEF 24 Tabel 5 Data Lembaga PAUD Terpadu Menurut Kabupaten Kota di Provinsi Jawa Tengah NO KABUPATEN KOTA SATUAN PAUD JML LBG JUMLAH PAUD TERPADU TPA KB TK SPS SUDA H BELU M 1 2 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1 KAB. CILACAP 19 417 398 99 933 18 1.93 915 98.07 2 KAB. BANYUMAS 15 303 731 167 1,216 52 4.28 1,164 95.72 3 KAB. PURBALINGGA 7 304 249 84 644 81 12.58 563 87.42 4 KAB. BANJARNEGARA 48 489 542 47 1,126 45 4.00 1,081 96.00 5 KAB. KEBUMEN 9 154 586 341 1,090 20 1.83 1,070 98.17 6 KAB. PURWOREJO 11 180 464 102 757 45 5.94 712 94.06 7 KAB. WONOSOBO 5 149 335 160 649 25 3.85 624 96.15 8 KAB. MAGELANG 20 235 401 70 726 45 6.20 681 93.80 9 KAB. BOYOLALI 15 181 570 83 849 35 4.12 814 95.88 10 KAB. KLATEN 27 273 881 74 1,255 113 9.00 1,142 91.00 11 KAB. SUKOHARJO 32 217 356 75 680 103 15.15 577 84.85 12 KAB. WONOGIRI 9 427 564 89 1,089 15 1.38 1,074 98.62 13 KAB. KARANGANYAR 15 554 334 51 954 102 10.69 852 89.31 14 KAB. SRAGEN 45 531 431 105 1,112 20 1.80 1,092 98.20 15 KAB. GROBOGAN 5 306 739 109 1,159 6 0.52 1,153 99.48 16 KAB. BLORA 2 163 548 49 762 11 1.44 751 98.56 17 KAB. REMBANG 8 303 413 70 794 9 1.13 785 98.87 18 KAB. PATI 17 261 471 52 801 148 18.48 653 81.52 19 KAB. KUDUS 13 107 327 106 553 18 3.25 535 96.75 20 KAB. JEPARA 13 224 450 51 738 17 2.30 721 97.70 21 KAB. DEMAK 23 203 406 207 839 20 2.38 819 97.62 22 KAB. SEMARANG 17 308 374 66 765 18 2.35 747 97.65 23 KAB. TEMANGGUNG 8 78 303 33 422 15 3.55 407 96.45 24 KAB. KENDAL 15 256 486 39 796 15 1.88 781 98.12 25 KAB. BATANG 16 236 321 54 627 15 2.39 612 97.61 26 KAB. PEKALONGAN 11 264 309 128 712 25 3.51 687 96.49 27 KAB. PEMALANG 12 271 351 89 723 4 0.55 719 99.45 28 KAB. TEGAL 6 211 278 77 572 13 2.27 559 97.73 29 KAB. BREBES 3 424 321 29 777 15 1.93 762 98.07 30 KOT. MAGELANG 4 45 70 73 192 192 100.00 - 0.00 31 KOT. SURAKARTA 20 121 336 62 539 18 3.34 521 96.66 32 KOT. SALATIGA 14 75 73 68 230 37 16.09 193 83.91 33 KOT. SEMARANG 40 383 718 301 1,442 400 27.74 1,042 72.26 34 KOT. PEKALONGAN 10 80 72 87 249 2 0.80 247 99.20 35 KOT. TEGAL 20 83 60 28 191 9 4.71 182 95.29 JUMLAH : 554 8,816 14,268 3,325 26,963 1,726 6.40 25,237 93.60 Sumber : Dinas Pendidikan KabupatenKota 2012 Kerangka Besar Pengembangan PAUD Terpadu Dengan Pendekatan Holistik Integratif, Periode 2013 – 2018 , Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah - UNICEF 25 Berdasarkan data Tabel 5 diatas, dapat diketahui bahwa dari sejumlah 26.963 lembaga yang ada di Provinsi Jawa Tengah, ternyata Lembaga PAUD yang sudah menyelenggarakan PAUD Terpadu memiliki lebih dari 1satu layanan sampai akhir Desember 2012, baru tercapai sebanyak 1.726 Lembaga atau 6,40 . Ini berarti masih sebanyak 25.237 Lembaga 93,60 yang belum mewujudkannya. Karena untuk mewujudkan sebagai PAUD Terpadu, ternyata banyak faktor penyebabnya. Sedangkan jumlah PendidikGuruGuru BantuKader di Satuan PAUD bentuk layanan : TPA, KB, TK dan SPS tercatat sebanyak 69.561 orang, terdiri dari : Tabel 6 Jumlah Guru PendidikGuru BantuKader di Satuan PAUD Provinsi Jawa Tengah NO SATUAN PAUD JUMLAH PENDIDIK ORG PROSENTASE 1 2 3 4 1 TAMAN KANAK-KANAK TK 38,667 Orang 55.52 2 KELOMPOK BERMAIN KB 20,966 Orang 30.10 3 SATUAN PAUD SEJENIS SPS 8,033 Orang 11.53 4 TAMAN PENITIPAN ANAK TPA 1,985 Orang 2.85 JUMLAH 69,651 Orang 100 Sumber : Dinas Pendidikan KabupatenKota 2012 Menurut data pada Tabel 6 diatas, menunjukkan bahwa jumlah Pendidik PAUD tersebut tentu saja rationya belum mampu melayani anak usia dini di seluruh Provinsi Jawa Tengah, sebab jumlah anak usia dini tercatat sebanyak 3,275,566 anak. Adapun data penduduk usia 0 sd 6 tahun selengkapnya menurut KabupatenKota dapat dipaparkan pada Tabel dibawah ini : Kerangka Besar Pengembangan PAUD Terpadu Dengan Pendekatan Holistik Integratif, Periode 2013 – 2018 , Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah - UNICEF 26 Tabel 7 Data Anak Usia 0 - 6 Tahun Provinsi Jawa Tengah Tahun 2011 2012 NO KABUPATEN KOTA ANAK USIA DINI 0 SD 6 TAHUN JUMLAH AUD L + P L P 1 2 3 4 5 1 KAB. CILACAP 110,625 107,231 217,856 2 KAB. BANYUMAS 69,996 65,480 135,476 3 KAB. PURBALINGGA 63,305 45,705 109,010 4 KAB. BANJARNEGARA 41,844 46,956 88,800 5 KAB. KEBUMEN 40,515 38,185 78,700 6 KAB. PURWOREJO 28,713 29,407 58,120 7 KAB. WONOSOBO 48,765 47,020 95,785 8 KAB MAGELANG 42,362 37,790 80,152 9 KAB. BOYOLALI 62,050 57,983 120,033 10 KAB. KLATEN 47,004 49,354 96,358 11 KAB. SUKOHARJO 33,442 33,732 67,174 12 KAB. WONOGIRI 49,837 46,769 96,606 13 KAB. KARANGANYAR 37,718 36,653 74,371 14 KAB. SRAGEN 52,523 50,705 103,228 15 KAB. GROBOGAN 73,441 84,073 157,514 16 KAB. BLORA 46,221 43,353 89,574 17 KAB. REMBANG 32,091 32,182 64,273 18 KAB. PATI 54,422 53,385 107,807 19 KAB. KUDUS 45,443 42,389 87,832 20 KAB. JEPARA 74,540 72,539 147,079 21 KAB. DEMAK 40,256 38,003 78,259 22 KAB. SEMARANG 36,345 32,866 69,211 23 KAB. TEMANGGUNG 33,729 31,984 65,713 24 KAB. KENDAL 45,246 47,986 93,232 25 KAB. BATANG 38,556 37,651 76,207 26 KAB. PEKALONGAN 48,953 45,187 94,140 27 KAB. PEMALANG 77,664 90,168 167,832 28 KAB. TEGAL 93,656 91,455 185,111 29 KAB. BREBES 72,567 68,529 141,096 30 KOT. MAGELANG 6,595 5,550 12,145 31 KOT. SURAKARTA 19,545 17,371 36,916 32 KOT. SALATIGA 8,200 7,710 15,910 33 KOT. SEMARANG 62,595 60,506 123,101 34 KOT. PEKALONGAN 5,853 5,880 11,733 35 KOT. TEGAL 15,325 13,887 29,212 JUMLAH 1,659,942 1,615,624 3,275,566 Sumber : Dinas Pendidikan Kabupaten Kota - Tahun 2012 Kerangka Besar Pengembangan PAUD Terpadu Dengan Pendekatan Holistik Integratif, Periode 2013 – 2018 , Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah - UNICEF 27

B. Arah Kebijakan Pengembangan PAUD Terpadu dengan Pendekatan