Saling Mendengarkan Saling Percaya

f. Saling Mendengarkan

Angket penelitian dengan indikator saling mendengarkan dengan sampel 34 responden terdapat 3 butir pertanyaan dengan skor maksimal 4 dan skor minimal 1, maka skor tertinggi 408 3X4X34 dan skor terendah 102 3X1X34. Rentang skor 306 408-102, interval skor 76,5 306:4. Berikut disajikan tabel kriteria angket untuk saling mendengarkan Tabel 3.13 Rujukan Kriteria Penilaian Angket Indikator Saling Mendengarkan No. Interval persentase Interval skor Kriteria 1. 2. 3. 4. 25,00 - 43,75 43,76 - 62,50 62,51 - 81,25 81,26 - 100 102,00 - 178,50 178,51 - 225,00 225,01 - 331,50 331,51 - 408,00 Rendah Sedang Tinggi Sangat tinggi Keempat kriteria saling mendengarkan tersebut akan dijadikan kesimpulan tentang saling mendengarkan secara umum. Sedangkan untuk masing-masing responden skor tertinggi 12 3X4, skor terendah 3 3X1, rentang skor 9 12-3 dan interval skor 2,25 9:4. Berikut disajikan tabel kategori saling mendengarkan setiap responden. Tabel 3.14 Kategori Saling Mendengarkan Tiap Responden No. Interval persentase Interval skor Kriteria 1. 2. 3. 4. 25,00 - 43,75 43,76 - 62,50 62,51 - 81,25 81,26 - 100 3,00 - 5,25 5,26 - 7,50 7,51 - 9,75 9,76 - 12,00 Rendah Sedang Tinggi Sangat tinggi

g. Saling Percaya

Angket penelitian dengan indikator saling percaya dengan sampel 34 responden terdapat 3 butir pertanyaan dengan skor maksimal 4 dan skor minimal 1, maka skor tertinggi 408 3X4X34 dan skor terendah 102 3X1X34. Rentang skor 306 408-102, interval skor 76,5 306:4. Berikut disajikan tabel kriteria angket untuk saling percaya Tabel 3.15 Rujukan Kriteria Saling Percaya No. Interval persentase Interval skor Kriteria 1. 2. 3. 4. 25,00 - 43,75 43,76 - 62,50 62,51 - 81,25 81,26 - 100 102,00 - 178,50 178,51 - 225,00 225,01 - 331,50 331,51 - 408,00 Rendah Sedang Tinggi Sangat tinggi Keempat kriteria saling percaya tersebut akan dijadikan kesimpulan tentang saling percaya secara umum. Sedangkan untuk masing-masing responden skor tertinggi 12 3X4, skor terendah 3 3X1, rentang skor 9 12-3 dan interval skor 2,25 9:4. Berikut disajikan tabel kategori saling percaya setiap responden. Tabel 3.16 Kategori Saling Percaya Tiap Responden No. Interval persentase Interval skor Kriteria 1. 2. 3. 4. 25,00 - 43,75 43,76 - 62,50 62,51 - 81,25 81,26 - 100 3,00 - 5,25 5,26 - 7,50 7,51 - 9,75 9,76 - 12,00 Rendah Sedang Tinggi Sangat tinggi h. Tidak Menunda Penyelesaian Masalah Angket penelitian dengan indikator tidak menunda penyelesaian masalah dengan sampel 34 responden terdapat 5 butir pertanyaan dengan skor maksimal 4 dan skor minimal 1, maka skor tertinggi 680 5X4X34 dan skor terendah 170 5X1X34. Rentang skor 510 680-170, interval skor 127,5 510:4. Berikut disajikan tabel kriteria angket tidak menunda penyelesaian masalah. Tabel 3.17 Rujukan Kriteria Penilaian Angket Indikator Tidak Menunda Penyelesaian Masalah No. Interval persentase Interval skor Kriteria 1. 2. 3. 4. 25,00 - 43,75 43,76 - 62,50 62,51 - 81,25 81,26 - 100 170,00 - 297,50 297,51 - 425,00 425,01 - 552,50 552,51 - 680,00 Rendah Sedang Tinggi Sangat tinggi Keempat kriteria tidak menunda penyelesaian masalah tersebut akan dijadikan kesimpulan dalam indikator tidak menunda penyelesaian masalah secara umum. Sedangkan untuk masing-masing responden skor tertinggi 20 5X4, skor terendah 5 5X1, rentang skor 15 20-5 dan interval skor 3,75 15:4. Berikut disajikan tabel kategori tidak menunda penyelesaiaan masalah setiap responden. Tabel 3.18 Kategori Tidak Menunda Penyelesaian Masalah Tiap Responden No. Interval persentase Interval skor Kriteria 1. 2. 3. 4. 25,00 - 43,75 43,76 - 62,50 62,51 - 81,25 81,26 - 100 5,00 - 8,75 8,76 - 12,50 12,51 - 16,25 16,26 - 20,00 Rendah Sedang Tinggi Sangat tinggi i. Tidak Menyalahkan Angket penelitian dengan indikator tidak menyalahkan dengan sampel 34 responden terdapat 2 butir pertanyaan dengan skor maksimal 4 dan skor minimal 1, maka skor tertinggi 272 2X4X34 dan skor terendah 68 2X1X34. Rentang skor 204 272-68, interval skor 51 204:4. Berikut disajikan tabel kriteria angket untuk indikator tidak menyalahkan Tabel 3.19 Rujukan Kriteria Penilaian Angket Indikator Tidak Menyalahkan No. Interval persentase Interval skor Kriteria 1. 2. 3. 4. 25,00 - 43,75 43,76 - 62,50 62,51 - 81,25 81,26 - 100 68,00 - 119,00 119,01 - 170,00 170,01 - 221,00 221,01 - 272,00 Rendah Sedang Tinggi Sangat tinggi Keempat kriteria tidak menyalahkan tersebut akan dijadikan kesimpulan dalam indikator jangan menyalahkan secara umum. Sedangkan untuk masing-masing responden skor tertinggi 8 2X4, skor terendah 2 2X1, rentang skor 6 8-2 dan interval skor 1,5 6:4. Berikut disajikan tabel kategori tidak menyalahkan setiap responden. Tabel 3.20 Kategori Tidak Menyalahkan Tiap Responden No. Interval persentase Interval skor Kriteria 1. 2. 3. 4. 25,00 - 43,75 43,76 - 62,50 62,51 - 81,25 81,26 - 100 2,00 - 3,50 3,56 - 5,00 5,01 - 6,50 6,51 - 8,00 Rendah Sedang Tinggi Sangat tinggi j. Bersikap Fleksibel Angket penelitian dengan indikator bersikap fleksibel dengan sampel 34 responden terdapat 1 butir pertanyaan dengan skor maksimal 4 dan skor minimal 1, maka skor tertinggi 136 1X4X34 dan skor terendah 34 1X1X34. Rentang skor 102 136-34, interval skor 25,5 102:4. Berikut disajikan tabel kriteria angket untuk indikator bersikap fleksibel Tabel 3.21 Rujukan Kriteria Penilaian Angket Indikator Bersikap Fleksibel No. Interval persentase Interval skor Kriteria 1. 2. 3. 4. 25,00 - 43,75 43,76 - 62,50 62,51 - 81,25 81,26 - 100 34,00 - 59,50 59,51 - 85,00 85,01 - 110,50 110,51 - 136,00 Rendah Sedang Tinggi Sangat tinggi Keempat kriteria bersikap fleksibel tersebut akan dijadikan kesimpulan dalam indikator bersikap fleksibel. Sedangkan untuk masing-masing responden skor tertinggi 4 1X4, skor terendah 1 1X1, rentang skor 3 4-1 dan interval skor 0,75 3:4. Berikut disajikan tabel kategori bersikap fleksibel setiap responden. Tabel 3.22 Kategori Bersikap Fleksibel Tiap Responden No. Interval persentase Interval skor Kriteria 1. 2. 3. 4. 25,00 - 43,75 43,76 - 62,50 62,51 - 81,25 81,26 - 100 1,00 - 1,75 1,76 - 2,50 2,51 - 3,25 3,26 - 4,00 Rendah Sedang Tinggi Sangat tinggi k. Pengaruh Keluarga Luas dari Masing-Masing Pasangan Angket penelitian dengan indikator pengaruh keluarga luas dari masing- masing pasangan dengan sampel 34 responden terdapat 8 butir pertanyaan dengan skor maksimal 4 dan skor minimal 1, maka skor tertinggi 1088 8X4X34 dan skor terendah 272 8X1X34. Rentang skor 816 1088- 272, interval skor 204 816:4. Berikut disajikan tabel kriteria angket untuk indikator pengaruh keluarga luas dari masing-masing pasangan. Tabel 3.23 Rujukan Kriteria Penilaian Angket Indikator Pengaruh Keluarga Luas dari Masing-Masing Pasangan No. Interval persentase Interval skor Kriteria 1. 2. 3. 4. 25,00 - 43,75 43,76 - 62,50 62,51 - 81,25 81,26 - 100 272,00 - 476,00 476,01 - 680,00 680,01 - 884,00 884,01 - 1088,00 Rendah Sedang Tinggi Sangat tinggi Keempat kriteria pengaruh keluarga luas dari masing-masing pasangan tersebut akan dijadikan kesimpulan dalam indikator pengaruh keluarga luas dari masing-masing pasangan. Sedangkan untuk masing-masing responden skor tertinggi 32 8X4, skor terendah 8 8X1, rentang skor 24 32-8 dan interval skor 6 24:4. Berikut disajikan tabel kategori pengaruh keluarga luas dari masing- masing pasangan setiap respondennya. Tabel 3.24 Kategori Pengaruh Keluarga Luas dari Masing-Masing Pasangan No. Interval persentase Interval skor Kriteria 1. 2. 3. 4. 25,00 - 43,75 43,76 - 62,50 62,51 - 81,25 81,26 - 100 8,00 - 14,00 14,01 - 20,00 20,01 - 26,00 26,01 - 32,00 Rendah Sedang Tinggi Sangat tinggi 3.6.2. Analisis Inferensial Berdasarkan hipotesis yang telah diajukan maka alat statistik yang digunakan adalah Regresi Linear Sederhana. Analisis ini digunakan untuk mengetahui ketergantungan satu variabel terhadap variabel lainnya secara statistik, tetapi tidak dapat digunakan sebagai analisis sebab akibat. Analisis regresi dalam penelitian ini digunakan untuk menguji hipotesa. Dalam analisis regresi tidak hanya mengukur derajat keeratan hubungan, tetapi juga menduga atau menaksir besarnya variabel tak bebas berdasarkan nilai eksplanatasi variabel bebas yang diketahui atau tertentu. Adapun rumus persamaan regresi linear sederhana adalah sebagai berikut : Y = a + bx, di mana a dan b dicari dari: Koefisien a disebut intercept konstanta, merupakan rata-rata pengaruhi mean or average effect berbagai variabel yang mempengaruhi variabel tak bebas y akan tetapi tidak dimasukkan dalam persamaan regresi. Sedangkan koefisien b disebut koefisien regresi sederhana simple coeficientof regression menunjukkan besarnya pengaruh variabel bebas tertentu terhadap variabel tak bebas. Langkah selanjutnya adalah dengan melakukan uji kelinearan dan keberartian regresi linear sederhana. Adapun rumus yang digunakan adalah sebagai berikut : Untuk mempermudah perhitungan uji keberartian regresi linear maka digunakan tabel anova sebagai berikut : Tabel 3.25 Tabel Analisis of Varians Sumber Variasi Dk Jk KT F hitung F tabel Total N ∑ - - Fα dbreg ba, dbreg Koefisien a 1 JK a RJK a Regresi ba 1 JK b a = Sisa n-2 JK Re s = Keterangan : JKT = JK ba = b.          n y x xy JK Res = Reg ba – JK Reg a RJK ba = JK ba RJK Res = Muhidin dan Abdurahman, 2007:197 69

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN