Keadaan Sarana dan Fasilitas MadrasahTsanawiyah

79 7. Laboratorium Biologi 1 - - 8. Laboratorium Komputer 1 - - 9. Laboratorium Bahasa 1 - - 10. Ruang Perpustakaan 1 - - 11. Ruang Usaha Kesehatan Sekolah UKS 1 - - 12. Ruang Keterampilan 1 - - 14. Toilet Guru 2 - - 15. Toilet Siswa 6 - - 16. Ruang Bimbingan Konseling BK 1 - - 20. MasjidMusholla 1 - - 22. Rumah Dinas Guru 9 - - 23. Kamar Asrama Siswa Putra 6 - -- 24. Kamar Asrama Siswi Putri 6 - - 26. Kantin 1 - - Jumlah Unit Menurut Kondisi Jumlah Ideal Yang Seharusnya Ada No. Jenis Sarana Prasarana Baik Rusak 1. Kursi Siswa 50 25 2. Meja Siswa 50 25 4. Kursi Guru dalam Kelas 4 2 5. Meja Guru dalam Kelas 4 2 6. Papan Tulis 5 1 7. Lemari dalam Kelas 4 - 10. Alat Peraga Biologi 6 - 80 11. Bola Sepak 2 - 12. Bola Voli 2 - 15. Lapangan SepakbolaFutsal 1 - 16. Lapangan Bulutangkis 1 - 18. Lapangan Bola Voli 1 - No. Jenis Sarana Prasarana Jumlah Sarpras Menurut Kondisi Unit Baik Rusak 1. Laptop 1 - 2. Personal Komputer 10 - 3. Printer 1 - 4. Televisi 1 - 10. Meja Guru Tenaga Kependidikan 1 - 11. Kursi Guru Tenaga Kependidikan 1 - 12. Lemari Arsip 2 - 13. Kotak Obat P3K 1 - 15. Pengeras Suara 1 - 16. Washtafel Tempat Cuci Tangan 4 - Sumber data: Papan Statistik Madrasah Tsanawiyah Swasta Pondok Pesantren Darul Mukhlisin tahun pelajaran 2015-2016. Meskipun pembangunan sarana dan prasarana terus dikembangkan namun tetap belum dapat menerima secara keseluruhan minat maasyarakat yang ingin memasukan anaknya ke Madrasah tersebut. Untuk mengatasi hal itu, maka dalam penerimaan siswa pada tiap tahun ajaran baru diadakan penyeleksian dan juga pengujian kemampuan membaca Alquran ataupun iqra’dasar dan tata cara ibadah 81 sehari-hari, sehingga nantinya diharapkan siswa-siswi yang lulus dapat mengikuti pembelajaran yang baik.

7. Program dan Aktivitas Pesantren Darul Mukhlisin Dalam Pembinaan Akhlakul Karimah Siswa

Dalam pembahasan mengenai program dan aktivitas Pondok Pesantren Darul Mukhlisin dalam pembinaan akhlakul karimah siswa, untuk menghindari kesalah pahaman atau ketidak sesuaian maksud antara penulis dengan pembaca sekalian, ada baiknya penulis akan terlebih dahulu menyapaikan makna program pesantren darul mukhlisin. Secara sederhana program yang dimaksud oleh penulis disini adalah rencana mengenai sesuatu yang ingin dilaksanakan yang telah disusun dengan sedemikian rupa. Berkenaan dengan pembahasan ini yang dimaksud dengan program disini adalah seperangkat rencana yang telah disusun dan ditetapkan oleh Madrasah Tsanawiyah Swasta Pondok Pesantren Darul Mukhlisin Cempedak Lobang Sei Rampah guna memenuhi kebutuhan pendidikan para siswa termasuk dalam hal pembinaan akhlakul karimah siswa. Sementara itu aktivitas dimaksud penulis adalah kegiatan atau usaha. Dimana kegiatan yang dimaksud dalam pembahasan ini adalah kegiatan yang dilakukan guru dilingkungan Madrasah Tsanawiyah Swasta Pondok Pesantren Darul Mukhlisin Cempedak Lobang Sei Rampah dalam mengimplementasikan program yang telah dirumuskan, sehingga peristilahan dari kedua kata tersebut dalam kebutuhan objek penelitian ini sangat memiliki kaitan yang erat. Sehingga program dan aktivitas Madrasah Tsanawiyah Swasta Pondok Pesantren Darul Mukhlisin Cempedak Lobang Sei Rampah ini mengarah bagaimana tujuan dari visi dan misi tersebut bisa terlaksana dan teraplikasi dalam kehidupan sehari-hari. Diantara tujuan, visi, dan misi Madrasah Tsanawiyah Swasta Pondok Pesantren Darul Mukhlisin adalah bagaimana Madrasah Tsanawiyah Swasta Pondok Pesantren Darul Mukhlisin ini bisa menjadi sebuah 82 lembaga pendidikan yang bermartabat dan membanggakan umat, menjadi generasi muda yang cerdas, beriman dan berakhlakul karimah siswa. Hal ini menujukkan bahwa, ada tiga indikator keberhasilan siswa yang belajar di Madrasah Tsanawiyah Swasta Pondok Pesantren Darul Mukhlisin yait diharapkan akan menjadi manusia yang cedas, beriman dan memiliki akhlakul karimah. Hal ini sesuai dengan yang jelaskan oleh kepala sekolah Madrasah Tsanawiyah Swasta Pondok Pesantren Darul Mukhlisin yang menyapaikan bahwa para guru-guru yang mengajar di Madrasah Tsanawiyah Swasta Pondok Pesantren Darul Mukhlisin ini dalam menjalankan tugas pendoidikannya masing-masing sesuai dengan ketentuan program yang telah ditetapkan oleh sekolah Madrasah Tsanawiyah Swasta Pondok Pesantren Darul Mukhlisin dalam pembinaan akhlakul karimah siswa. 3 Berdasarkan pengamatan penulis, pembinaan akhlakul karimah siswa dilakukan oleh semua guru-guru yang mengajar di Madrasah Tsanawiyah Swasta Pondok Pesantren Darul Mukhlisin ini, bahkan bukan hanya diruang kelas, maupun diluar kelas kegiatan pembinaan juga dilakukan, termasuk tindakan yang mencegah terjadinya penyimpangan akhlakul karimah juga dilakukan seperti senantiasa guru-guru membuka dialog kepada siswa-siswi sehingga muncul kedekatan antara guru dan siswa. Hal tersebut dimaksudkan agar para siswa berani dan tidak sungkan-sungkan mengutarakan persoalannya kepada guru guna mendapatkan solusinya. Pembinaan akhlakul karimah siswa yang dilakukan di Madrasah Tsanawiyah Swasta Pondok Pesantren Darul Mukhlisin, bukan hanya dilakukan pada saat siswa-siswi berada dalam ruangan belajar saja, namun luar ruangan pun juga dilakukan, termasuk pada momen-momen tertentu seperti pada setiap hari sabtu saat pelaksanaan apel pagi. Pada saat setelah shalat lima waktu atau setelah shalat jum’at juga dilakukan pembinaan. Kesempatan ini selalu dimanfaatkan 3 Hasil wawancara dengan Ustaz Zulkarnaen S.Pd.I selaku kepala sekolah di Pondok Pesantren Darul Mukhlisin.Pondok Pesantren Darul Mukhlisin, pada hari senin tanggal 7 Merat 2016 pukul 08.30 wib di kantor kepala sekolah.