Triangulasi Sumber Triangulasi Teknik

59 pengumpulan data, dan waktu. Dalam penelitian ini menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi teknik untuk menguji kredibilitas data.

1. Triangulasi Sumber

Triangulasi sumber untuk meguji kredibilitas data dilakukan dengan cara mengecek data yang telah diperoleh melalui beberapa sumber Sugiyono, 2007:274. Hal ini dilakukan secara terus menerus sampai diperoleh kecenderungan data sehingga data dapat dipandang mengandung nilai kebenaran. Dalam penelitian ini untuk menguji kredibilitas data tentang peningkatan mutu guru di Kecamatan Srumbung Kabupaten Magelang, maka data yang diperoleh dari salah satu informn divalidasi disilangkan terhadap informan lainnya. Misalnya kepala sekolah dengan guru. Kegiatan ini dilakukan secara terus menerus sampai didapatkan kecenderungandata sehingga data dipandang mengandung nilai kebenaran.

2. Triangulasi Teknik

Triangulasi teknik untuk menguji kredibilitas data dilakukan dengan cara mengecek data kepada sumber yang sama dengan teknik yang berbeda Sugiyono, 2007:274. Dalam penelitian ini untuk kredibilitas data tentang peningkatan mutu guru di Kecamatan Srumbung Kabupaten Magelang, maka data yang diperoleh selama wawancara dengan sumber atau informan kemudian dicek kembali dengan observasi dan kajian dokumen. 60

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskrpsi Lokasi Penelitian

Penelitian ini dilakukan di dua Sekolah Dasar yang berada di Kecamatan Srumbung Kabupaten Magelang yaitu SDN Jamblangan dan SDN Sikepan 1. Pemaparan masing –masing sekolah akan dijelaskan sebagai berikut:

1. SDN Jamblangan

a. Profil Sekolah SD Negeri Jamblangan

SD Negeri Jamblangan adalah sekolah yang berstatus sekolah Negeri dengan nomor statistik sekolah 101030805006 dan terakreditasi “B” pada tahun 2016. SD Negeri Jamblangan terletak di di Dusun Cabean, Bringin, Srumbung, Kabupaten Magelang 56484. Sekolah yang berdiri pada tanggal 1 September 1984 ini memiliki luas tanah 4500 m² berada di pinggiran desa, tepatnya di dekat persawahan Dusun Cabean. Lokasi sekolah yang tidak strategis dikarenakan jalan menuju ke SDN Jamblangan masih terjal dan jalan belum diaspal. Hal tersebut menyebabkan jumlah murid sedikit yang bersekolah di SDN Jamblangan. b. Visi, Misi, dan Tujuan Sekolah SD Negeri Jamblangan 1 Visi Sekolah Unggul dalam prestasi dan berperilaku santun berdasarkan iman dan taqwa

Dokumen yang terkait

KUALITAS PERUMAHAN DI DESA MRANGGEN KECAMATAN SRUMBUNG KABUPATEN MAGELANG

1 17 129

KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU PROFESIONAL DI SEKOLAH DASAR GUGUS YUDHISTIRA KECAMATAN SELOGIRI Kompetensi Pedagogik Guru Profesional Di Sekolah Dasar Gugus Yudhistira Kecamatan Selogiri Kabupaten Wonogiri.

0 3 19

KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU PROFESIONAL DI SEKOLAH DASAR GUGUS YUDHISTIRA KECAMATAN SELOGIRI Kompetensi Pedagogik Guru Profesional Di Sekolah Dasar Gugus Yudhistira Kecamatan Selogiri Kabupaten Wonogiri.

0 2 17

PENDAHULUAN Peran Supervisi Kepala Sekolah, Kompetensi Guru Dan Sarana Prasarana Terhadap Mutu Pembelajaran Sekolah Dasar Di Kecamatan Ngluwar Kabupaten Magelang.

0 0 9

DAFTAR PUSTAKA Peran Supervisi Kepala Sekolah, Kompetensi Guru Dan Sarana Prasarana Terhadap Mutu Pembelajaran Sekolah Dasar Di Kecamatan Ngluwar Kabupaten Magelang.

0 0 5

KOMPETENSI SOSIAL GURU DI SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MOJOAGUNG KECAMATAN KARANGRAYUNG Kompetensi Sosial Guru Di Sekolah Dasar Negeri 1 Mojoagung Kecamatan Karangrayung Kabupaten Grobogan.

0 2 14

KOMPETENSI SOSIAL GURU DI SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MOJOAGUNG KECAMATAN KARANGRAYUNG Kompetensi Sosial Guru Di Sekolah Dasar Negeri 1 Mojoagung Kecamatan Karangrayung Kabupaten Grobogan.

0 1 21

ANALISIS PEMASARAN DOMBA DI PETERNAKAN RAKYAT KECAMATAN SRUMBUNG KABUPATEN MAGELANG.

0 0 16

IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 GURU PENJAS DI SEKOLAH DASAR KECAMATAN SRUMBUNG KABUPATEN MAGELANG.

0 0 103

KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU SEKOLAH DASAR SE KECAMATAN KRETEK KABUPATEN BANTUL.

0 0 386