Distribusi Jawaban Variabel Interior Display X2

4.4.2.1.2 Distribusi Jawaban Variabel Interior Display X2

Tabel 4.9 Distribusi Tentang Jawaban Responden Terkait Dengan Merchandise Display Produk Toiletries Pada Swalayan Willow Mart Binjai Mampu Menarik Minat Beli Responden No. Alternatif Jawaban Frekuensi Jumlah Persentase 1. Sangat Setuju 15 75 15,8 2. Setuju 53 212 55,8 3. Kurang Setuju 15 45 15,8 4. Tidak Setuju 5 10 5,3 5. Sangat Tidak Setuju 7 7 7,3 Total 95 349 100 Sumber: Kuisioner Penelitian, 2015 Bedasarkan data hasil penyebaran kuisioner seperti di atas, dapat diketahui bahwa banyaknya responden yang sangat setuju dengan pernyataan merchandise display produk toiletries pada Swalayan Willow Mart Binjai mampu menarik minat beli responden adalah 15 orang dengan jumlah 75 dan persentase 15,8 . Banyaknya responden yang menjawab setuju adalah 53 orang dengan jumlah 212 dan persentase 55,8, responden yang menjawab kurang setuju adalah sebanyak 15 orang dengan jumlah 45 dan persentase 15,8 , yang menjawab tidak setuju adalah sebanyak 5 orang dengan jumlah 10 dan persentase 5,3 , dan yang menjawab sangat tidak setuju hanyak sebanyak 7 orang dengan jumlah 7 dan persentase 7,3 . Kesimpulannya adalah mayoritas responden setuju dengan pernyataan bahwa merchandise display produk toiletries pada Swalayan Willow Mart Binjai mampu menarik minat beli responden. Hal ini berrarti sebagia besar responden membeli produk toiletries pada Swalayan Willow Mart Binjai karena merchandise display yang cukup menarik. Tabel 4.10 Distribusi Tentang Jawaban Responden Terkait Dengan Pemajangan Produk Toiletries yang Selalu Up To Date No. Alternatif Jawaban Frekuensi Jumlah Persentase 1. Sangat Setuju 18 90 18,9 2. Setuju 53 212 55,8 3. Kurang Setuju 19 57 20 4. Tidak Setuju 5 10 5,3 5. Sangat Tidak Setuju Total 95 369 100 Sumber: Kuisioner Penelitian, 2015 Berdasarkan data hasil penyebaran kuisioner seperti di atas, dapat diketahui bahwa banyaknya responden yang sangat setuju dengan pernyataan bahwa pemajangan produk toiletries pada Swalayan Willow Mart Binjai selalu up to dateadalah 18 orang dengan jumlah 90 dan persentase 18,9 . Banyaknya esponden yang menjawab setuju adalah 53 orang dengan jumlah 212 dan persentase 55,8 , yang menjawab kurang setuju adalah sebanyak 19 orang dengan jumlah 57 dan persentase 20 , yang menjawab tidak setuju adalah sebanyak 5 orang dengan jumlah 10 dan persentase 5,3 , dan tidak responden yang menjawab sangat tidak setuju. Kesimpulannya adalah mayoritas responden setuju dengan pernyataan bahwa pemajangan produk toiletries pada Swalayan Willow Mart Binjai selalu up to datesehingga mampu menarik minat beli responden. Tabel 4.11 Distribusi Tentang Jawaban Responden Terkait Dengan Penataan Produk Toiletries Secara Kreatif Pada Swalayan Willow Mart Binjai No. Alternatif Jawaban Frekuensi Jumlah Persentase 1. Sangat Setuju 25 125 26,3 2. Setuju 52 208 54,7 3. Kurang Setuju 12 36 12,6 4. Tidak Setuju 5 10 5,3 5. Sangat Tidak Setuju 1 1 1.1 Total 95 380 100 Sumber: Kuisioner Penelitian, 2015 Berdasarkan data hasil penyebaran kuisioner di atas, dapat diketahui bahwa banyaknya responden yang sangat setuju dengan pernyataan bahwa Swalayan Willow Mart Binjai menata produk toiletries secara kreatif adalah 25 orang dengan jumlah 125 dan persentase 26,3 . Banyaknya responden yang menjawab setuju adalah 52 orang dengan jumlah 208 dan persentase 54,7, yang menjawab kurang setuju adalah sebanyak 12 orang dengan jumlah 36 dan persentase 12,6 , yang menjawab tidak setuju adalah sebanyak 5 orang dengan jumlah 10 dan persentase 5,3 , dan responden yang menjawab sangat tidak setuju adalah hanya 1 orang dengan jumlah 1 dan persentase 1.1. Kesimpulannya adalah mayoritas responden setuju dengan pernyataan bahwa Swalayan Willow Mart Binjai menata produk toiletries secara kreatif.Hal ini menunjukkan bahwa karayawan ataupun pemilik sudah mampu menata produk toiletries dengan baik. Tabel 4.12 Distribusi Tentang Jawaban Responden Terkait Dengan Display Produk Toiletries Memudahkan Konsumen Memilih Produk No. Alternatif Jawaban Frekuensi Jumlah Persentase 1. Sangat Setuju 19 95 20 2. Setuju 45 180 47,4 3. Kurang Setuju 23 69 24,2 4. Tidak Setuju 5 10 5,3 5. Sangat Tidak Setuju 3 3 3,1 Total 95 357 100 Sumber: Kuisioner Penelitian, 2015 Berdasarkan data hasil penyebaran kuisioner seperti di atas, dapat diketahui bahwa banyaknya responden yang sangat setuju dengan pernyataan bahwa display produk toiletries pada Swalayan Willow Mart Binjai memudahkan konsumen untuk memilih produk adalah 19 orang dengan jumlah 95 dan persentase 20 . Banyaknya responden yang menjawab setuju adalah 45 orang dengan jumlah 180 dan persetase 47,4 , yang menjawab kurang setuju adalah 23 orang dengan jumlah 69 dan persentase 24,2 , yang menjawab tidak setuju adalah 5 orang dengan jumlah 10 dan persentase 5,3 , dan yang menjawab sangat tidak setuju hanya 3 orang dengan jumlah 3 dan persentase 3.1. Kesimpulannya adalah Swalayan Willow Mart Binjai sudah mampu menata produk dengan baik karena mayoritas responden setuju dengan pernyataan bahwa display produk toiletries pada Swalayan Willow Mart Binjai memudahkan konsumen untuk memilih produk.

4.4.2.1.3 Distribusi Jawaban Variabel Exterior Display X3