Penelitian Terdahulu Tabel 2.1 TINJAUAN PUSTAKA

G. Penelitian Terdahulu Tabel 2.1

Penelitian Terdahulu No Peneliti Judul Penelitian Variabel Metode Penelitian Hasil Penelitian Persamaan Perbedaan 1 Ahmad Sofwani Mobilisasi sumber- sumber PAD dalam rangka pembangunan daerah studi Muara Enim • Meneliti tentang PAD • Pembangunan daerahnya secara keseluruhan, sedangkan penelitian ini hanya pembangunan secara fisik • Analisis data kualitatif • Dari target penerimaan pajak daerah untuk tahun 1998 sebesar Rp.2.406.998.500, terealisasi sebesar Rp.2.359.974.209, pada tahun 1999 realisasi penerimaan pajak daerah mencapai Rp.2.845.799.528 dan target yang ditentukan untuk tahun yang sama yaitu sebesar Rp.2.690198.500. Namun untuk tahun 2000 dari target Rp.3.050.198.500, realisasinya justru menurun menjadi Rp.2.780.438.342. Sedangkan pada tahun 2001 realisasi penerimaannya sebesar Rp.10.642.288.410 dari target sebesar Rp.7.230.000.000. 2 Priyo Hari Adi Hubungan antara pertumbuhan ekonomi daerah, belanja pembangunan, dan • Meneliti tentang hubungan antar variabel • Meneliti • Tidak meneliti pertumbuhan ekonomi daerah • Tidak meneliti belanja • Analisis deskriptif • Analisis jalur path analysis • Hasil uji hipotesis menunjukan bahwa pertumbuhan ekonomi daerah mempunyai dampak yang signifikan terhadap peningkatan PAD,sayangnya pertumbuhan 40 41 PAD studi kota se Jawa-Bali mengenai PAD pembangunan ekonomi Pemda kabupaten dan kota masih kecil, akibatnya penerimaan PADnya pun kecil • Terkait dengan PAD penerimaan yang menjadi andalan adalah retribusi dan pajak daerah. Tingginya retribusi bisa jadi merupakan indikasi semakin tingginya itikad pemerintah untuk memberikan layanan publik yang lebih berkualitas • Belanja pembangunan memberikan dampak yang positif dan signifikan terhadap PADmaupun pertumbuhan ekonomi 3 Susanto Kontribusi PAD terhadap besarnya belanja pembangunan daerah studi kasus Kabupaten Pemalang • Meneliti di Kab. Pemalang • Menilti tentang PAD • Tidak meneliti tentang kontribusi • Tidak meneliti belanja pembangunan • Analisis deskriptif • Menunjukan bahwa pelaksanaan pengelolaan PAD pada pemerintah kabupaten Pemalang memberikan kontribusi terhadap belanja pembangunan daerah • Kontribusi PAD terhadap belanja pembangunan daerah masih rendah dengan persentase rata-rata 29,93

H. Kerangka Pemikiran