Jenis-jenis Metode Peramalan KESIMPULAN DAN SARAN

Raini Manurung : Peramalan Pelanggan Gas 5 Periode Ke Depan Di Kota Madya Medan Dengan Menggunakan Metode Smoothing Eksponensial, 2008. USU Repository © 2009 Pada model ini pendugaan masa depan dilakukan berdasarkan nilai masa lalu dari suatu variable atau kesalahan masa lalu. Tujuan metode peramalan deret berkala ini adalah menetukan pola dalam deret data historis ke masa depan.

2. Metode Regresi Kausal

Pada model kausal ini mengasumsikan bahwa faktor yang diramalkan menunjukkan suatu hubungan sebab akibat dengan satu atau lebih variabel bebas. Kedua model Deret Berkala dan kausal mempunyai keuntungan dalam situasi tertentu. Model deret berkala sering kali dapat digunakan dengan mudah untuk meramal, sedangkan model kausal dapat digunakan dengan keberhasilan yang lebih besar untuk pengambilan keputusan dan kebijaksanaan. Langkah penting dalam memilih suatu metode Deret Berkala adalah dengan mempertimbangkan jenis pola data sehingga metode yang paling tepat dengan pola dapat diuji. Dalam penulisan proposal ini, digunakan metode peramalan yang pertama, yaitu metode peramalan dengan menggunakan variabel waktu yang dikenal dengan “time series” , atau metode pemulusan eksponensial.

2.3 Jenis-jenis Metode Peramalan

Raini Manurung : Peramalan Pelanggan Gas 5 Periode Ke Depan Di Kota Madya Medan Dengan Menggunakan Metode Smoothing Eksponensial, 2008. USU Repository © 2009 Metode-metode peramalan dengan menggunakan analisa deret waktu, yaitu : 1. Metode pemulusan smoothing dan Rata-rata Bergerak moving average. Metode ini sering digunakan untuk ramalan jangka pendek dan untuk ramalan jangka panjang. 2. Metode Box Jenkins. Metode ini jarang dipakai, namun baik untuk ramalan jangka pendek, menengah dan jangka panjag. 3. Metode Proyeksi Trend dengan Regresi. Metode ini bisa digunkan untuk ramalan jangka menengah dan jangka panjang.

2.3.1 Pemilihan Teknik dan Metode Peramalan

Dalam pemilihan teknik dan metode peramalan, pertama-tama perlu diketahui ciri-ciri penting yang perlu diperhatikan bagi pengambilan keputusan dan analisa keadaan dalam mempersiapkan peramalan. Ada enam factor utama yang diidentifikasikan sebagai teknik dan metode peramalan, yaitu : Raini Manurung : Peramalan Pelanggan Gas 5 Periode Ke Depan Di Kota Madya Medan Dengan Menggunakan Metode Smoothing Eksponensial, 2008. USU Repository © 2009 1. Horizon Waktu Ada dua aspek dari horizon waktu yang berhubungan dengan masing- masing metode peramalan, yaitu : • Pertama adalah cakupan waktu di masa yang akan datang. Aspek • kedua adalah jumlah periode untuk peramalan yang diinginkan. 2. Pola Data Dasar utama dari metode peramlan adalah anggapan bahwa macam dari pola yang didapati di dalam data yang diramalakan akan berkelanjutan. 3. Jenis dari Model Model-model merupakan suatu deret dimana waktu digambarkan sebagai unsur penting untuk menentukan perubahan-perubahan dalam pola. Model-model perlu diperhatikan karena masing-masing model mempunyai kemampuan yang berbeda dalam analisa keadaan untuk pengambilan keputusan. 4. Biaya yang Dibutuhkan Umumnya ada empat unsur biaya yang tercakup dalam penggunaan suatu prosedur peramalan. Yakni biaya-biaya pengembanagan, penyimpanan strorage data, operasi pelaksanaan dan kesempatan dlam penggunaan teknik-teknik dan metode peramalan. 5. Ketepatan Metode Peramalan Raini Manurung : Peramalan Pelanggan Gas 5 Periode Ke Depan Di Kota Madya Medan Dengan Menggunakan Metode Smoothing Eksponensial, 2008. USU Repository © 2009 Tingkat ketepatan yang dibutuhkan sangat erat kaitanya dengan tingkat perincian yang dibutuhkan dalam suatu peramalan. 6. Kemudahan dam Penerapan Metode-metode yang dapat dimengerti dan mudah diaplikasikan sudah merupakan suatu prinsip umum bagi pengambil keputusan.

2.3.2 Penentuan Pola Data

Hal penting harus diperhatikan dalam metode Deret Berkala adalah menetukan jenis pola data historisnya. Sehingga pola data yang tepat dengan pola data historisnya tersebut dapat diuji, dimana pola data umumnya dapat dibedakan sebagai berikut : 1. Pola data horizontal Pola ini terjadi bila berpluktuasi di sekitar nilai rata-rata yang konstan. 2. Pola data Musiman Seasonal Pola yang menunjukkan perubahan yang berulang-ulang secara periodik dalam deret waktu. Pola yang ini terjadi bila suatu deret dipengaruhi oleh faktor musiman, misalnya : kuartal tahun tertentu, bulanan, atau hari-hari pada minggu tertentu. 3. Pola Data Siklis Cyclical Raini Manurung : Peramalan Pelanggan Gas 5 Periode Ke Depan Di Kota Madya Medan Dengan Menggunakan Metode Smoothing Eksponensial, 2008. USU Repository © 2009 Pola data yang menunjukkan gerakan naik turun dalam jangka panjang dari suatu kurva trend. Terjadi bila datanya dipengaruhi oleh fluktuasi ekonomi jangka panjang seperti yang berhubungan dengan siklus bisnis. 4. Pola data trend Pola yang menunjukkan kenaikan atau penurunan jangka panjang dalam data.

2.4 Metode Pemulusan smoothing

Dokumen yang terkait

Implementasi dan Penggunaan Metode Exponential Smoothing untuk Meramalkan Penjualan Pakaian (Studi Kasus: Toko Pakaian P. Tarigan)

3 119 200

Metode Pemulusan (Smoothing) Eksponensial Ganda (Linier Satu Parameter dari Brown) dan Metode Box-Jenkins dalam Meramalkan Curah Hujan di Kota Medan

6 78 78

Metode Pemulusan Eksponensial Ganda Satu Parameter Terhadap Peramalan Jumlah Guru & Jumlah Murid Sekolah Menengah Atas Tahun 2012-2015 Di Kecamatan Galang

2 29 71

Metode Eksponensial Smoothing Untuk Peramalan Jumlah Air Minum Yang Disalurkan PDAM Tirtanadi Medan Tahun 2014

0 45 75

Perbandingan Metode Pemulusan (Smoothing) Eksponensial dan ARIMA (Box-Jenkins) sebagai Metode Peramalan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)

7 55 68

Aplikasi Metode Pemulusan Eksponensial Ganda Dari Brown Untuk Kelapa Sawit Pada PT. Perkebunan Nusantara III Tahun 2010 Dan 2011

0 23 65

Peramalan Jumlah Pelanggan Kartu Kredit di PT. Bank Permata Cabang Medan dengan Menggunakan Metode Smoothing Eksponensial Linier Satu Parameter dari Brown

9 54 80

Perbandingan Metode Pemulusan (Smoothing) Eksponensial Ganda Dua Parameter Dari Holt Dan Metode Box-Jenkins Dalam Meramalkan Hasil Produksi Kernel Kelapa Sawit PT. Eka Dura Indonesia.

5 79 141

Peramalan Jumlah Pelanggan Kartu Kredit di PT. Bank Permata Cabang Medan dengan Menggunakan Metode Smoothing Eksponensial Linier Satu Parameter dari Brown

0 2 80

Peramalan Jumlah Pelanggan Kartu Kredit di PT. Bank Permata Cabang Medan dengan Menggunakan Metode Smoothing Eksponensial Linier Satu Parameter dari Brown

0 0 17