Keaslian Penelitian Sistematika Penulisan

Hukum Dagang. Analisis dimaksudkan berdasarkan gambaran fakta yang diperoleh akan dilakukan analisis secara cermat bagaimana menjawab permasalahan. 6 Bentuk penelitian adalah preskriptif yaitu bentuk penelitian yang berusaha mencarikan solusi tentang hal-hal yang harus dilakukan untuk mengatasi masalah yang timbul dalam asuransi jaminan hari tua. 7 Adapun metode yang digunakan dalam penulisan skripsi ini adalah: 8 1. Library Research Penelitian Kepustakaan Metode pengumpulan data melalui Library Research ini maksudnya adalah penelitian dipusatkan kepada studi kepustakaan untuk mendapatkan data yang relevan dengan penyusunan skripsi ini, yaitu buku-buku, majalah-majalah, tulisan dan karangan ilmiah yang ada kaitannya dengan masalah yang diteliti. Disamping itu, penulis menggunakan studi dokumentasi yaitu cara memperoleh data melalui pengkajian dan penelahan terhadap catatan tertulis maupun dokumen-dokumen yang berkaitan dengan masalah yang diteliti. 2. Field Research Penelitian Lapangan Penelitian ini dilakukan melalui wawancara interview, meminta bahan- bahan yang berhubungan dengan judul serta yang berkaitan dengan permasalahan yang dihadapi. 9

F. Keaslian Penelitian

Penelitian lapangan ini dilakukan pada Asuransi AIA Financial Medan, yang diwakili oleh Bapak Fahreza selaku Manager Human Resources Development Cabang Medan. Keaslian skripsi ini yang berjudul ASPEK HUKUM PERTANGGUNGAN JAMINAN HARI TUA BAGI KARYAWAN PT. BANK CIMB NIAGA Tbk CABANG BUKIT BARISAN MEDAN PADA PERUSAHAAN ASURANSI AIA FINANCIAL disusun berdasarkan data yang dikumpulkan dari berbagai sumber literatur seperti buku-buku, media cetak dan elektronik, juga berdasarkan hasil wawancara. Sepanjang pengetahuan penulis belum ada tulisan yang mengangkat judul tersebut menjadi skripsi sehingga dapat 6 Sunaryati Hartono, Penelitian Hukum di Indonesia pada Akhir Abad ke-20, Bandung, Alumni, 1994, hal. 101. 7 Soerjono Soekanto, 1986, Pengantar Penelitian Hukum, UI Press, Jakarta, hal. 50. 8 Ronny Hanitijo Soemitro, op. cit., hal. 97. 9 Masri Singarimbun, 1989, Metode Penelitian Survey, LP3ES, Jakarta, hal. 11. UNIVERSITAS SUMATERA UTARA dipertanggungjawabkan keasliannya dan dipertanggungjawabkan secara akademis.

G. Sistematika Penulisan

Penulisan skripsi ini dibagi atas 5 lima bab, di mana masing-masing bab dibagi atas beberapa sub bab. Urutan bab tersebut tersusun secara sistematis dan saling berkaitan satu sama lain. Urutan singkat atas bab-bab dan sub bab tersebut dapat diuraikan sebagai berikut: BAB I : PENDAHULUAN Dalam bab ini diuraikan tentang latar belakang, permasalahan, tujuan penelitian, manfaat penelitian, metode penelitian, keaslian penelitian dan sistematika penulisan. BAB II : TINJAUAN UMUM TENTANG ASURANSI Bab ini berisi gambaran umum tentang pengertian asuransi, sejarah asuransi, dasar hukum asuransi, dan sahnya perjanjian asuransi. BAB III : TINJAUAN UMUM PERTANGGUNGAN JAMINAN HARI TUA Bab ini berisi tentang pengertian jaminan hari tua bagi perusahaan asuransi AIA Financial, ketentuan perjanjian jaminan hari tua, syarat-syarat penerimaan dan pembayaran jaminan hari tua, dan jaminan hari tua dan hubungannya dengan karyawan setelah tidak bekerja, BAB IV : JAMINAN HARI TUA BAGI KARYAWAN PT. BANK CIMB NIAGA Tbk CABANG BUKIT BARISAN MEDAN PADA PERMASALAHAN ASURANSI AIA FINANCIAL Bab ini berisi tentang peranan perusahaan asuransi AIA Financial dalam memberikan jaminan hari tua, hubungan hukum antara perusahaan asuransi AIA Financial dengan karyawan Bank CIMB Niaga, pembayaran klaim dana jaminan hari tua kepada karyawan PT. Bank CIMB Niaga Tbk. UNIVERSITAS SUMATERA UTARA BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini merupakan bab akhir yang berisi tentang kesimpulan yang merupakan jawaban ringkas terhadap permasalahan di dalam tulisan ini, dan saran yang merupakan sumbangsih pemikiran penulis terhadap permasalahan tersebut. UNIVERSITAS SUMATERA UTARA BAB II TINJAUAN UMUM TENTANG ASURANSI

A. Pengertian Asuransi

Dokumen yang terkait

Perjanjian Kerjasama Antara Bank Dengan Kantor Jasa Penilaian Publik (KJPP) Dalam Hal Penilaian Agunan Kredit Pemilikan Rumah (Suatu Penelitian Di PT. Bank Cimb Niaga TBK, Cabang Medan Bukit Barisan)

7 147 147

Aspek Hukum dalam Proses Penggabungan Bank (Merger) Studi Pada PT. CIMB Niaga

6 112 105

Perjanjian Kerjasama Antara Developer Dengan Bank Dalam Pemberian Fasilitas Kredit Pemilikan Rumah (Suatu Penelitian di PT Bank CIMB Niaga Tbk Cabang Medan Bukit Barisan)

22 304 137

Pengaruh Sikap Konsumen Terhadap Minat Untuk Menabung Kembali Pada PT Bank Cimb Niaga, Tbk Cabang Bukit Barisan Medan

2 27 65

PELAKSANAAN PENGGABUNGAN PT BANK NIAGA TBK DAN PT BANK LIPPO TBK MENJADI PT BANK CIMB NIAGA TBK

0 8 69

Pelaksanaan Penggabungan PT Bank Niaga Tbk dan PT Bank Lippo Tbk Menjadi PT Bank CIMB Niaga Tbk

1 15 69

PENGGUNAAN CEK SEBAGAI ALAT PEMBAYARAN DAN PERMASALAHANNYA DI PT BANK CIMB NIAGA Tbk PENGGUNAAN CEK SEBAGAI ALAT PEMBAYARAN DAN PERMASALAHANNYA DI PT BANK CIMB NIAGA Tbk CABANG SURAKARTA.

0 1 15

Perjanjian Kerjasama Antara Bank Dengan Kantor Jasa Penilaian Publik (KJPP) Dalam Hal Penilaian Agunan Kredit Pemilikan Rumah (Suatu Penelitian Di PT. Bank Cimb Niaga TBK, Cabang Medan Bukit Barisan)

0 0 18

BAB II TINJAUAN UMUM TENTANG ASURANSI A. Pengertian Asuransi - Aspek Hukum Pertanggungan Jaminan Hari Tua Bagi Karyawan Pt. Bank Cimb Niaga Tbk Cabang Bukit Barisan Medan Pada Perusahaan Asuransi Aia Financial

0 0 19

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Aspek Hukum Pertanggungan Jaminan Hari Tua Bagi Karyawan Pt. Bank Cimb Niaga Tbk Cabang Bukit Barisan Medan Pada Perusahaan Asuransi Aia Financial

0 0 7