Koefisien Determinasi R Analisis Hasil Penelitian 1. Analisis Statistik Deskriptif

ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 119.518 3 39.839 126.451 .000 a Residual 8.507 27 .315 Total 128.024 30 a. Predictors: Constant, LN_FL, LN_DPS, LN_EPS b. Dependent Variable: LN_Harga_Saham Sumber : Diolah dari SPSS 2011 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat, bahwa nilai F hitung 126.451 F tabel 2.96, dengan tingkat signifikansi 0.000 0.05, ini menunjukkan bahwa pengaruh variabel independen, LN_EPS, LN_DPS, dan LN_FL secara simultan bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap Harga Saham.

3. Koefisien Determinasi R

2 Tabel 4.10 Koefisien Determinasi R 2 Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate Change Statistics Durbin- Watson R Square Change F Change df1 df2 Sig. F Change 1 .966 a .934 .926 .56130 .934 126.451 3 27 .000 1.658 a. Predictors: Constant, LN_FL, LN_DPS, LN_EPS b. Dependent Variable: LN_Harga_Saham Sumber : Diolah dari SPSS, 2011 Pada model summary di atas, angka R sebesar 0,966 menunjukkan bahwa korelasi atau hubungan antara LN_Harga Saham dengan variabel independent sangat erat yaitu sebesar 96,6. Angka R square atau koefisien Universitas Sumatera Utara determinasi sebesar 0,934. Angka ini mengindikasikan bahwa 93,4 variasi atau perubahan dalam Harga Saham dapat dijelaskan oleh variasi variabel LN_EPS, LN_DPS, dan LN_FL. Sedangkan sisanya 6,6 dapat dijelaskan oleh variabel-variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model penelitian.

C. Pembahasan Hasil Analisis Penelitian

Earning Per Share merupakan salah satu rasio pasar yang merupakan laba atau pendapatan yang akan diterima oleh para pemegang saham untuk setiap lembar saham yang dimilikinya atas keikutsertaannya dalam perusahaan. Dengan demikian besarnya Earning Per Share dapat dijadikan sebagai salah satu indikator keberhasilan suatu perusahaan. Rasio Earning Per Share idealnya meningkat dari tahun ke tahun. Pada umumnya, investor akan mengharapkan manfaat dari investasinya dalam bentuk laba per lembar saham, sebab Earning Per Share menggambarkan jumlah keuntungan yang diperoleh untuk setiap lembar saham biasa, sedangkan jumlah Earning Per Share yang akan didistribusikan kepada investor saham tergantung pada kebijakan perusahaan dalam hal pembayaran dividen. Earning Per Share yang tinggi menandakan bahwa perusahaan tersebut mampu memberikan tingkat kesejahteraan yang lebih baik kepada pemegang saham, sedangkan Earning Per Share yang rendah menandakan bahwa perusahaan gagal memberikan manfaat sebagaimana diharapkan oleh pemegang saham. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata Earning Per Share perusahaan Food Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama tahun 2006-2009 relatif tinggi yaitu pada tahun 2006 sebesar 1311,37, tahun Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Profitabilitas, Leverage Dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Perusahaan Food And Beverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 39 96

Pengaruh Dividend Per Share Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Barang Konsumsi Yang Go Public

2 67 71

Analisis Fakto-Faktor yang Mempengaruhi Dividend Per Share Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 35 127

Pengaruh Earning Per Share dan Dividend Per Share terhadap Harga Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

12 85 93

Pengaruh Rasio Profitabilitas, Solvabilitas Dan Dividen Per Share Terhadap Harga Saham Emiten Perbankan Di Bursa Efek Indonesia

0 33 73

Pengaruh Dividend Per Share Dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Go Public Di Bursa Efek Indonesia

0 47 83

Pengaruh Komponen Laporan Arus Kas Dan Earning Per Share Terhadap Return Saham Perusahaan Barang-Barang Konsumsi Di Bursa Efek Indonesia

1 31 104

Pengaruh Dividend Per Share dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham (Studi pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2010-2014)

2 57 29

PENGARUH DIVIDEND PER SHARE DAN EARNINGS PER SHARE TERHADAP HARGA SAHAM PADA INDUSTRI PERBANKAN Pengaruh Dividend Per Share dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Pada Industri Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013.

0 2 14

Pengaruh Earning Per Share (EPS) dan Dividend Per Share (DPS) terhadap harga saham perusahaan-perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2010 - USD Repository

0 0 145