Tinjauan Penelitian Terdahulu Tabel 2.8

terbalik dengan penurunan financial leverage. Sebagai bahan pengamatan financial leverage PT Aqua Golden Mississipi Tbk pada tahun 2006 menunjukkan nilai 1,90 dengan harga saham Rp 110.000 dan pada tahun 2007 financial leverage PT Aqua Golden Mississipi Tbk menunjukkan nilai 1,73 dengan harga saham Rp 129.500. Terjadi penurunan financial leverage dari tahun 2006 ke tahun 2007 sebesar 0,17 dan peningkatan harga saham sebesar Rp 19.500.

E. Tinjauan Penelitian Terdahulu Tabel 2.8

Ringkasan Tinjauan Penelitian Terdahulu Tahun Peneliti Uraian Hasil Penelitian 2004 Susanto Susanto meneliti pengaruh Financial Leverage, Earning Per Share, dan Price Earning Ratio terhadap Harga Saham Blue Chip di Bursa Efek Surabaya periode 1997-2001. Hasil penelitan menunjukkan bahwa variabel independen Financial Leverage, Earning Per Share, dan Price Earning Ratio tidak berpengaruh signifikan baik secara parsial maupun signifikan terhadap variabel dependen yaitu Harga Saham Blue Chip di Bursa Efek Surabaya. 2005 Miftah Miftah meneliti pengaruh Dividend Per Share dan Financial Leverage terhadap Harga Saham studi kasus pada PT. Bank NISP di BEJ periode 1999-2003. Hasil penelitan menunjukkan bahwa variabel independen Dividend Per Share dan Financial Leverage, tidak berpengaruh signifikan baik secara parsial maupun simultan terhadap variabel dependen yaitu Harga Saham pada PT. Bank NISP di BEJ periode 1999-2003. 2008 Hasugian Hasugian meneliti pengaruh Kebijakan Dividen, Volume Perdagangan Saham, dan Leverage Perusahaan terhadap Harga Saham setelah Ex Dividend Day di Bursa Efek Indonesia periode 2005-2007. Berdasarkan analisis yang dilakukan secara parsial maupun secara simultan antara variabel-variabel independen dividen, volume, leverage tidak terdapat pengaruh dengan variabel dependen Harga Saham setelah Ex Dividend Day. 2009 Naibaho Naibaho meneliti pengaruh Dividend Per Share DPS dan Return On Equity ROE terhadap Harga Saham pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2004-2007. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Dividend Per Share memiliki pengaruh yang signifikan Universitas Sumatera Utara terhadap harga saham perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, sedangkan Return On Equity tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Dividend Per Share dan Return On Equity secara simultan bersama-sama memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. 2010 Subrata Subrata meneliti pengaruh Earning Per Share dan Dividend Per Share terhadap Harga Saham pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2006-2008. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial Earning Per Share EPS dan Dividend Per Share DPS masing-masing berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham. Secara simultan, hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Earning Per Share EPS dan Dividend Per Share DPS berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Sumber: Diolah Peneliti 2011

F. Kerangka Konseptual dan Hipotesis Penelitian 1. Kerangka Konseptual

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Profitabilitas, Leverage Dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Perusahaan Food And Beverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

0 39 96

Pengaruh Dividend Per Share Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Barang Konsumsi Yang Go Public

2 67 71

Analisis Fakto-Faktor yang Mempengaruhi Dividend Per Share Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 35 127

Pengaruh Earning Per Share dan Dividend Per Share terhadap Harga Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

12 85 93

Pengaruh Rasio Profitabilitas, Solvabilitas Dan Dividen Per Share Terhadap Harga Saham Emiten Perbankan Di Bursa Efek Indonesia

0 33 73

Pengaruh Dividend Per Share Dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Go Public Di Bursa Efek Indonesia

0 47 83

Pengaruh Komponen Laporan Arus Kas Dan Earning Per Share Terhadap Return Saham Perusahaan Barang-Barang Konsumsi Di Bursa Efek Indonesia

1 31 104

Pengaruh Dividend Per Share dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham (Studi pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2010-2014)

2 57 29

PENGARUH DIVIDEND PER SHARE DAN EARNINGS PER SHARE TERHADAP HARGA SAHAM PADA INDUSTRI PERBANKAN Pengaruh Dividend Per Share dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Pada Industri Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013.

0 2 14

Pengaruh Earning Per Share (EPS) dan Dividend Per Share (DPS) terhadap harga saham perusahaan-perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2010 - USD Repository

0 0 145