Lokasi Penelitian Kependudukan Agama dan Pendidikan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 93

BAB IV HASIL PENELITIAN, ANALISIS DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data

1. Deskripsi Data Umum

a. Lokasi Penelitian

Secara administrasi Desa Candisari termasuk wilayah Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan, Propinsi Jawa Tengah. Jarak Desa Candisari ke ibu kota Kabupaten Grobogan kira-kira 8 km. Adapun batas- batas wilayah Desa Candisari adalah sebagai berikut : Sebelah Utara : Desa Cingkrong Kecamatan Purwodadi Sebelah Timur : Desa Genuksuran Kecamatan Purwodadi Sebelah Selatan : Desa Sugihan Kecmatan Toroh Sebelah Barat : Desa Pengkol Kecamatan Penawangan Luas wilayah Desa Candisari Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan adalah 539 hektar, yang terdiri dari 3 Dusun, 6 Rukun Warga RW, dan 39 Rukun Tetangga RT.

b. Kependudukan

Jumlah penduduk Desa Candisari Kecamatan Purwodadi menurut jenis kelamin terdiri dari 2.511 orang penduduk laki-laki dan 2.469 orang penduduk perempuan. Sedangkan jumlah kepala keluarga sebanyak 1.553 kepala keluarga KK. perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 94 Berdasarkan buku monografi Desa Candisari Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan diperoleh data jumlah penduduk menurut kelompok umur adalah sebagai berikut: Tabel 1. Komposisi Penduduk Desa Candisari Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan Tahun 2010 Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin No Kelompok Umur Laki-Laki Perempuan Jumlah 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 0 – 4 tahun 5 – 9 tahun 10 – 14 tahun 15 – 19 tahun 20 – 24 tahun 25 – 29 tahun 30 – 34 tahun 35 – 39 tahun 40 – 44 tahun 45 – 49 tahun 50 – 54 tahun 55 – 59 tahun 60 tahun + 233 281 284 282 242 243 173 164 118 115 96 90 190 243 298 294 292 217 212 278 175 109 105 91 90 165 476 579 578 574 459 455 351 339 227 220 187 180 355 Jumlah 2.511 2.469 4.980 Sumber: Data Monografi Desa Candisari

c. Agama dan Pendidikan

Jumlah penduduk Desa Candisari Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan menurut agama adalah 4.980 orang beragama Islam. Dengan kata perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 95 lain dapat dikatakan bahwa semua penduduk Desa Candisari Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan adalah beragama Islam. Sarana pendidikan yang ada di Desa Candisari terdiri dari tiga Sekolah Dasar Negeri SD Negeri, satu SMP Negeri, dua Taman Kanak-Kanak TK, satu Kelompok Bermain Play Group, dan tiga Taman Pendidikan Al Qur’an TPQ. Adapun komposisi penduduk Desa Candisari Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan menurut jenjang pendidikan dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 2. Komposisi Penduduk Desa Candisari Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan Tahun 2010 Menurut Jenjang Pendidikan No. Jenjang Pendidikan Jumlah Jiwa Prosentase 1 2 3 4 1 2 3 4 5 6 7 Belumtidak Sekolah Belum Tamat SD Tidak tamat SD Tamat SD Tamat SLTP Tamat SLTA Tamat Akademi Perguruan Tinggi 516 621 1.428 1.385 566 378 86 10,36 12,47 28,67 27,81 11,37 7,59 1,73 Jumlah 4.980 100 Sumber: Data Monografi Desa Candisari Dari data pada tabel 4 di atas dapat diketahui bahwa jumlah penduduk Desa Candisari Kecamatan Purwodadi kabupaten Grobogan yang tidak tamat perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 96 SD adalah paling besar yaitu 1.428 jiwa atau 28,67 , sedangkan yang berpendidikan tamat SD sebanyak 1.385 jiwa atau 27,81 .

d. Mata Pencaharian

Dokumen yang terkait

Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Ibu-Ibu Rumah Tangga Terhadap Pemeliharaan Kesehatan Gigi Dan Mulut Anak Balitanya, Di Kecamatan Balige, Kabupaten Toba Samosir, Sumatera Utara Tahun 2009

3 76 66

PARTISIPASI ANGGOTA RUMAH TANGGA DAN CARAPENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DI DESA PARTISIPASI ANGGOTA RUMAH TANGGA DAN CARA PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DI DESA CATUR TUNGGAL KECAMATAN DEPOK KABUPATEN SLEMAN.

0 2 13

HUBUNGAN KARAKTERISTIK KEPALA KELUARGA DENGAN RUMAH SEHAT DI DESA DUWET Hubungan Karakteristik Kepala Keluarga dengan Rumah Sehat di Desa Duwet Kecamatan Baki Kabupaten Sukoharjo.

0 4 16

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU RUMAH TANGGA DENGAN PENGGUNAAN Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Ibu Rumah Tangga Dengan Penggunaan Garam Beryodium Di Desa Selo, Kecamatan Selo, Kabupaten Boyolali.

0 1 15

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU RUMAH TANGGA DENGAN PENGELOLAAN GARAM DI DESA JONO KECAMATAN TAWANGHARJO KABUPATEN GROBOGAN.

0 1 8

Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan , Sikap, dan Akses tentang Pengelolaan Sampah dengan Perilaku Pembuangan Sampah Pada Ibu Rumah Tangga Sekitar Sungai Cibogo, Desa Jipang, Kecamatan Bantarkawung, Kabupaten Brebes pada tahun 2011.

0 0 1

HUBUNGAN ANTARA JENJANG PENDIDIKAN,PENGETAHUAN GIZI IBU DAN PENDAPATAN KELUARGA DENGAN POLA MAKAN KELUARGA DI KELURAHAN JATISOBO, KECAMATAN POLOKARTO, KABUPATEN SUKOHARJO.

0 0 4

Produk Hukum | Jaringan Dokumentasi Informasi Hukum PP No.81 TH 2012

0 0 35

HUBUNGAN ANTARA PENDIDIKAN DAN PENDAPATAN RUMAH TANGGA DENGAN KESADARAN TERHADAP PENDIDIKAN ANAK

0 0 2

PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DAN SAMPAH SEJENIS SAMPAH RUMAH TANGGA

0 1 35