Sistem Pengelolaan Sampah Secara Umum

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 39 4. Pengolahan sampah dalam bentuk mengubah karakteristik dan komposisi serta jumlah sampah. 5. Pemrosesan akhir sampah dalam bentuk pengembalian sampah dan atau residu hasil pengolahan sampah ke media lingkungan secara aman bagi manusia dan lingkungan.

8. Sistem Pengelolaan Sampah Secara Umum

Sistem operasional pengelolaan sampah mencakup juga sub sistem pemrosesan dan pengolahan sampah, yang perlu dikembangkan secara bertahap langsung sebagai bahan baku maupun sebagai sumber energi, sehingga tercipta keseimbangan dan keselarasan antar sub-sistem, baik dalam pengoperasian maupun pembiayaannya. Untuk memperoleh skala ekonomis atau ” economies of scale” , maka dalam perencanaan dan implementasinya hendaklah mengupayakan peningkatan efektivitas dan efisiensi dalam pembiyaan dan operasionalnya. Sistem pengelolaan persampahan yang selama ini dilaksanakan di Indonesia, hendaknya dikembangkan dengan memasukkan pilihan pemrosesan dan pengolahan untuk menjadikan sampah sebagai sumber daya yang dapat dimanfaatkan, baik di tingkat kawasan pemukiman atau perumahan, perusahaan atau industry, tempat-tempat umum maupun di Tempat Pembuangan Akhir TPA. Sebagaimana terlihat dalam bagan berikut, mulai dari tahap awal yaitu pengumpulan atau pewadahan sampah dilakukan pengolahan dan pemrosesan sampah, sehingga sampah yang akan diurug ke dalam tanah dapat diminimalkan. Bagan di bawah ini menggambarkan pengembangan atau pergeseran sistem pengelolaan persampahan. perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 40 Paradigma baru yang ditopang oleh sumber daya manusia, peran serta masyarakat, visi kewiraushaan, kemampuan manajemen operasional, modal investasi dan dipicu oleh perkembangan teknologi telah mengubah pola pandang banyak pihak terhadap sampah. Dengan melihat karakteristik dan komposisinya, sampah berpotensi memberikan nilai ekonomis, misalnya bila diolah menjadi bahan kompos dan bahan daur ulang. Namun potensi nilai ekonomis ini hendaknya harus dilihat secara proposional dan lebih mengedepankan prinsip agar sistem yang dipilih dapat berkesinambungan. Dilihat dari komposisi sampah, maka sebagian besar sampah di Desa Candisari adalah tergolong sampah hayati, atau secara umum dikenal sebagai Bagan 1. Pergeseran Pola Pengelolaan Persampahan httpWikiepedia.idsistem pengelolaan sampah Pola Eksisting Pengumpulan Pewadahan Pemindahan Pengangkutan Pemusnahan Pengurugan Pola Yang Sebaiknya Diterapkan Pemindahan Pengangkutan Lokasi TPA Pengolahan Pemrosesan Pengolahan Pemrosesan Pemusnahan Pembuangan Residu Pengumpulan Pewadahan perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 41 sampah organik. Jenis sampah dengan prosentase organik yang tinggi sangat cocok diolah menjadi kompos, sumber gasbio dan sejenisnya. Sedang komponen anorganik mempunyai potensi sebagai bahan daur ulang yang juga cukup potensial seperti plastik, kertas, logamkaleng, kaca, karet. Berdasarkan kenyataannya tersebut, akan lebih baik bila pengurangan jumlah sampah dilakukan melalui proses pengolahan sampah yang terpadu.

9. Sistem Pengelolaan Sampah Terpadu

Dokumen yang terkait

Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Ibu-Ibu Rumah Tangga Terhadap Pemeliharaan Kesehatan Gigi Dan Mulut Anak Balitanya, Di Kecamatan Balige, Kabupaten Toba Samosir, Sumatera Utara Tahun 2009

3 76 66

PARTISIPASI ANGGOTA RUMAH TANGGA DAN CARAPENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DI DESA PARTISIPASI ANGGOTA RUMAH TANGGA DAN CARA PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DI DESA CATUR TUNGGAL KECAMATAN DEPOK KABUPATEN SLEMAN.

0 2 13

HUBUNGAN KARAKTERISTIK KEPALA KELUARGA DENGAN RUMAH SEHAT DI DESA DUWET Hubungan Karakteristik Kepala Keluarga dengan Rumah Sehat di Desa Duwet Kecamatan Baki Kabupaten Sukoharjo.

0 4 16

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU RUMAH TANGGA DENGAN PENGGUNAAN Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Ibu Rumah Tangga Dengan Penggunaan Garam Beryodium Di Desa Selo, Kecamatan Selo, Kabupaten Boyolali.

0 1 15

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU RUMAH TANGGA DENGAN PENGELOLAAN GARAM DI DESA JONO KECAMATAN TAWANGHARJO KABUPATEN GROBOGAN.

0 1 8

Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan , Sikap, dan Akses tentang Pengelolaan Sampah dengan Perilaku Pembuangan Sampah Pada Ibu Rumah Tangga Sekitar Sungai Cibogo, Desa Jipang, Kecamatan Bantarkawung, Kabupaten Brebes pada tahun 2011.

0 0 1

HUBUNGAN ANTARA JENJANG PENDIDIKAN,PENGETAHUAN GIZI IBU DAN PENDAPATAN KELUARGA DENGAN POLA MAKAN KELUARGA DI KELURAHAN JATISOBO, KECAMATAN POLOKARTO, KABUPATEN SUKOHARJO.

0 0 4

Produk Hukum | Jaringan Dokumentasi Informasi Hukum PP No.81 TH 2012

0 0 35

HUBUNGAN ANTARA PENDIDIKAN DAN PENDAPATAN RUMAH TANGGA DENGAN KESADARAN TERHADAP PENDIDIKAN ANAK

0 0 2

PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DAN SAMPAH SEJENIS SAMPAH RUMAH TANGGA

0 1 35