Uji t Evaluasi Ekonometrik

b. Apabila F hitung F tabel , maka H o diterima dan H i ditolak yang berarti bahwa secara simultan variabel independen tidak berpengaruh terhadap variabel dependen. Gambar 6 : Distribusi Daerah Penerimaan atau penolakan hipotesis secara simultan Sumber : Sudrajat, MSW, 1988, Mengenal Ekonometrika Pemula, Cetakan Kedua, CV. Armico Bandung, Hal 94.

b. Uji t

Untuk menguji pengaruh variabel independen secara parsial terhadap variabel dependen,maka digunakan uji-t dengan kriteria : H o : 1   Variabel independen secara parsial tidak mempengaruhi variabel dependen H i :  i  Variabel independen secara parsial mempengaruhi variabel dependen Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.   i i hit se t    …………………………. Sudrajat, 1988 : 95 Dengan derajat kebebasan n-k-1 Dimana :  = Koefisien regresi i = Variabel bebas ke I Se = Simpangan baku n = Jumlah sampel k = Banyaknya variabel independen Kaidah pengujian : a. Apabila t hitung t tabel , maka h o ditolak dan h i diterima, yang berarti ada pengaruh antara variabel independen dengan variabel dependen. b. Apabila t tabel  t tabel , maka h o diterima dan h i ditolak yang berarti tidak ada pengaruh antara variabel independen dengan variabel dependen. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 7 : Distribusi Daerah Penerimaan atau penolakan hipotesis secara parsial Sumber : Sudrajat, MSW, 1998, Mengenal Ekonometrika Pemula, Cetakan kedua, CV. Armico Bandung, Hal. 94.

3.5. Evaluasi Ekonometrik

Regresi linier berganda dengan persamaan-persamaan :                6 5 5 4 4 3 3 2 2 1 1        Persamaan di atas harus bersifat BLUE Best Linier Unbiased Estimator , artinya pengambilan keputusan melalui uji f dan uji t tidak boleh bias. Untuk menghasilkan keputusan yang BLUE, maka harus dipenuhi diantara tiga asumsi dasar. Tiga asumsi dasar yang tidak boleh dilanggar oleh regresi linier berganda yaitu : a. Tidak boleh ada autokorelasi b. Tidak boleh ada multikolinieritas Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. c. Tidak boleh ada heterokedastisitas Apabila salah satu dari ketiga asumsi dasar tersebut dilanggar, maka persamaan regresi yang diperoleh tidak lagi bersifat BLUE Best Linier Unbiased Estimator , sehingga pengambilan keputusan melalui uji f dan uji t menjadi bias.

a. Multikolinier