Kebocoran Pada Silinder Hidrolik Seal Rusak , Bocor Pin Aus,Goyang

akibat dari kesalahan pemilihan yaitu akumulator tidak sesuai dengan fungsi yang diinginkan akibat dari pemakaian part yang kurang bagus dan hal ini juga diesebabkan oleh kebocoran pada O - Ring seal yant terdapat pada akumulator. Solusi dari masalah : - Cara yang dapat kita lakukan yaitu hanya dengan cara mengganti O – ring seal yang terdapat pada akumulator untuk mencegah kerusakan hindari penggunaan unit dengan beban yang terlalu berat. - Lakukan pemilihan akumulator yang baik dan benar sesuai standar fungsi yang dibuthkan yaitu Jika akumulator dibutuhkan untuk menghilangkan kejutan maka besarnya P 1 ≤ 60 dari P 2

4.4.8 Kebocoran Pada Silinder Hidrolik

Kebocoran pada silinder hidrolik mengakibatkan silinder tidak bergerak keluar maupun masuk atau penggeraknya tidak sesuai dengan yang diharapkan. Analisa penyebab kerusakan: Kebocoran pada silinder hidrolik diakibatkan oleh rusaknya seal pada silinder hidrolik, sehingga berakibat fluida yang datang tidak mendorong katup keluar maka justru bocor. Solusi dari masalah: Kebocoran pada silinder dapat diatasi dengan mengganti seal yang bocor dengan seal yang sesuai dengan standar. Sebagai langkah pencegahan dilakukan dengan cara pemeriksaan dan penggantian seal secara rutin dan pemeriksaan fluida kerja. Universitas Sumatera Utara Gambar 4.8 Hidrolik

4.4.9 Seal Rusak , Bocor

Seperi seal yang terdapat pada akumulator, penutup gasket pada control valve, seal pada actuator. Seal berfungsi untuk mencegah kebocoran bekerja dengan cara menutup celah – celah antara dua benda yang akan dirapatkan dengan memafaatkan sifat karet yang elastis. Seal juga harus mempunyai ketahanan yang baik terhadap perubahan temperatur karena pada umumnya seal beroperasi pada temperatur yang berubah tinggi atau rendah. Analisa Penyebab kerusakan : • Akibat dari perubahan sifat mekanik dari material yang didahului oleh perubahan sifat fisik yang dipicu oleh kelebihan temperature operasi dan dipicu oleh tekanan kerja yang tinggi pada saat opersai. • Diakibatkan oleh jam operasi yang berlebihan yang menyebabkan overheating, seal menjadi lunak dan akan kembali keras saat temperatur normal. Silinder Rusak Universitas Sumatera Utara • Pemakaian terlalu lama sehingga terjadi perubahan sifat mekanik bahan kekuatan tarik meningkat kekakuan meningkat dan elongasi menurun yang mengurangi kemampuan seal sebagai perapat Solusi dari masalah : • Perhatikan jam operasi dari unit pengoperasian dilakukan sesuai dengan rekomendasi pabrik • Lakukan penggantian seal pilh seal yang sesuai dengan kebutuhan. Gambar 4.9 Seal Bocor

4.4.10 Pin Aus,Goyang

Seperti pin yang terdapat pada penggoyang bucket dan pin yang berada pada pengangkat bucket. Analisa Penyebab kerusakan : Akibat gesekan yang terjadi antara permukaan pin dikarenakan beban angkut yang berlebihan, perlawanan dari tanah dan penggunaan alat yang secara terus menerus dan kurangnya pelumasa Seal Bocor Universitas Sumatera Utara Solusi dari masalah : • Lakukan penggantian grease secara rutin dengan menggunakan grease pump. • Kurangi gerak kerja dari pin tersebut seperti mengurangi kapasitas angkat untuk memperpanjang umur pin sebelum dilakukan penggantian Gambar 4.10 Pin

4.5 Analisa Sabuk Pada Conveyor