Makna Sikap Ba De Poin-poin Delapan Kebajikan Ba De Macam-macam Sikap Ba De Tingkatan Menghormat dengan Bai

Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekeri | 7 6 | Kelas VIII SMP

a. Makna Sikap Ba De

Sikap merangkapkan kedua tangan ini disebut sikap Ba De atau sikap Delapan Kebajikan, yang mengandung makna: “Aku selalu ingat akan Tian, yang telah menjelmakan aku menjadi manusia melalui perantara ayah dan ibu. Aku sebagai manusia wajib melaksanakan delapan kebajikan.” Makna tersebut dapat diuraikan lebih rinci sebagai berikut: 1. Kiri melambangkan unsur Yang, laki-laki, maka ibu jari kiri melambangkan ayah. 2. Kanan melambangkan unsur Yin, perempuan, maka ibu jari kanan melambangkan ibu. 3. Kedua ibu jari yang dipertemukan akan membentuk huruf Ren 人 arinya manusia. 4. Delapan jari lainnya melambangkan Delapan Kebajikan. 5. Didekapkan di hai melambangkan selalu ingat akan Tian.

b. Poin-poin Delapan Kebajikan Ba De

1. Xiao = Baki. 2. Ti = Rendah hai. 3. Zhong = Satyaseia. 4. Xin = Dapat dipercaya. 5. Li = Susila. 6. Yi = Kebenaran. 7. Lian = Suci hai. 8. Chi = Tahu malumengenal rasa harga diri. Sumber: dokumen penulis Gambar 1.5 Sikap Delapan kebajikan mendekap hai Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekeri | 9 8 | Kelas VIII SMP Pening Seorang muda di rumah hendaklah bersikap baki, di luar hendaklah bersikap rendah hai, hai-hai dalam indakan dan ucapan sehingga dapat dipercaya. Bila telah melakukan hal ini, dan masih mempunyai kelebihan tenaga, gunakanlah untuk mempelajari kitab-kitab belajar. Lunyu I: 6

c. Macam-macam Sikap Ba De

Sikap Ba De ini ada dua macam dengan penggunaan yang berbeda. Adapun dua macam sikap Ba De itu adalah: 1. Bao Tai Ji Ba De Yaitu sikap delapan kebajikan mendekap Tai Ji pelambang hidup, 2. Bao Xin Ba De Yaitu sikap delapan kebajikan mendekap hai, sikap Bao Xin Ba De inilah yang digunakan dalam berdoa. Sumber: dokumen penulis Gambar 1.6 Sikap Bao Tai Ji Ba De Sumber: dokumen penulis Gambar 1.7 Sikap Bao Xin Ba De Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekeri | 9 8 | Kelas VIII SMP

d. Tingkatan Menghormat dengan Bai

1. Gong Shou adalah cara menghormat kepada yang lebih muda usianya, dengan merangkapkan tangan Bai . Posisi tangan berada di dada. 2. Bai adalah cara menghormat kepada yang usianya sebaya, dengan merangkapkan tangan Bai . Posisi tangan berada di mulut. 3. Yi adalah cara menghormat kepada yang lebih tua atau kepada orang tua, dengan merangkapkan tangan Bai . Posisi tangan berada di atas dahi. Sumber: dokumen penulis Gambar 1.10 Sikap Bai kepada yang lebih tua Yi Sumber: dokumen penulis Gambar 1.8 Sikap Bai kepada yang lebih muda Gong Shou Sumber: dokumen penulis Gambar 1.9 Sikap Bai kepada yang sebaya Bai Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekeri | 11 10 | Kelas VIII SMP 4. Ding Li adalah cara menghormat kepada Tian , Nabi dan para Leluhur, dengan merangkapkan tangan Bai . Posisi tangan berada di atas dahi.

2. Menghormat dengan Berlutut Gui