Rumusan Masalah Batasan Masalah

a Akar Tanaman sawi caisim memiliki sistem perakaran tunggang Radix Primaria dan memiliki cabang-cabang akar yang berbentuk bulat panjang silindris.Akar menyebar ke segala arah pada kedalaman 30- 50 cm. Fungsi akar tanaman adalah menyerap air dan unsur hara dari dalam tanah serta menguatkan berdirinya batang tanaman Rukmana, 2007. b Batang Batang yang dimilki tanaman sawi adalah batang yang berukuran pendek dan beruas-ruas, bahkan hampir tidak kelihatan.Batangnya berfungsi sebagai alat pembentuk dan penopang daun tanaman sawi Zulkarnain, 2013. c Daun Sawi memiliki bentuk daun bulat atau bulat panjang lonjong, ada yang lebar dan ada yang sempit berwarna hijau muda sampai hijau tua.Daun sawi juga memiliki tangkai daun yang panjang atau pendek, sempit atau lebar, berwarna putih sampai hijau, bersifat kuat dan halus.Sawi memiliki tulang daun yang menyirip dan bercabang-cabang serta pelepah-pelepah daun tersusun saling membungkus Rukmana, 2007. d Bunga Bunga sawi tersusun dalam tangkai yang tumbuh memanjang dan memiliki banyak cabang. Setiap kuntum bunga tersusun atas empat PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI helai kelopak daun, empat helai daun mahkota berwarna kuning cerah, empat helai benang sari dan satu kepala putik berongga dua Zulkarnain, 2013. e Buah dan Biji Tanaman sawi memiliki buah dengan tipe buah adalah polong.Bentuk polongnya memanjang dan berongga.Tiap buah berisi 208 butir biji.Bijinya berbentuk bulat kecil berwarna coklat atau coklat kehitam-hitaman, berukuran kecil, permukaannya licin mengkilap, agak keras, dan berwarna coklat kehitaman Rukmana, 2007.

c. Syarat Tumbuh Tanaman Sawi Caisim

Untuk mendapatkan hasil panen yang tinggi dan berkualitas, sawi hendaknya ditanam pada lingkungan yang sesuai dengan syarat tumbuhnya.Oleh karena itu, faktor iklim dan tanah dimana sawi diusahakan perlu mendapatkan perhatian agar pertumbuhan dan produksinya maksimal. a. Tanah Tanaman sawi cocok ditanam pada tanah yang gembur, mengandung humus dan memiliki drainase yang baik dengan pH antara 6-7 Haryanto, dkk,. 2003. Walaupun dapat ditanam pada berbagai jenis tanah, tanaman sawi lebih cocok ditanam pada tanah lempung berpasir seperti jenis tanah andosol.Sifat biologis tanah yang baik untuk pertumbuhan sawi adalah tanah yang mengandung banyak PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI