Sarana Prasarana dan Peralatan

Laptah 2016 RSPAW Salatiga 17 Tabel 2.3. Lanjutan .... No. Nama Bangunan Luas Bangunan M 2 18 Gedung ICUHCU 1.008,95 19 Gedung Laboratorium Mikrobiologi 270,00 20 Gedung dr. Sedijanto Bag Adm Umum, Bid. Keperawatan Seksi Diklit 593,00 21 IPSRS 171,20 22 Gudang IPSRS 54,00 23 Gedung Gizi 372,90 24 Gudang Logistik Farmasi - Lantai 1 420,00 25 Gudang Arsip Farmasi - Lantai 2 54,00 26 Gedung Garasi 202,90 27 Gedung Kamar Mayat 154,40 28 Gedung Pelayanan Administrasi Keuangan loket Pembayaran 283,00 29 Gedung Pertemuan Grha Widya Djoko Sedijarto 185,00 30 Gedung Gudang Inventaris 237,40 31 Rumah Dinas Type 148 148,00 32 Rumah Dinas Type 70 Instalasi Humas dan Pelayanan Pelanggan 70,00 33 Rumah Dinas Type 45 45,00 34 Rumah Dinas Type 45 45,00 35 Rumah Dinas Type 45 45,00 36 Rumah Dinas Type 36 36,00 37 Rumah Dinas Type 36 36,00 38 Rumah Dinas Type 36 36,00 39 Gedung Pusat Informasi 23,46 40 Gedung Diklat Serbaguna Olah Raga 1.036,12 41 Gedung IPAL Washray Laundry 105,00 42 Gedung O2 38,40 43 Gedung IBS 700,00 44 Gedung CSSD 315,00 45 Gedung Akuntansi 100,00 46 Gedung Genzet 26,30 47 Gedung R. Monitor Exs Gd Genzet 33,90 48 Gedung USG Radiologi 100,60 49 Gedung Masjid 151,30 50 Gedung Garasi - KANTIN 221,00 Laptah 2016 RSPAW Salatiga 18 Peralatan pendukung pelaksanaan tugas pokok Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga adalah seperti pada tabel di bawah ini : Tabel 2.4. Peralatan Pendukung Pelayanan, 2016 No Pelayanan Jenis Peralatan 1 2 3

1. Laboratorium

 Chemistry Analyzer  Bio Safety Cabinet  Centryfuge PLC  Centryfuse  Electrolit Analyzer  Fotometer  Hemtology Analyzer  Incubator  Micro Auto Analyzer  Mikroscop  Mixer  Oven Sterilisator Kering  Timbangan Analitik  Urine Analyzer  Water Bath  Centrifuge 3G  Deep Feezer  Autoclave  Gen Expert  Ichroma Boditect

2. Radiologi

 USG  Pesawat X- Ray  Pesawat Flouroscopy  CT-Scan  CR Unit  Printer CR  Injector CT  Survey meter

3. Rehabilitasi Medik

 SWD  IR Standing dan Portable  Electrical Stimulation  Ultrasound Therapy  Traction  Treadmill Manual dan Electrical  Shoulder Wheel  Static Bicycle  Body Pletysmograph  Spirometri  MWD  Paraffin Bath 4. Medis  Pediatric Intant Ventilator  Broncoscopy  Suction Pump  Ventilator Medicine  Patien Monitor  Amputation Set  Basic Cranitomy Set  Basic Surgey I dan II  Automathic Sealer  Alat Baca Rontgen  Anesthesy Apparatus Anesthesy Troly  Meja dan Lampu Operasi  Orthopedyset  Pediatric Surgery Set  Sterilisasi Ruangan  Instalasi Gas Medik  Blanket Warmer  THT Set 5. Non Medis  IPAL Instalasi Pengolahan Limbah  Kontainer Sampah dan Rumah Sampah  Mesin Cuci dan Mesin Pengering Washray Laundry  Bengkel IPSRS  Auto Clave Hight Temperatur CSSD Laptah 2016 RSPAW Salatiga 19

2.5.3. Sumber Daya Keuangan Dana

Sejak Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan ditetapkan sebagai Instansi dengan PPK-BLU maka dana operasional diperoleh dari subsidi pemerintah dan dari pendapataan operasional dan non operasional rumah sakit. Pendapatan subsidi pemerintah disebut dengan dana rupiah murni RM dan dana pendapatan rumah sakit PNBP disebut dengan dana BLU. Tabel 2.5. Sumber Dana RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga DIPA No. Tahun Anggaran Sumber Dana Rp APBNRM BLU Total 1. 2010 26.483.600.000 20.550.000.000 47.033.600.000 2. 2011 32.729.838.000 37.028.364.000 69.758.202.000 3. 2012 37.921.000.000 32.100.000.000 70.021.515.000 4. 2013 41.405.984.000 30.115.899.000 71.521.883.000 5. 2014 27.902.849.000 30.000.000.000 57.902.849.000 6. 2015 27.734.278.000 35.586.937.000 63.321.215.000 7. 2016 35.675.270.000 46.669.257.000 82.344.527.000 Laptah 2016 RSPAW Salatiga 20

BAB III TUJUAN DAN SASARAN KERJA

3.1. Dasar Hukum

Rumah sakit paru dr. Ario Wirawan sebagai instansi pemerintah dalam pelaksanaan tugas pokok dan fungsinya didasarkan pada peraturan-peraturan yang berlaku, yaitu : a. Peraturan Presiden No. 2 Tahun 2015 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2015 – 2019; b. Peraturan Menteri Kesehatan No. 64 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Kesehatan; c. Keputusan Menteri Kesehatan No. HK.02.02Menkes522015 tentang Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019; d. Keputusan Menteri Kesehatan No. 1981MenkesSKXII2010 tentang Pedoman Akuntansi Badan Layanan Umum BLU Rumah Sakit; e. Permenkeu No. 76PMK.052008 tentang Pedoman Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Badan Layanan Umum; f. Surat Edaran No. PR.03.02I146612 tertanggal 9 Agustus 2012 tentang Laporan Berkala Satuan Kerja Laporan Semester I dan Laporan Tahunan Direktorat Jenderal Bina Upaya Kesehatan; g. Kepdirjen Pelayanan Kesehatan Kemenkes RI No. HK.02.03I01732016 tentang Pedoman Teknis Penilaian Indikator Kinerja Individu IKI Tahun 2016 Direktur Utama Rumah Sakit Umum Khusus Dan Kepala Balai Di Lingkungan Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI; h. Kepdirjen Pelayanan Kesehatan Kemenkes RI No. HK.02.03I01472016 tentang Indikator Kinerja Terpilih IKT Tahun 2016 Direktur Utama Rumah Sakit Umum Khusus Dan Kepala Balai Di Lingkungan Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI; i. Rencana Strategis Bisnis RSB RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, Tahun 2015-2019; j. Rencana Bisnis dan Anggaran RBA RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, Tahun 2016; k. Perjanjian Kinerja RS. Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, Tahun 2016; l. Kontrak Kinerja RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, Tahun 2016; m. Indikator Kinerja Terpilih IKT RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga, Tahun 2016.