Kompetensi Dasar KD dan Indikator Kompetensi Dasar TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PELAJARAN: FAKTA, KONSEP, PRINSIP, PROSEDUR

65 No. Dokumen F751Waka-KurRPP Revisi ke 1 Tgl. Berlaku 18 Juli 2016 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Sekolah : SMA Negeri 1 Ngemplak Mata Pelajaran : Bahasa Jerman KelasSemester : XGasal Materi Pokok : Sich vorstellen Alokasi Waktu : 1 x 45 menit Pertemuan ke- : 6

A. Kompetensi Inti KI Pengetahuan KI 3

Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. Keterampilan KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar KD dan Indikator Kompetensi Dasar

Indikator 3.5 menafsirkan isi teks deskriptif lisan dan tulis pendek dan sederhana terkait orang dan benda di lingkungan sekolah sesuai dengan konteks penggunaannya, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan. -Menafsirkan makna teks deskripsi tertulis pendek terkait jati diri. -Menafsirkan tema teks deskripsi tertulis pendek terkait jati diri. -Menafsirkan isi teks deskripsi tertulis pendek terkait jati diri. 4.5.1. menentukan isi teks deskriptif lisan dan tulis pendek dan sederhana terkait orang dan benda di lingkungan sekolah sesuai dengan konteks penggunaannya, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan. -Menentukan makna teks deskripsi tertulis pendek terkait jati diri. -Menentukan tema teks deskripsi tertulis pendek terkait jati diri. -Menentukan isi teks deskripsi tertulis pendek terkait jati diri.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah Kegiatan Pembelajaran peserta didik dapat: 66 1. Menafsirkan makna teks deskripsi tertulis pendek terkait jati diri. 2. Menafsirkan tema teks deskripsi tertulis pendek terkait jati diri. 3. Menafsirkan isi teks deskripsi tertulis pendek terkait jati diri. 4. Menentukan makna teks deskripsi tertulis pendek terkait jati diri. 5. Menentukan tema teks deskripsi tertulis pendek terkait jati diri. 6. Menentukan isi teks deskripsi tertulis pendek terkait jati diri.

D. MATERI PELAJARAN: FAKTA, KONSEP, PRINSIP, PROSEDUR

Fakta : Kota Berlin di Jerman, kota Bandung di Indonesia. Konsep : Ingenieur Insinyur Jetzt sekarang machen melakukan die Urlaub liburan Nummer Angka 10 = zehn 20 = zwanzig 100 = ein hundert Prinsip : Cara pembentukan Angka belasan yaitu 13 = 3 drei + 10 zehn menjadi dreizehn. Angka puluhan yaitu misal 23 = 3 drei dan und 20 zwanzig menjadi dreiundzwanzig. Angka yang disebutkan terlebih dahulu yaitu angka satuanya. Prosedur : Teks berisi perkenalan mulai dari menanyakan nama, asal, tempat tinggal, pekerjaan, umur dan nomor telefon.

E. METODE PEMBELAJARAN