Uji Efektivitas Pembelajaran Teknik Analisis Data

1. Bagi Siswa

a. Dengan diterapkannya metode pembelajaran diharapkan dapat membantu siswa yang mengalami kesulitan untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman dengan siswa lain sehingga meningkatkan hasil belajar siswa. b. Siswa dapat memperoleh pengalaman belajar secara langsung dengan metode pembelajaran Problem Solving yang diharapkan dapat meningkatkan rasa senang, meningkatkan kemampuan bersosialisasi, tanggung jawab, dan percaya diri.

2. Bagi Guru

Sebagai acuan dan bahan pertimbangan bagi guru mengenai variasi metode pembelajaran yang dapat digunakan sebagai usaha untuk meningkatkan hasil belajar siswa sesuai dengan materi pembelajaran.

3. Bagi Sekolah

Diharapkan dapat bermanfaat bagi lulusan output yang dihasilkan, sehingga kualitas lulusan lebih bermutu dan meningkatkan kualitas pembelajaran di sekolah. DAFTAR PUSTAKA Ahmadi, Abu Prasetyo. 2005. Strategi Belajar Mengajar untuk Fakultas Tarbiyah Komponen MKDK. Pustaka Setia. Bandung. Depdikbud. 2007. Permendiknas No.24 Tahun 2007 Standar Sarana dan. Prasarana. Jakarta Djamarah Zain.2010.Strategi Belajar Mengajar. PT Rineka Cipta. Jakarta. Getut Pramesti. 2011. SPSS 18.0 Dalam Rancangan Percobaan. Gramedia. Jakarta. Muhammad Thobroni Arif Mustofa. 2011. Belajar Dan Pembelajaran Pengembangan Wacana Dan Praktik Pembelajaran Dalam Pembangunan Nasional. Ar Ruz Media. Yogyakarta. Nana Sudjana, Ibrahim. 2012. Penelitian dan Penilaian Pendidikan. Sinar Baru Algesindo Offset. Bandung. Nasution. 2008. Metode Research. PT Bumi Aksara. Jakarta. Nasution. 2008. Berbagai Pendekatan dalam Proses Belajar Mengajar.PT Bumi Aksara. Jakarta. Nursyid Sumaatmadja. 2001. Metodologi Pengajaran Geografi. PT Bumi Aksara. Jakarta. Oemar Hamalik. 2004. Perencanaan Pengajaran Berdasarkan Pendekatan Sistem. PT Bumi Aksara. Jakarta. Oemar Hamalik. 2011. Metode Belajar dan Kesulitan-Kesulitan Belajar. Tarsito. Bandung. Roestiyah. 2008. Strategi Belajar Mengajar. PT Rineka Cipta. Jakarta. Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. PT Rineka Cipta. Jakarta. Suharsimi Arikunto. 2010. Penelitian Suatu Pendekatan dan Praktek. PT Rineka Cipta. Jakarta.

Dokumen yang terkait

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA FOTOGRAFI TERHADAP PRESTASI BELAJAR GEOGRAFI KELAS XI IPS SMA MUHAMMADIYAH 1 PRINGSEWU TAHUN PELAJARAN 2012-2013

0 12 53

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN MEDIA VISUAL TERHADAP HASIL BELAJAR GEOGRAFI SISWAKELAS X SMA NEGERI 1 SUMBERJAYA LAMPUNG BARAT TAHUN PELAJARAN 2013-2014

1 12 123

PENGGUNAAN METODE DISKUSI UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR DAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 NATAR TAHUN PELAJARAN 2013/2014

20 71 72

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 NATAR TAHUN AJARAN 2013/2014

3 16 92

Efektivitas Model Pembelajaran Problem Solving dengan Bantuan Macromedia Flash terhadap Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas XI IPS SMA Negeri 1 Cepiring Kendal Tahun Ajaran 2010 2011

0 18 197

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DOUBLE LOOP PROBLEM SOLVING TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS DI SMA NEGERI 6 MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2015/2016.

14 81 30

Meningkatkan Hasil Belajar Sejarah Melalui Metode Problem Solving Pada Siswa Kelas XI IPS 1 SMA Negeri 1 Bangsri Jepara Tahun Pelajaran 2010/2011.

0 0 1

EFEKTIVITAS METODE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DENGAN METODE PROBLEM BASED LEARNING (PBL) TERHADAP MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR GEOGRAFI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 3 SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2014/2015.

0 0 20

EFEKTIVITAS METODE PEMBELAJARAN NHT DAN STAD TERHADAP HASIL BELAJAR GEOGRAFI PESERTA DIDIK KELAS XI IPS SMA NEGERI 5 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2013 / 2014.

0 0 19

Efektivitas Metode Pembelajaran NHT dan STAD Terhadap Hasil Belajar Geografi Peserta Didik Kelas XI IPS SMA Negeri 5 Surakarta Tahun Pelajaran 2013 2014 | Javanica Rubiyanto | Pendidikan Geografi 4360 10145 1 PB

0 0 13