Reliabilitas Validitas dan reliabilitas

Tabel 8. Distribusi Skala Stres Akademik yang Lolos Uji Coba NO Aspek Aitem Total Bobot Fav Unfav 1 Pemikiran 39,40,56, 59,62,63,65 3,6, 29, 66,67 12 26,9 2 Perilaku 13,32, 38, 42, 60 33,51,52 8 17,4 3 Reaksi tubuh 9,15,16,20, 24,26,34,37 10,47,49 11 23,9 4 Perasaan 11,25,27,35, 36,45,53,54, 57,61 1,46,48, 64,68 15 32,6 Total 46 100

d. Reliabilitas

Reliabilitas mengacu pada konsistensi atau keterpercayaan hasil ukur, yang mengandung makna kecermatan pengukuran. Pengukuran yang tidak reliabel akan menghasilkan skor yang tidak dapat dipercaya karena perbedaan skor yang terjadi diantara individu lebih ditentukan oleh faktor-faktor kesalahan daripada faktor perbedaan yang sesungguhnya. Penelitian yang tidak reliabel tentu tidak akan konsisten dari waktu ke waktu Azwar, 2006. Reliabilitas dinyatakan dengan koefisien reliabilitas r xx ` yang angkanya berada dalam rentang dari 0-1,00. Semakin tinggi reliabilitas mendekati angka 1,00 berarti semakin tinggi koefisien reliabilitas. Sebaliknya, semakin rendah reliabilitas mendekati angka 0 berarti semakin rendah koefisien reliablitas Azwar, 2006. Uji reliabilitas dalam penelitian ini menggunakan teknik Koefisien Reliabilitas Alpha Cronbach dan dengan menggunakan bantuan program SPSS 17.0 for windows . Reliabilitas yang diperoleh dari hasil uji coba Skala Persepsi terhadap Iklim Kelas adalah 0,917 dan reliabilitas yang diperoleh dari hasil uji coba Skala Stres Akademik adalah 0,921. Dari hasil uji coba reliabilitas dan validitas maka diperoleh, blue print sebagai berikut: Tabel 9. Blue Print Skala Persepsi terhadap Iklim Kelas setelah Uji Coba NO Faktor-Faktor Iklim Kelas Item Total Bobot Fav Unfav 1 Lingkungan fisik kelas 5 1 6 16,6 2 Sistem sosial 12 7 19 51,35 3 Kerapian lingkungan kelas 5 1 6 16,6 4 Harapan guru terhadap hasil yang dicapai siswa 5 1 6 16,6 Total 37 100 Tabel 10. Distribusi Aitem Skala Persepsi terhadap Iklim Kelas setelah Uji Coba NO Faktor-Faktor Iklim Kelas Item Total Bobot Fav Unfav 1 Lingkungan fisik kelas 6,17,18, 26,58 32 6 16,6 2 Sistem sosial 1,2,7,8,9,12, 14,25,27,35, 36,37 19,20,21, 22,29,54, 56 19 51,35 3 Kerapian lingkungan kelas 3,4,5, 15,16 28 6 16,6 4 Harapan guru terhadap hasil yang dicapai siswa 11,12,13, 23,24 30 6 16,6 Total 37 100 Tabel 11. Blue Print Skala Stres Akademik setelah Uji Coba NO Aspek Aitem Total Bobot Fav Unfav 1 Pemikiran 7 5 12 26,9 2 Perilaku 5 3 8 17,4 3 Reaksi tubuh 8 3 11 23,9 4 Perasaan 10 5 15 32,6 Total 46 Tabel 12. Distribusi Skala Stres Akademik Setelah Uji Coba NO Aspek Aitem Total Bobot Fav Unfav 1 Pemikiran 25,27,35,37,40.41,43 2,3,18,44,45 12 26,9 2 Perilaku 7,16,22,26,38 19,29,32 8 17,4 3 Reaksi tubuh 5,8,9,10,11,13, 15,24, 4,21,31, 11 23,9 4 Perasaan 6,12,14,17,23,28, 33,34,36,39 1,20,30,42,46 15 32,6 Total 46 100

K. Prosedur Pelaksanaan Penelitian

4. Tahap persiapan penelitian

Pada tahap persiapan penelitian, peneliti melakukan sejumlah hal yang diperlukan untuk melaksanakan penelitian yaitu sebagai berikut: a. Pencarian referensi Peneliti mengumpulkan berbagai informasi dan teori yang berhubungan dengan variabel penelitian, yaitu persepsi terhadap iklim kelas dan stres akademik dan hubungan antara keduanya. Selain itu peneliti juga mencari informasi mengenai kelas internasional.