KOMPETENSI INTI KI 1 KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI NO

A 8 LAMPIRAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP

A. KOMPETENSI INTI KI 1

: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya KI 2 : Menghargai dan mengahyati perilaku jujur, disiplin, tanggun jawab, peduli toleransi, gotong royong, santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam jangkauan pergaulan dan keberadaannya KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual,konseptual dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kajadian tampak mata. KI 4 : Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi dan membuat dan ranah abstrak menulis, membaca, menghitung, menggambar dan mengarang sesuai dengan yang diplajari disekolahdan sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori. Sekolah : SMK N 2 WONOSARI Mata Pelajaran : Seni Budaya Seni Tari Kelas Semester : X Sepuluh 2 Dua Materi pokok : Mengapresiasi Unsur-unsur Dasar Tari Alokasi Waktu : 2 x 45 menit B 9

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI NO

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN

1.1 Menerima,

memahami dan menanggapi unsur-unsur dasar karya tari sebagai bentuk rasa syukur terhadap anugerah tuhan yang maha ESA. 1.1.1. Memahami unsur-unsur dasar karya seni tari sebagai bentuk rasa syukur terhadap anugerah Tuhan yang Maha Esa. 1.1.2. Menanggapi unsur-unsur dasar tari sebagai bentuk rasa syukur terhadap anugerah Tuhan yang Maha Esa. 1.1.2 Menghargai unsur-unsur dasar tari sebagai bentuk rasa syukur terhadap anugerah tuhan yang Maha Esa

2.1 Menunjukkan

sikap menghargai, jujur, disiplin di setiap kegiatan pembelajaran 2.1.1.Menghargai sesama teman dan guru dalam setiap kegiatan pembelajaran. 2.1.2.Bertindak jujur dalam setiap kegiatan pembelajaran. 2.1.3.Berperilaku Disiplin dalam setiap aktivitas pembelajaran.

3.1 Memahami Konsep tari

berdasarkan konsep Gerak, Ruang dan Waktu 3.1.1.Mampu mendefinisikan konsep tari 3.1.2.Mengidentifikasi unsur-unsur utama dalam sebuah karya tari. 3.1.3.Memahami konsep Gerak Dalam sebuah Karya Tari 3.1.4.Memahami konsep Ruang dalam sebuah Tari 3.1.5.Memahami Konsep Waktu dalam Konsep sebuah Tari

4.1 Menjelaskan unsur-unsur utama

dalam tari seperti Unsur Gerak, Ruang dan Waktu 4.1.1.Menyebutkan konsep dasar Tari 4.1.2.Menjelaskan Konsep Gerak, Ruang dan Waktu dalam Tari 4.1.3.Membuat cacatan pribadi tentang 80 unsur-unsur utama dalam karya tari sesuai dengan lembar pengamatan siswa 4.1.4.Mempresentasikan unsur-unsur tari seperti Gerak, Ruang dan Waktu dengan berdiskusi bersama dikelas

C. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Kompetensi Sikap Spiritual dan Sosial

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA KOMIK TERHADAP HASIL BELAJAR UNSUR-UNSUR DESAIN SISWA KELAS X JURUSAN TATA BUSANA SMK NEGERI 3 PEMATANGSIANTAR.

0 2 27

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR UNTUK MENINGKATKAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA DI SMA KELAS X.

7 18 26

PENERAPAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAPHASIL BELAJAR SISWA SMK.

1 8 32

PENGARUH PENERAPAN METODE PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA.

3 12 49

PENERAPAN METODE PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN ILMU GIZI KELAS X KEAHLIAN PATISERI DI SMK N 1 SEWON BANTUL.

0 3 189

EFEKTIVITAS PENERAPAN METODE PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN DI SMK N 1 PUNDONG.

0 1 161

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PELAJARAN KOMPUTER (KK6) DI SMK N 2 WONOSARI YOGYAKARTA.

0 0 134

Efektivitas Penggunaan Media Pembelajaran Dengan Metode Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Kompetensi Penerapan Konsep Dasar Listrik Elektronika Siswa Kelas X SMK N 1 Pleret.

0 4 106

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING (PBL) UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR PENGUKURAN BESARAN LISTRIK MATA PELAJARAN DASAR DAN PENGUKURAN LISTRIK KELAS X DI SMK N 2 WONOSARI.

0 0 330

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DENGAN METODE PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI PENERAPAN KONSEP DASAR LISTRIK ELEKTRONIKA SISWA KELAS X SMK N 1 PLERET.

0 0 80