Teknik Analisis Data METODE PENELITIAN

bentuk 2 2 2 y xy x   dan 2 2 2 y xy x    Siswa dapat menghitung pemfaktoran bentuk selisih dua kuadrat  Siswa dapat menghitung pemfaktoran bentuk c bx ax   2 3 3a,3b,3c 2 4a,4b Keterangan: 31a,1b,1c : terdapat 3 soal dengan nomor 1a,1b,1c 22a,2b : terdapat 2 soal dengan nomor 2a, 2b 33a,3b,3c : terdapat 3 soal dengan nomor 3a, 3b, 3c 24a,4b : terdapat 2 soal dengan nomor 4a, 4b

H. Teknik Analisis Data

1. Analisis Hasil Observasi Keterlibatan Siswa Kartika Budi, 2001:53 Tingkat keterlibatan siswa dalam pembelajaran ini dianalisis dari hasil pengamatan selama proses pembelajaran berlangsung. Setiap data akan diungkapkan jumlah maupun frekuensi menurut jenis keterlibatannya pada setiap pertemuan. Untuk analisis tersebut dipergunakan data sebagai berikut: Tabel 3.3 Jumlah Siswa yang Terlibat dalam Setiap Pertemuan dan Frekuensi Keterlibatannya No Aspek Keterlibatan Hal yang Diamati Siswa Jmlh Siswa Frek 1 2 3 4 5 1 Bertanya  Mengajukan pertanyaan kepada teman satu kelompok mengenai materi ataupun pekerjaan kelompok 2 Memberi alternatif penyelesaian  Membantu teman satu kelompok dalam mengerjakan soal latihan  Membantu teman satu kelompok dalam memahami materi 3 Memberi tanggapan  Mengajukan pendapatide dalam dalam memahami materi maupun mengerjakan soal  Menanggapi pertanyaan yang diajukan oleh teman maupun guru 4 Menarik Kesimpulan  Mencermati ide gagasan yang diterima dan diproses baik dari guru maupun dari teman.  Membuat kesimpulanrangkuman hasil diskusi kelompok dalam bentuk lisan maupun tertulis. Jumlah skor Frek Tabel 3.4 Distribusi Keterlibatan Setiap Siswa pada Pertemuan Kode Siswa Yang Terlibat Hal yang Diamati Keterlibatan A B C D Jumlah Frek Jumlah Keterlibatan siswa dapat digolongkan menjadi 5 kriterium yaitu keterlibatan siswa yang sangat tinggi, tinggi, cukup, rendah, dan sangat rendah. Tabel 3.5 Kriteria Efektivitas Keterlibatan Siswa Kartika Budi, 2001:53 Keterlibatan Efektivitas ≤ 20 21 – 40 41 – 60 61 – 80 81 – 100 Sangat rendah Rendah Cukup Tinggi Sangat tinggi Setelah diperoleh data keterlibatan siswa masing – masing, maka dapat dihitung presentase keterlibatan siswa secara menyeluruh, yaitu dapat dihitung dengan cara sebagai berikut: 100   s t J J k Keterangan: k = presentase keterlibatan siswa secara keseluruhan t J = jumlah siswa yang terlibat sesuai kriteria s J = jumlah siswa keseluruhan 2. Analisis Hasil Belajar Siswa Data yang diambil dari penelitian ini diperoleh dari hasil belajar siswa yang berupa skor. Adapun analisis datanya adalah sebagai berikut: a. Kriteria Skor Kemajuan Individual Para siswa mengumpulkan poin untuk tim mereka berdasarkan skor kuis mereka. Berdasarkan temuan perubahan skor yang terjadi di kelas, maka kriteria skor kemajuan individual dalam Slavin, 2005:159 dimodifikasi sebagai berikut. Tabel 3.6 Kriteria Skor Kemajuan Individual Skor Kuis Poin Kemajuan 14   x 5 18 14    x 10 49 18   x 20 49  x 30 Kertas jawaban sempurna terlepas dari skor awal 30 Keterangan: x adalah selisih skor akhir dan skor awal b. Kriteria Penghargaan Kelompok Pemberian penghargaan kelompok didasarkan pada perolehan skor kemajuan individu yang dihitung berdasarkan selisih nilai kuis terkini dan nilai awal masing – masing siswa. Tabel 3.7 Tingkat Penghargaan Kelompok Rata – rata Tim Predikat 15 5   x Tim Baik 25 15   x Tim Hebat 30 25   x Tim Super Sumber: Ratumanan 2002, dalam Paul Eggen dan Don Kauchak 2012 Hasil belajar yang digunakan adalah berupa skor yang berasal dari nilai tes akhir. Untuk melihat ketuntasan siswa, maka nilai tersebut kemudian dibandingkan dengan KKM Kriteria Ketuntasan Minimum dari sekolah yaitu 76. Siswa akan dikatakan tuntas jika nilainya lebih besar sama dengan 76. 52

BAB IV PELAKSANAAN PENELITIAN, TABULASI DATA, ANALISIS DATA,

Dokumen yang terkait

Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 (studi eksperimen) - Digital Library IAIN

0 0 22

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 (st

0 0 11

BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Belajar dan Pembelajaran - Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran

0 0 23

BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Dan Metode Penelitian - Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun

0 0 17

BAB IV HASIL PENELITIAN A. Deskripsi Hasil Belajar - Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajara

0 0 24

BAB V PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN A. PEMBAHASAN - Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran 2

0 0 24

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada materi pokok tekanan kelas VIII semester II MTsN 2 Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 12

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada materi pokok tekanan kelas VIII semester II MTsN 2 Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 29

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada materi pokok tekanan kelas VIII semester II MTsN 2 Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 - Digital Library IAIN Palangka Raya

1 1 21

Penerapan model pembelajaran berbasis masalah dan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada materi pokok tekanan kelas VIII semester II MTsN 2 Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 1 48