Uji Serentak Uji F

Wardah pada Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara sebesar 63,9 artinya hubungannya erat. Adjusted R Square sebesar 0.396 berarti hubungan antara iklan televisi dan selebriti pendukung terhadap kesadaran merek Wardah pada mahsiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara sebesar 39,6 dan sisanya 60,4 dapat dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

4.2.3.3 Uji Serentak Uji F

Uji F dilakukan untuk menguji apakah variabel – variabel iklan televisi X1, selebriti pendukung X2 secara bersama-sama atau simultan mempunyai pengaruh terhadap Kesadaran Merek Wardah Y. Model hipotesis yang digunakan dalam Uji F ini adalah sebagai berikut : H : b1,b2 = 0, artinya secara bersama-bersama atau serentak tidak berpengaruh positif dan signifikan dari variabel bebas terhadap variabel terikat. H a : b1,b2 ≠ 0, artinya secara bersama -sama atau serentak terdapat pengaruh positif dan signifikan dari variabel bebas terhadap variabel terikat. Kriteria pengambilan keputusan: a. Ho diterima jika F hitung F tabel pada α = 5 b. H1 ditolak jika F hitung F tabel α = 5 Universitas Sumatera Utara Nilai F hitung akan diperoleh dengan menggunakan bantuan software SPSS 18.00. Untuk menentukan nilai F tabel , maka diperlukan adanya derajat bebas pembilang dan derajat bebas penyebut, dengan rumus sebagai berikut: df pembilang = k – 1 df penyebut = n –k Keterangan: n = jumlah sampel penelitian k = jumlah variabel bebas dan terikat Pada penelitian ini diketahui jumlah sampel n adalah 96 dan jumlah keseluruhan variabel k adalah 3, sehingga diperoleh: 1. df pembilang = 3 – 1 = 2 2. df penyebut = 96 – 3 = 93 maka nilai F tabel 0,05 2,93 = 3,09 Tabel 4.11 Uji Serentak uji F ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 111.489 2 55.745 32.100 .000 a Residual 161.501 93 1.737 Total 272.990 95 a. Predictors: Constant, SelebritiPendukung, IklanTelevisi Pada Tabel 4.11 dapat dilihat hasil perolehan F hitung pada kolom F yakni sebesar 32,100 lebih besar dari nilai F tabel dengan tingkat kesalahan = 5 yaitu 3,09 dan dengan nilai Sig. yang lebih kecil dari nilai alpha 0,000 0,05. Berdasarkan kriteria pengujian hipotesis jika F hitung F tabel maka H o ditolak dan H 1 Universitas Sumatera Utara diterima, artinya variabel bebas yang terdiri dari iklan televisi X 1 dan selebriti pendukung X 2 secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap kesadaran merek Y Wardah.

4.2.3.4 Uji Parsial Uji t

Dokumen yang terkait

Analisis Perilaku Perpindahan Merek Sampo Sunsilk Pada Mahasiswi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

4 40 117

The Influence of Celebrity Athlete Endorser, Brand Awareness, Brand Association, and Brand Personality Toward Purchase Intention

0 6 170

Pengaruh Brand Image dan Celebrity Endorser Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Wardah (Studi pada Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara)

0 0 11

Pengaruh Brand Image dan Celebrity Endorser Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Wardah (Studi pada Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara)

0 0 2

Pengaruh Brand Image dan Celebrity Endorser Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Wardah (Studi pada Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara)

0 8 10

Pengaruh Brand Image dan Celebrity Endorser Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Wardah (Studi pada Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara)

0 0 17

Pengaruh Brand Image dan Celebrity Endorser Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Wardah (Studi pada Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara)

1 2 3

Pengaruh Brand Image dan Celebrity Endorser Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Wardah (Studi pada Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara)

1 2 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Teori Tentang Komunikasi Pemasaran 2.1.1 Pengertian Komunikasi Pemasaran - Pengaruh Iklan Televisi dan Selebriti Pendukung terhadap Kesadaran Merek Wardah pada Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 21

KATA PENGANTAR - Pengaruh Iklan Televisi dan Selebriti Pendukung terhadap Kesadaran Merek Wardah pada Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 16