Pencemaran Air LANDASAN TEORI

52 dioksida lebih berat daripada udara dan gas bisa mengalir ke dalam dataran rendah. Menghirup udara dengan lebih dari 30 CO 2 dengan cepat dapat menyebabkan ketidaksadaran dan menyebabkan kematian. 4. Nitrogen oksida NO 2 Nitrogen oksida sering disebut dengan NO karena nitrogen oksida mempunyai dua macam bentuk yang sifatnya berbeda, yaitu gas NO dan gas NO 2 . Sifat gas NO 2 adalah Gas berwarna dan berbau, sedangkan gas NO tidak berwarna dan tidak berbau. Warna gas NO 2 adalah merah kecoklatan dan berbau tajam menyengat hidung. Nitrogen sebagai gas buang kendaraan bermotor karena terlibat dalam proses masuknya udara. Efek yang disebabkan oleh gas ini adalah iritasi pada mata, iritasi saluran pernafasan, kerusakan pada bronkiolus.

C. Pencemaran Air

Air merupakan kebutuhan utama dalam kehidupan sehari-hari. Air digunakan sebagai pelarut, pembersih dan keperluan rumah tangga, industri maupun usaha lainnya. Untuk keperluan industri, air berfungsi sebagai pendingin mesin, bahan baku, maupun pembersih atau pengolahan limbah. 65 Air juga berfungsi untuk usaha pertanian, perikanan, olahraga, rekreasi, dan pemadam kebakaran. Hubungan air dengan kehidupan manusia, air dapat berperan sebagai penularan penyakit maupun gangguan kesehatan karena kandungan bahan yang ada di dalamnya. Berdasarkan peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor. 82 tahun 2001 menyebutkan : 65 Ibid, h. 165 53 “Pencemaran air adalah masuknya atau dimasukkannya makhluk hidup, zat, energi, dan atau komponen lain kedalam air dan atau berubahnya tatanan air oleh kegiatan manusia, sehingga kualitas air turun sampai ketingkat tertentu yang menyebabkan air tidak dapat berfungsi lagi sesuai peruntukkannya”. Pencemaran air sebagaimana dalam Surat Al-Baqarah Ayat 164 : 66                                             Artinya : Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi, silih bergantinya malam dan siang, bahtera yang berlayar di laut membawa apa yang berguna bagi manusia, dan apa yang Allah turunkan dari langit berupa air, lalu dengan air itu Dia hidupkan bumi sesudah mati kering-nya dan Dia sebarkan di bumi itu segala jenis hewan, dan pengisaran angin dan awan yang dikendalikan antara langit dan bumi; sungguh terdapat tanda-tanda keesaan dan kebesaran Allah bagi kaum yang memikirkan. Ayat tersebut menjelaskan bahwa dengan air semua makhluk hidup manusia, tumbuhan dan hewan dapat melangsungkan hidupnya. Dan sebaliknya tanpa air semua makhluk hidup dimuka bumi ini akan mati. Adapun akibat yang ditimbulkan oleh pencemaran air yaitu: 67 a. Terganggunya kehidupan organisme air. b. Punahnya biota air seperti ikan. c. Menjalarnya wabah penyakit seperti muntaber. d. Banjir akibat tersumbatnya saluran air. 66 Departemen Agama RI, Al- Qur’an dan Terjemahannya. Bandung:Al-Jumanatul Ali, 2005, h. 25 67 Soekidjo Notoatmojo, Kesehatan Masyarakat , Jakarta: Rineka cipta, 2011, h. 176 54

G. Kajian Hasil Penelitian Yang Relevan

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MODUL KIMIA SMA BERBASIS INKUIRI TERBIMBING PADA MATERI LARUTAN PENYANGGA

6 29 151

PENGEMBANGAN CD PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS INKUIRI MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 GONDANG

1 8 179

Pengembangan Modul Reaksi Oksidasi Reduksi Berbasis Inkuiri Terbimbing untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas X SMA.

0 3 15

PENGEMBANGAN MODUL FISIKA BERBASIS INKUIRI TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA/MA KELAS X PADA MATERI LISTRIK DINAMIS.

0 0 14

Pengembangan Modul Pembelajaran Berbasis Inkuiri Terbimbing Untuk Penurunan Miskonsepsi Siswa SMA.

0 1 2

PENGEMBANGAN MODUL BIOLOGI SMA/MA BERBASIS POE UNTUK MEMBERDAYAKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN (Studi Pembelajaran pada Materi Pencemaran Lingkungan Kelas X Semester Genap di SMA N 1 Kedunggalar T

0 1 14

PENGEMBANGAN MODUL BIOLOGI BERBASIS GUIDED INQUIRY UNTUK MEMBERDAYAKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA KELAS X PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN SMA NEGERI 1 NGEMPLAK BOYOLALI.

1 1 20

Pengembangan Modul Pembelajaran Dinamika Gerak Berbasis Inkuiri Terbimbing Untuk Penurunan Miskonsepsi Siswa SMA JURNAL

0 2 14

PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN BIOLOGI BERBASIS INKUIRI TERBIMBING DISERTAI INTERRELATIONSHIP DIAGRAM PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN UNTUK MEMBERDAYAKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS DAN KEMAMPUAN BERPIKIR INTERPRETASI SISWA | Habsari | Inkuiri 9708 20622

1 1 11

PENGEMBANGAN MODUL BIOLOGI BERBASIS JELAJAH ALAM SEKITAR (JAS) PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN PESERTA DIDIK KELAS X SMA NEGERI 2 SUNGGUMINASA

1 0 132