Analisis Kebutuhan angket Angket Validasi Angket respon guru dan peserta didik setelah dilakukan uji coba produk.

71 sehingga responden dapat memberikan isian sesuai dengan kehendak dan keadaannya. Sedangkan Angket tertutup adalah angket yang disajikan dalam bentuk sedemikian rupa sehingga responden tinggal memberikan tanda ceklist pada kolom atau tempat yang sesuai. 74 Instrumen penelitian ini bertujuan untuk memperoleh data penelitian ini berupa angket. Jenis angket yang digunakan ialah angket terbuka responden bebas untuk menjawabnya karena memang tidak disediakan jawaban untuk dipilih dan angket tertutup angket yang memuat jawaban atau menyediakan jawaban atau responden tinggal memilih. Angket ini terdiri dari : Analisis kebutuhan, Angket validasi, Angket respon guru dan Angket respon peserta didik setelah dilakukan uji coba produk.

1. Analisis Kebutuhan angket

Angket kebutuhan digunakan untuk mengambil data mengenai kebutuhan pengembangan modul pembelajaran biologi berbasis inkuiri terbimbing pada materi pencemaran lingkungan untuk siswa kelas X SMA. Angket berisi 10 item pertanyaan untuk siswa dan 15 item pertanyaan untuk guru dengan jawaban semi terbuka oleh peserta didik dan guru di sekolah. Urutan penulisan angket ialah judul, identitas responden, petunjuk pengisian, kemudian item pertanyaan dan jawaban. Angket kebutuhan ini disebar ke dua sekolah yaitu SMA Yadika Bandar Lampung dan SMA Negeri 10 Bandar Lampung. Angket kebutuhan ini digunakan untuk mengambil data 74 Suharsimi Arikunto, Manajemen Penelitian. Rineka cipta: Jakarta. 2010, h. 103 72 awal sebagai acuan pengembangan Modul Biologi berbasis Inkuiri Terbimbing materi Pencemaran Lingkungan Siswa SMA kelas X semester II.

2. Angket Validasi

Angket validasi ini terdiri dari tiga angket validasi yaitu angket validasi ahli materi, angket validasi ahli bahasa dan angket validasi ahli media. Angket validasi diisi oleh validator atau dosen pakar. Dari aspek materi, aspek media dan aspek kebahasaan dikembangkan pertanyaan untuk menilai kesesuaian produk modul pembelajaran biologi berbasis inkuiri terbimbing. Urutan penulisan instrumen validasi ialah judul, pernyataan dari peneliti, tujuan penilaian, identitas validator, petunjuk pengisian, kolom penilaian, saran, dan tanda tangan validator. Angket validasi bersifat kuantitatif, sebagai data yang diperoleh dapat diolah dan disajikan dalam bentuk persen dengan menggunakan skala likert sebagai skala pengukuran. Skala likert merupakan skala pernyataan sikap yang menggunakan distribusi respon sebagai dasar penentuan nilai skalanya. 75

3. Angket respon guru dan peserta didik setelah dilakukan uji coba produk.

Angket respon ini digunakan untuk mengumpulkan data mengenai tanggapan guru dan tanggapan peserta didik terhadap produk yang dikembangkan berupa modul pembelajaran biologi berbasis inkuiri terbimbing. Angket tanggapan berisi 75 Saifudin Azwar, Sikap Manusia Teori Dan Pengukuran Edisi ke-2, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2015, h. 139 73 pertanyaan, urutan penulisannya adalah judul, pernyataan dari peneliti, identitas responden, petunjuk pengisian, dan item pertanyaan. Angket tanggapan bersifat kuantitatif data dapat diolah, kemudian data disajikan dalam bentuk persen dengan menggunakan skala likert sebagai skala pengukuran.

4. Dokumentasi

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MODUL KIMIA SMA BERBASIS INKUIRI TERBIMBING PADA MATERI LARUTAN PENYANGGA

6 29 151

PENGEMBANGAN CD PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS INKUIRI MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 GONDANG

1 8 179

Pengembangan Modul Reaksi Oksidasi Reduksi Berbasis Inkuiri Terbimbing untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas X SMA.

0 3 15

PENGEMBANGAN MODUL FISIKA BERBASIS INKUIRI TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA/MA KELAS X PADA MATERI LISTRIK DINAMIS.

0 0 14

Pengembangan Modul Pembelajaran Berbasis Inkuiri Terbimbing Untuk Penurunan Miskonsepsi Siswa SMA.

0 1 2

PENGEMBANGAN MODUL BIOLOGI SMA/MA BERBASIS POE UNTUK MEMBERDAYAKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN (Studi Pembelajaran pada Materi Pencemaran Lingkungan Kelas X Semester Genap di SMA N 1 Kedunggalar T

0 1 14

PENGEMBANGAN MODUL BIOLOGI BERBASIS GUIDED INQUIRY UNTUK MEMBERDAYAKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA KELAS X PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN SMA NEGERI 1 NGEMPLAK BOYOLALI.

1 1 20

Pengembangan Modul Pembelajaran Dinamika Gerak Berbasis Inkuiri Terbimbing Untuk Penurunan Miskonsepsi Siswa SMA JURNAL

0 2 14

PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN BIOLOGI BERBASIS INKUIRI TERBIMBING DISERTAI INTERRELATIONSHIP DIAGRAM PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN UNTUK MEMBERDAYAKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS DAN KEMAMPUAN BERPIKIR INTERPRETASI SISWA | Habsari | Inkuiri 9708 20622

1 1 11

PENGEMBANGAN MODUL BIOLOGI BERBASIS JELAJAH ALAM SEKITAR (JAS) PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN PESERTA DIDIK KELAS X SMA NEGERI 2 SUNGGUMINASA

1 0 132