PENGISI RUANG SISTEM INTERIOR

commit to user yang tidak berlebihan tentunya tetap sederhana, sehingga tema serta tujuan ruang dapat tercipta. Gambar 18. Alternatif Ceiling Sumber : www.google.com.

J. PENGISI RUANG

Pada area Fotografi centre ini akan ada pengelompokan ruang berdasarkan fasilitas pendukungnya, terdiri dari 2 kelompok diantaranya ; 1 Fasilitas Utama a. Fotografi - Studio terdiri dari 4 buah studio - Bag. Produksi b. Bag. Pendidikan c. Shop d. Cafe e. Salon dan Wardrobe 2 Fasilitas Pendukung a. Bag. Pengelola commit to user b. Lavatory

K. SISTEM INTERIOR

1 Pencahayaan Pada saat melakukan aktivitas sepeti pada area studio memerlukan intensitas cahaya khusus sesuai kebutuhan sehingga kebutuhan cahaya dalam ruang tersebut menjadi sangat penting. Pada area ini membutuhkan penganturan lampu yang benar dibanding dengan ruangan lain guna mempermudah pengelola memberikan pelayanan hingga hasilnya dapat optimal. Gambar 19. Alternatif Pencahayaan Sumber : www.google.com. Secara sederhana jenis cahaya dibagi dalam dua kelompok yaitu cahaya keras hard light dan cahaya lembut soft light. Cahaya keras cenderung punya intensitas tinggi yang menyulitkan kamera untuk mengukur eksposur yang tepat, dan berpotensi membuat pantulan pada objek yang difoto. Hard light juga akan membuat bayangan yang tegas sehingga kurang cocok untuk foto profesional. Cahaya keras commit to user contohnya dihasilkan oleh semua lampu kilat pada kamera, atau sinar matahari langsung yang menyorot ke objek foto. Sebaliknya cahaya lembut soft light umumnya dihasilkan melalui teknik studio yaitu penggunaan diffuser pada lampu kilat lihat gambar di samping. Di taraf lebih tinggi digunakan teknik pantulan supaya cahaya bisa semakin lembut, baik pantulan ke langit-langit bouncing ataupun memakai reflektor. Cahaya lembut lebih cocok untuk dipakai di studio baik untuk foto orang ataupun foto produk, namun di luar ruang yang punya sumber cahaya kompleks, cahaya lembut sulit diaplikasikan. Setidaknya kita bisa mengenal perbedaan hasil yang didapat dengan memakai cahaya keras atau cahaya lembut. http:crayoncreative.netforumarchiveindex.phpthread-15.html 2 Penghawaan System sirkulai udara menggunakan system sirkulasi udara buatan yaitu dengan menggunakan AC central. Pemilihan AC central dikarenakan membutuhkan efisiensi tertentu, karena ruangan yang cukup luas serta memerlukan area yang nyaman maka penggunaan AC central ini diharapkan mampu memberikan sirkulasi pada seluruh ruangan, ditinjau dari jadwal kegiatan setiap harinya yang sudah terjadwal dari buka hingga tutup. commit to user Gambar 20. Alternatif Penghawaan Sumber : www.google.com . 3 Akustik Dalam pemilihan bahan akustik banyak menggunakan bahan atau material dengan pori – pori yang lembut, sehingga peredaman intensitas bunyi dapat maksimal. commit to user Gambar 21. Alternatif Akustik Sumber : www.google.com.

L. SISTEM KEAMANAN